Anda di halaman 1dari 17

Belajar Bersama Tentang Bahasa Inggris

Friday, February 2, 2018

Afix, Prefix dan Suffix

Dalam Bahasa Indonesia kita sudah lama mengenal istilah imbuhan (awalan dan akhiran)
pada suatu kata. sedangkan sebuah kata dasar dalam bahasa Inggris (root) yang bisa
ditambahkan imbuhan atau awalan dan bisa mengubah maknanya

Pengertian Affix
Affix adalah elemen kata yang ditambahkan sebelum, sesudah atau di
dalam root atau stem (base form dari suatu kata) untuk menghasilkan kata baru.
Contoh Tipe Affix:

Contoh
Affix Contoh Kata (Affix + root)
Affix

a-, en-, be-,


Prefix along, enlarge, befriend, dislike, unhappy
dis-, un-

-acy, -al, -
supremacy, emotional, passionate,
Suffix ate, -hood, -
childhood, prescription
ion

cupsful, passers-by, sons-in-law (bentuk


Infix -s
jamak dari cupful, passer-by dan son-in-law)

1
Pengertian Prefix
Prefix adalah adalah huruf atau kelompok huruf yang ditempatkan di awal kata atau root
(bentuk paling sederhana (base form) dari suatu kata — tidak dapat diuraikan lagi) untuk
memodifikasi makna dari kata tersebut.Prefix dalam bahasa Inggris artinya awalan sedangkan
suffix artinya akhiran.

Berikut ini contoh prefix dan suffix dalam bahasa Inggris:


Contoh Root: cab (noun), walk (verb), good (adjective), fast (adverb)
Setiap prefix mempunyai arti (mungkin lebih dari satu arti). Berikut beberapa contoh prefix
yang umum digunakan beserta contoh kata bentukkannya.

Prefix Arti Contoh Kata

a- tidak, tanpa atypical, amoral, atheist

ante- sebelum antecedent, anteroom

anti- berlawanan antioxidant, antibiotic, antithesis

dis- tidak disable, dislike, disobedient

ex- mantan ex-husband, ex-member, ex-president

extra- melebihi extraordinary, extracurricular, extraterritorial

il-, im-, in-, ir- tidak, tanpa illegible, impatient, inappropriate, irrelevant

di dalam, di
intra- intracellular, intravenous
antara

macro besar macroeconomics, macrofossil, macroscopic

mis salah misheard, misunderstanding, misspelling

mono- satu monoatomic, monolog, monogamy

non- tidak, tanpa non-alcoholic, non-fiction, non-formal

post- setelah postcolonialism, postgraduate, postwar

pre- sebelum preposition, pre-test, prepaid

2
sub- di bawah subconscious, submarine, subway

un- tidak unlike, unattractive,unfamous

Ada beberapa prefix (awalan) dalam bahasa Inggris, yaitu


im, in un, dis, ir, ill yang berarti tidak, sedangkan mis berarti wrong (salah)
dan en berarti make (membuat)

Contoh :
a. Possible : mungkin
impossible : tidak mungkin
Our team impossible to win this football match. (Team kita tidak mungkin memenangkan
pertandingan sepakbola ini)

Perfect : sempurna
imperfect : tidak sempurna
Everthing is imperfect, except the God. (segalanya tidak sempurna, kecuali Tuhan)

b. Active : giat
inactive : tidak giat
You inactive in this discussion. (kamu tidak aktif dalam diskusi ini)
Animate : berjiwa
inanimate : tidak berjiwa
He inanimate like his parents. (dia tidak berjiwa seperti orang tuanya )

c. Happy : bahagia
unhappy : tidak bahagia
Her mother looks unhappy after she got the paper (Ibunya terlihat tidak bahagia setelah dia
mendapat surat itu)

Ripe : masak
unripe : tidak masak
I don’t like this banana. It’s unripe. (aku tidak suka pisang ini. Ini tidak masak)

3
d. Loyal : setia
disloyal : tidak setia
She doesn’t need disloyal partner to build this company. (Dia (perempuan) tidak butuh orang
yang tidak setia untuk mendirikan perusahaan)

Obey : mematuhi
disobey : tidak mematuhi
He always disobey the school regulation in this school. (dia selalu tidak mematuhi peraturan
sekolah)

e. Legal : sah
illegal : tidak sah
This trading is illegal. (perdagangan ini tidak sah)

f. Literate : melek huruf


illiterate : buta huruf
A part of people in Indonesia in remote places still illiterate. (sebagian orang Indonesia di
daerah terpencil masih buta huruf)

g. Use : menggunakan
misuse : salah menggunkan
You misuse this formula. in fact, It’s very easy. (kamu salah menggunakan rumus.
Kenyataannya, Ini sangat mudah)

