Anda di halaman 1dari 12

Latihan 2

• Tentukan baseline, baseload dan EnPI untuk setiap pabrik tea


• Apabila jumlah produksi tea di bulan Januari 2019 sejumlah 50 ton,
berapa konsumsi energi listriknya..? Dan berapa konsumsi energi
termalnya..?
Output Konsep Kunci #3
• Matrix data energi terisi dan dibakukan
• Baseline ditetapkan
• Metode penetapan baseline dibakukan
• EnPI ditetapkan
• Metode penetapan EnPI dibakukan
• Baseline dan EnPI digunakan untuk mengevaluasi kinerja energi
perusahaan.
• Baseline dan EnPI dikomunikasikan kepada top manajemen melalui
MR.
KONSEP KERJA #4

PELUANG PENGHEMATAN ENERGI


BAGAIMANA MENGIDENTIFIKASI POTENSI PENGHEMATAN ENERGI ?

• BENCHMARKING
• Adalah salah satu cara untuk mengetahui status pemakaian energi pada suatu
fasilitas dibandingkan dengan pemakaian energi di fasilitas lain yang sejenis
• AUDIT ENERGI
• Adalah proses evaluasi pemanfaatan energi dan identifikasi peluang
penghematan energi
Jenis Audit Energi
• Terdapat beberapa jenis audit energi yang pemilihannya tergantung
fungsi, ukuran, dan tipe objek yang akan diaudit, tingkat kedalaman
jenis audit yang dibutuhkan, potensi dan besarnya penghematan dan
juag besarnya pengurangan biaya energi yang diinginkan
• Standar Nasional. ; SNI 6196 : 2011
• Standar Internasional. : ASHRAE
ASHRAE
AUDIT ENERGI ASHRE
Energy Audit
Daftar Peluang Penghematan Energi
• Dapat Berupa. ;

• Mengurangi baseload
• Mengendalikan Operasi (Operational Control)
• Memperbaiki faktor statis

• Lakukan indentifikasi ini di setiap SEU


Contoh
contoh
Diagram Keputusan

Anda mungkin juga menyukai