Anda di halaman 1dari 3

ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU HAMIL

a. Identitas
Klien Suami
Nama : Nama :
Usia : Usia :
Agama : Agama :
Pendidikan : Pendidikan :
Pekerjaan : Pekerjaan :
Alamat :

b. Data Subjektif
1) Keluhan utama: Ibu mengatakan sekarang sudah mulai merasakan mulas-mulas
2) Riwayat Haid: Ibu mengatakan HPHT nya tanggal 22 oktober 2020. Biasanya lama
haid ibu 7 hari dengan siklus 30 hari secara teratur, banyaknya ±3 pembalut pada hari
pertama dan kedua, dan 2 pembalut pada hari selanjutnya. Ibu mengatakan tidak ada
keluhan saat haid.
3) Riwayat kehamilan, persalinan dan nifas yang lalu:
a) 2018, jenis kelamin perempuan. Lahir spontan ditolong oleh bidan di PMB berat
lahir 32oo gram, lama menyusui 1 tahun, dan tidak ada komplikasi saat hamil,
persalinan dan nifas.
b) Tahun 2020, hamil ini
4) Riwayat keluarga berencana :(-)
5) Riwayat kesehatan dan penyakit yang sedang diderita: ibu tidak pernah mengalami
penyakit diabetes, hipertensi, asma, malaria.
6) Riwayat, kebiasaan dan pola makan sehari-hari: Ibu makan 3x sehari dengan porsi
nasi, sayur, dan lauk pauk, ibu juga sering mengonsumsi buah. Kegiatan ibu sehari-
hari bekerja. Ola raga jarang dilakukan.
7) Kondisi psikososial: suami dan keluarga mendukung kehamilan ini. Ibu berharap
anak yang dikandungnya lahir secara sehat.
8) Riwayat kehamilan ini trimester I, II:
(a) Ibu tidak memiliki keluhan dan masalah pada kehamilan ini, pada trimester I ,
ibu tidak dilakukan imunisasi TT karena sudah lengkap.
(b) Trimester II: Ibu tidak memiliki keluhan dan masalah pada kehamilan ini.
c. Data Objektif

Keadaan umum baik, kesadaran compos mentis, keadaan emosional stabil,


Tekanan Darah 120/80 mmHg, nadi 82x/menit, suhu 36,5 C, pernafasan 20
x/menit, Berat badan 60 kg. Pemeriksaan Fisik yaitu Wajah tidak pucat dan
tidak ada odema, konjungtiva merah muda dan sklera tidak ikterik, leher
tidak ada pembesaran kelenjar thyroid dan getah bening, payudara simetris
puting susu menonjol, ektremitas : oedema negatif, varices negative. Palpasi
abdomen :
d. Pemeriksaan Penunjang
1. Laboratorium :
Belum cek lab
2. USG : (-)

e. Analisa
Ibu : G1P0A0 hamil

Janin : Tunggal, hidup

f. Penatalaksanaan

1) Memberitahu hasil pemeriksaan pada ibu bahwa ibu dan janinnya dalam keadaan
sehat, namun tekanan darah ibu rendah yaitu 87/69 mmHg. Ibu mengerti
2) Menganjurkan ibu untuk meningkatkan tekanan darah dengan cara istirahat yang
cukup, minum air putih yang cukup, makan buah-buahan dan sayuran hijau. Ibu
mengerti dan bersedia melakukan anjuran.
3) Menjelaskan kepada ibu bahwa keluhan yang ibu rasakan seperti sulit BAB, bisa
disebabkan karena kurangnya asupan nutrisi kaya akan serat, ibu mengetahui
penyebab sulit bab dikarenakan kurangnya serat.
4) Menjelaskan kepada ibu bahwa konstipasi yang terjadi pada ibu bisa disebabkan oleh
kurangnya mengkonsumsi makan-makanan yang berserat,sayur-sayuran dan buah-
buahan , Ibu mengetahui penyebab ibu mengalami konstipasi .
5) Melakukan pendokumentasian, telah dilakukan.

Anda mungkin juga menyukai