Calculate : menghitung
miscalculate : salah menghitung
You miscalculate in this money. Check it again (kamu salah menghitung uang ini. Periksa
kembali)

4
h. Large : luas
enlarge : memperluas
The farmer will enlarge his garden. (Petani itu akan memperluas kebunnya)

Rich : kaya
enrich : memperkaya
This seasoning will enrich the taste of the food. (bumbu ini akan memperkaya rasa makanan
ini)
Pengertian Suffix

Suffix adalah huruf atau kelompok huruf yang ditempatkan di akhir kata atau root (bentuk
paling sederhana (base form) dari suatu kata — tidak dapat diuraikan lagi) untuk
menghasilkan kata baru.
Contoh Root: hat (noun), talk (verb), nice (adjective), well (adverb)

Contoh Suffix:

Suffix Contoh Derivational suffix Contoh Kata Turunan

happy (adjective: bahagia) + -


-acy, -age, -al, -an, -ian, -ance, - ness = happiness (noun:
Noun ancy, -ant, -ary, -ate, -ation, -dom, - kebahagiaan)
Suffixes er, -ess, -ful, -hood, -ing, -ive, -ment,
-ness, -or, -ory, -ship, -th, -y king (noun: raja) + -dom
=kingdom (noun: kerajaan)

active (adjective: aktif) + -ate


= activate (verb:
Verb mengaktifkan)
-ate, -en, -er, -ify, -ize
Suffixes
wide (adjective: lebar) + -en
= widen (verb: memperluas)

-able, -al, -ant, -ary, -ate, -ed, -en, - play (verb: bermain) + -ful
Adjective
ful, -ic, -ile, -ing, -ish, -istic, -ive, - = playful (adjective: suka
Suffixes
less, -like, -ly, -ous, -ward, -wide, -y bermain)

5
friend (noun: teman) + -ly
=friendly (adjective: ramah)

clear (adjective: jelas) + -ly


= clearly (adverb: dengan

Adverb -ever, -fold, -ily, -ly, -place, -ward, - jelas)


Suffixes where, -wise clock (noun: jam) + -wise
=clockwise (adverb: searah
jarum jam)

Ada beberapa bentuk sufffix (akhiran) dalam bahasa Inggris,

Verbs (kata kerja) :


fy, en dan ize yang berarti make (membuat)
Adjectives (kata sifat):
Less berarti without (tanpa) dan Able berarti can (dapat)
Noun (kata benda):
ist : expert (ahli)
er/or : person/thing (orang/benda)
logy : science (ilmu pengetahuan)
ess : female (betina / perempuan)
ism : doctrine (ajaran, aliran)
Contoh :
Beautify : mempercantik
Terrify : mengerikan
Darken : menggelapkan
Straighten : meluruskan
Realize : menyuguhkan, menyadari
Criticize : mengeritik
Jobless : menganggur
Fatherless : tidak berayah
Acceptable : dapat diterima
Changeable : dapat berubah

6
Sumber : http://belajarbahasainggrisdenganku.blogspot.com/2018/02/prefix-dan-sufffix-
dalam-bahasa-inggris.html di akses pada aggal 17 Oktober 2020.

Prefixes (Imbuhan depan) dan Suffix (imbuhan akhir)


dalam Bahasa Inggris
Ditulis oleh: Unknown - Friday, October 18, 2013

prefix dan affix seperti imbuhan dalam Bahasa Indonesia , dan peranannya pun sangan
penting dalam pembelajaran Bahasa Inggris, untuk mengenal lebih jauh mari kita lihat
penjelasan berikut

1. Prefixes

Prefix adalah sebuah kelompok huruf-huruf imbuhan yang terletak pada awal dari sebuah
kata, dan memiliki peran dalam mempengaruhi perubahan makna kata tersebut. Ada
beberapa list dari prefix yang sering digunakan disertai dengan contoh-contoh bagaimana
prefix tersebut digunakan.

