Anda di halaman 1dari 1

BAB V

PENUTUP

Telah dilaporkan seorang perempuan berusia 37 tahun yang didatang ke poli

mata RSUD Ulin Banjarmasin dengan diagnosis Pinguekulitis. Diagnosis ditegakkan

berdasarkan anamnesis, dan pemeriksaan fisik.

Penatalaksanaan medikamentosa pemberian obat tetes Tobroson 4x1tetes. Dan KIE

kepada pasien, disarankan untuk memakai topi dan kacamata ketika keluar dari

rumah untuk menghindari pajanan sinar matahari dan debu pada mata yang

merupakan salah satu faktor resiko timbulnya peradangan pinguekula.

Memberitahukan pasien bahwa pinguekula ini merupakan tumor jinak yang jarang

membesar dan tidak berbahaya serta tidak memerlukan pengobatan kecuali terjadi

peradangan yang kronis atau karena alasan kosmetik dapat dilakukan pembedahan.

38

Anda mungkin juga menyukai