7
No Prefix Meaning Example
1 Anglo Sesuatu yang Anglophile ( Seseorang yang cinta dengan
berhubungan dengan England)
UK dan England
2 Ante Sebelum atau Antenatal ( Sebelum natal )
menjelang dari
tanggal atau hari H
3 Anti Lawan atau Anti-racist ( Anti terhadap rasisme )
berlawanan
4 Auto 1. Bekerja / 1. Autopilot = sebuah computer yang
beroperasi tanpa langsung menerbangkan /mengoperasikan
dikontrol oleh secara otomatis
manusia
2.Diri 2. Autobiography = Sebuah buku yang
menceritakan tentang kehidupan diri
seseorang
5 Bi Dua Billingual = dua bahasa
6 Centi Sen, ratusan 1. Centimeter = Seperseratus meter
2. Century = 100 abad
7 Co Dengan atau bersama Co-author = yang bersama pengarang
8 Contra Perlawanan atau 1. Contradict = mengatakan kepada lawan
pencegahan 2. Contraception = Sesuatu yang
digunakan untuk mencegah kehamilan

9 Cross Melewati atau Crosscountry = berjalan melewati daerah


Melintasi alam
10 Cyber Sesuatu yang Cybercrime = Kejahatan dengan
berhubungan dengan memanfaatkan IT
IT atau computer ,
biasanya dengan
internet
11 De Mengambil suatu hal Deforestation = area hutan yang diambil
dengan aatau tidak atau potong .
menggantinya
dengan hal lain

8
12 Eco Yang berhubungan Eco-Firendly Tourism = Pariwisata yang
dengan lingkungan ramah lingkungan
13 En 1. Digunakan untuk 1. encase , encircle
bentuk kata kerja
yang berarti 2. Enable
meletakan kedalam
atau keatas
2. Digunakan dalam
bentuk kata kerja
yang berarti menjadi
hal atau sesuatu
14 Euro Yang berhubungan Europop =modern, kelompok musik dari
dengan Eropa kalangan pemuda yang berasal dari eropa
15 Ex Dari sebelumnya / Ex-Boyfriend = mantan pacar
Bekas / Mantan
16 Geo Yang berhubungan Geology = Ilmu yang mempelajari struktrul
dengan Bumi pada bumi
17 Hyper Yang berlebihan atau Hypersensitive = lebih sensitif daripada
terlalu banyak akan umumnya
suatu hal atau ukuran
kualitas
18 Ill Pada caara yang Ill-prepared = Persiapan yang buruk
buruk atau tidak
cocok
19 In, Il-, im, ir Tidak atau bukan Incorrect = Tidak benar
Illegal = tidak sah
impossible = tidak mungkin
irregular = tidak beraturan
20 Inter Diantara atau antar International = antar negara
dua atau lebih akan
suatu hal
21 Intra Didalam atau berada Intranet = jaringan lokal
didalam
22 Kilo Ribuan Kilometer=ribuan meter
23 Mega 1. Sesuatu yang tidak 1. Megarich = amat kaya
biasa tau diatas rata- 2. Megabyte = jutaan byte

9
rata
2. Jutaan
24 Micro Sangat kecil Microchip = chip yang sangat kecil
25 Mid Ditengah-tengah Mid-afternoon = tengah hari
26 Milli Per ribuan Per seribu detik
27 Mini Kecil Miniskirt = celana yang pendek
28 Mis Tidak atau dengan Mistrust = kepercayaan yang buruk
buruk
29 Mono Satu atau tunggal Monolingual = satu bahasa
30 Multi Banyak Multimedia = banyak media
31 Neo Baru Neo-fascist= kaum fasis
32 Non Bukan atau lawan Non-smokers = bukan perokok
33 Omni Dimana saja atau apa Omnipresent = hadir dimana saja
saja
34 Out Lebih dari atau lebih To Outdo someone = menunjukan bahwa
baik dar dari kamu lebih baik dari seseorang
35 Over Terlalu banyak Overeat= makan terlalu banyak
36 Photo Yang berhubungan Photosynthesis
dengan Sesuatu yang
dihasilkan oleh
cahaya
37 Poly Banyak Polygamy = memiliki banyak istri dalam
satu waktu
38 Post Setelah atau lebih Postgraduate = setelah sarjana
telat dari
39 Pre Sebelum atau lebih Prewedding = Sebelum pernikahan
cepat dari..
40 Pro Penuh dukungan Pro-Democracy = pendukung demokrasi
41 Psycho Dari pikiran atau Pscychology = ilmu kejiwaan /mental
proses mental
42 Quasi Terbagi-bagi Quasi-religious idea = ide-ide yang terbagi
akan hal agama
43 Re Lagi Remarry = menikah lagi

10
44 Retro Memandang atau Retrospective = pandang ulang
mengulang masa
yang lalu
45 Self Dari atau dengan diri Self-critical= kritis terhadap diri sendiri
kamu atau dirinya
46 Semi Setengah atau semi-frozen = setengah beku
sebagian
47 Socio Yang berhubungan Socio-economic = ekonomi masyarakat
dengan masyarakat
48 Sub dibawah Subzero Temperature =suhu dibawah nol
derajat
49 Super Sangat hebat dan Supermodel = model yang sangat hebat
lebih dari yang biasa
50 Tele Jarak yang lebih Telecinema= cinema yang panjanga di
panjang, dikerjakan televisi
dengan telefon, atau
diatas atau untuk
televisi
51 Thermo Yang berhubungan Thermometer = pengukur temperatur
dengan patas atau
temperatur
52 Trans 1. Antar 1. Transatlantic flight = penerbangan antar
2. Menunjukkan antlantik
perubahan 2. Transform = perubahan bentuk
53 Tri Tiga atau segitiga Tripod = penyangga segitiga
54 Ultra Sangat hebat Ultra-careful = sangat berhati-hati
55 Un Tidak atau lawan Unhappy = tidak senang
56 Under 1. Tidak cukup 1. Undercooked = tidak cukup matang
2. Dibawah 2. Under pass = jalan yang melintang
dibawah jalan lain

11
2. Suffixes

Suffix adalah kelompok dari huruf-huruf ( imbuhan ) yang terletak pada akhir dari sebuah kata , yang
bisa mengubah pengertian makna dari kata tersebut juga sering mengubah bagian dari percakapan
itu. Berikut adalah list dari suffix umum dan contoh penggunaan kata pada bahasa Inggris.

No Suffix Fungsi dan arti Example


1 Able /Ible Mengganti kata kerja menjadi Avoid  Avoidable = Bisa dicegah
kata sifat yang memiliki
arti ‘mampu atau bisa’
2 -Age Mengganti kata kerja menjadi Marry  Marry = Mariage =
kata benda yang memiliki arti Pernikahan
‘perbuatan yang digambarkan
dengan kata kerja yang memilki
hasil dari yang dilakukan’ Break  Breakage = Perusakan
3 Aholic,- Membuat kata benda memiliki Alcoholic  Pecandu alkohol
oholic pengertian ‘ seseorang yang Workaholic Penggila kerja
tidak bisa menghentikan dirinya
untuk melakukan sesuatu’
4 -al 1. Mengganti sebuah kata benda 1. Nation  National = Kenegaraan
menjadi kata sifat dengan 2. Approve  Aproval
pengertian ‘hubungan’ = Persetujuan
2. Mengubah kata kerja menjadi
kata benda dengan pengertian
‘perbuatan yang digambarkan
dengan kata kerja’
5 -an, -ian 1. Membuat kata benda memiliki 1. History  Historian = Sejarawan
arti ‘seseorang yang Politic  Politician = Politikus
mengerjakan suatu hal’ 2. America American = orang
2. Membuat kata sifat memiliki Amerika
pengertian ‘kepemilikan akan
suatu tempat ‘

12
6 -ance , - Membuat kata kerja memiliki Perfom  Performance =
ence, - pengertian ‘ sebuah tindakan Penampilan
ancy, - ,daerah, atau kualitas “ Independ  Independence =
ency Independen

7 -ation, ion Mengganti kata kerja kedalam Educate Education = pendidikan


bentuk kata benda yang memiliki Connect  Connection = Koneksi
pengertian ‘ proses dari
perbuatan yang digambarkan
dengan kata kerja atau hasil dari
perbuatan tersebut’
8 -centric Membuat kata sifat memiliki Euro Eurocentric =
pengertian ‘memiliki suatu
pernyataan akan hal utama yang
kamu minati’
9 -ed Membuat kata sifat menjadi Colour Coloured = Berwarna
memiliki pengertian ‘memiliki hal
ini atau kualitas’
10 -ee Mengganti kata kerja menjadi Employe Employee = pekerja
kata benda yang memiliki
pengertian ‘sesuatu
yang dikerjakannya’
11 -en Mengubah kata sifat menjadi Thick Thicken=
kata kerja dengan arti ‘ menjadi
atau membuat sesuatu menjadi’
12 -er, -or Mengganti kata kerja menjadi Dance Dancer= Penari
kata benda dan memiliki
pengertian ‘ oranga atau hal
yang melakukan aktivitas ‘
13 -esque Membuat kata sifat memiliki Dali-esque painting 
pengertian ‘seperti atau gaya
dari seseorang atau kerja
mereka’

13
14 -ful Mengganti kata benda menjadi Power Powerful = penuh tenanga
kata sifat , yang memiliki arti
‘punya kualitas yang baik’
15 -hood Membuat kata benda memiliki Child Childhood = masa anak-
pengertian ‘sedang berada anak
dalam kondisi atau waktu
tersebut’
16 Ical Mengganti kata benda yang History Historical = Menurut
berakhir dengan huruf –y atau sejarah
ics menjadi kata sifat yang
memiliki pengertian ‘hubungan
kepada..’
17 Ing Membuat kata sifat menjadi Interest Interesting = tertarik
‘membuat seseorang merasa
sesuatu’
18 Ish Membuat kata sifat memiliki 1. Grey Greyish = agak hijau
makna : 2. Child Anak= Kekanak2an
1. Slightly
2. Jenis dari suatu halyang
memimiliki kemiripan
19 Ist 1. Membuat kata benda memiliki 1. Novel Novelist = penulis novel
pengertian seseorang yag yang 2. Commune Communist=
mengerjakan aktivitas utamanya komunis
2. Membuat kata benda dan kata
sifat memiliki pengertian
‘seseorang yang memilki
kepercayaan pada suatu hal’
20 Ive Mengubah kata kerja kedalam Attract  attractive = menarik
kata sifat yang memiliki
pengertian ‘seseorang dengan
suatu penjelasan akan
kepemilikan kualitas atau akibat’
21 Ize, ise Mengubah kata sifat menjadi Commercial commercialize=
kata kerja yang memiliki mengkomersilkan
pengertian ‘menjadi sesuatu’

14
22 Less Mengubah kata benda menjadi Homeless people  tuna wisma
kata sifat yang memiliki arti
‘tanpa’
23 Like Mengubah kata benda menjadi Child Childlike trust = kelakukan
kata sifat yang memiliki arti ‘mirip mirip anak kecil
dengan’
24 Ly 1. Mengubah kata sifat menjadi 1. slow slowly= perlahan
kata keterangan yang 2. Week weekly = mingguan
menggambarkan cara suatu hal 3. Mother motherly = keibuan
bisa dikerjakan.
2. Mmebuat kata sifat dan kata
keterangan memiliki arti ‘terjadi
setiap hari,malam, minggu dan
sebagainya
3. Mengubah kata bend menjadi
kata sifat yang memiliki arti
‘seperti seseorang atau sesuatu’
25 Ment Mengubah kata kerja menjadi Develop development=
kata benda yang memiliki perkembangan
pengertian “perbuatan atau
proses yang menggambarkan
oleh kata kerja, atau hasilnya ‘
26 Monger Membuat kata benda memiliki War war-monger = pemicu
arti ‘seseorang yang mendorong perang
aktivitas tertentu, khusunya yang
disebabkan oleh masalah’
27 Ness Mengubah kata sifat menjadi Happy  Happyness =
kata benda yang memiliki kebahagiaan
pengertian ‘kualitas atau kondisi
yang digambarkan oleh kata sifat
tersebut “
28 Ology Membuat kata benda memiliki Sociology ilmu sosial
pengertian ‘belajar tentang
sesuatu’
29 Ous Mengubah kata benda menjadi Danger Dangerous = keadaan
kata sifat yang memiliki berbahaya

15
pengertian ‘yang memiliki
keadaan atau kualitas akan
suatu hal’
30 Phile Membuat kata benda memiliki France Francophile = seseorang
pengertian ‘menikmati atau yang menyukai segala sesuatu
menyukai sesuatu’ tentang Prancis
31 Proof Membuat kata sifat memiliki Water Waterproof tahan air
pengertian ‘melindungi dengan
perlawanan atau tidak rusak
dengan hal tertentu ‘
32 Ridden Membuat suatu kata sifat yang Guilt-ridden mother = ibu yang
memiliki arti ‘penuh dari sesuatu dibebani rasa bersalah
ang tidak disenangi atau
perasaan buruk’
33 Ship Membuat kata kerja memiliki Friend friendship= persahabatan
pengertian akan keterlibatan
diantara orang-orang
34 Speak Digunakan untuk bentuk kata Market marketingspeak= bahasa
benda yang memiliki pengertian /istilah pemasaran
tentang bahasa khusus yang
digunakan oleh subjek tertentu
tentang wilayah atau bisnis.
35 Ward, - Membuat kata keterangan Inward =terus kedalam
wards memiliki arti ‘kearah depan atau
tempat ‘
36 Wise Mengganti kata benda kedalam Weather-wise= berhubung dengan
kata keterangan yang memiliki cuaca
arti ‘hubungan dengan subject ini

37 Y Mengganti kata benda menjadi Dirt Dirty kotor
kata sifat yang memiliki
pengertian ‘mempunyai banyak
sesuatu, sering berhubungan
dengan sesuatu yang tidak baik,

16
Sumber : http://tutorialbahasa.blogspot.com/2013/10/prefix-dan-suffix-pada-bahasa-
Inggris.html diakses pada taggal 17 Oktober 2020.

17

Anda mungkin juga menyukai