Anda di halaman 1dari 15

Nama : Al Dila Maharani

Kelas : XII-4

LATIHAN SOAL

MUTASI

Pilihlah satu jawaban yang paling benar

1. Mutasi adalah perubahan materi genetic yang terjadi yang terjadi pada
organisme. Manakah dari peristiwa mutasi dibawah ini yang bersifat diwariskan?
a. Buta akibat kecelakaan
b. Kanker
c. Sickle cell anemia
d. Bibir sumbing
e. Penyakit jantung bawaan

Jawaban : b. Kanker

2. Bahan kimia yang menyebabkan terjadinya perubahan komposisi materi genetik


dalam tubuh organisme disebut …
a. Mutan
b. Mutagenesis
c. Mutagen
d. Mutatus
e. Metagenesis

Jawaban : c. Mutagen

3. Karakteristik yang dimiliki individu yang mengalami mutasi sebagai berikut,


kecuali …
a. Bersifat lethal
b. Merugikan bagi makhluk yang mengalami mutasi
c. Gen yang bermutasi merupakan gen dominan
d. Karakter mutan muncul jika dalam keadaan homozigot
e. Umumnya menimbulkan cacat atau sindrome
Jawaban : b. Merugikan bagi makhluk yang mengalami mutasi

4. Perhatikan gambar dibawah ini!

Tipe mutasi yang terjadi pada mutan seperti gambar di atas adalah …
a. Mutasi somatik saat janin
b. Mutasi somatik saat dewasa
c. Mutasi germinal
d. Mutasi gametik saat dewasa
e. Mutasi gametik saat janin

Jawaban : a. Mutasi somatik saat janin

5. Mutasi yang terjadi karena adanya perubahan susunan molekul gen atau
perubahan pada struktur DNA disebut …
a. Aberasi
b. Mutasi titik
c. Mutasi kromosom
d. Mutagen
e. Mutates

Jawaban : c. Mutasi kromosom

6. Perhatikan gambar dibawah ini!

Nama jenis mutasi seperti yang ditunjukkan oleh gambar di atas adalah …
a. Transisi
b. Transversi
c. Insersi
d. Delesi
e. Subtitusi

Jawaban : a. Transisi

7. Mutasi pergantian basa tipe transisi terjadi bila …


a. Basa timin berpasangan dengan adenine
b. Basa guanine berpasangan dengan sitosin
c. Basa adenine berpasangan dengan guanine
d. Basa Timin berpasangan dengan guanine
e. Basa timin berpasangan dengan sitosin

Jawaban : c. Basa adenine berpasangan dengan guanine

8. Mutasi gen dapat mempengaruhi terjadinya perubahan …


a. Genotip saja
b. Fenotip saja
c. Genotip dan fenotip
d. Genotipnya berubah, fenotipnya mungkin berubah mungkin tidak
e. Fenotip berubah, tetapi genotipnya tidak berubah

Jawaban : c. Genotip dan fenotip

9. Perhatikan gambar dibawah ini!

Nama jenis mutasi seperti yang ditunjukkan oleh gambar di atas adalah …
a. Transisi
b. Transversi
c. Insersi
d. Delesi
e. Subtitusi

Jawaban : c. Insersi

10. Peristiwa hilangnya kromosom karena patah di bagian ujung yang mengakibatkan
hilangnya bagian ujung kromosom disebut …
a. Delesi interkalar
b. Delesi terminal
c. Duplikasi
d. Inversi perisentris
e. Inversi parasentris

Jawaban : b. Delesi terminal

11. Pada manusia mutasi yang terjadi akibat patahnya sebagian kromosom autosom
nomer 5 menimbulkan kelainan yang disebut …
a. Sindrom cri-du-chat
b. Sindrom down
c. Sindrom turner
d. Sindrom klinefelter
e. Sindrom jacob’s

Jawaban : a. Sindrom cri-du-chat

12. Penderita syndrome down yang dirunjukkan dengan berbagai kelainan, termasuk
dalam kelompok mutasi kromosom yang disebut …
a. Monosomi
b. Nulisomi
c. Trisomi
d. Disomi
e. Tetrasomi

Jawaban : c. Trisomi

13. Sindrom klinefelter disebabkan adanya perubahan formula kromosom pada sel
tubuhnya. Kelainan yang ditunjukkan oleh penderita adalah …
a. Fenotip laki-laki tetapi tidak berpenis
b. Tulang tengkorak lonjong, dada pendek lebar dan telinga rendah
c. Fenotip perempuan, leher bersayap dan tidak mengalami menstruasi
d. Fenotip laki-laki, tubuh tinggi dan kurus, berpayudara
e. Kepala kecil, bibir sumbing, kelainan pada jantung dan ginjal

Jawaban : c. Fenotip perempuan, leher bersayap dan tidak mengalami


menstruasi

14. Perhatikan gambar dibawah ini!

Bentuk mutasi kromosom seperti gambar di atas adalah …


a. Delesi
b. Duplikasi
c. Inversi
d. Translokasi
e. Katenasi

Jawaban : c. Inversi

15. pernyataan yang tepat untuk mutasi kromosom tipe translokasi adalah …
a. peristiwa patahnya lengan kromosom, dan patahan tersebut melakt kembali
dengan posisi membalik
b. peristiwa hilangnya sebagian dari lengan kromosom
c. peristiwa menempelnya patahan suatu kromosom ke kromosom lain
d. peristiwa pindahnya potongan suatu kromosom ke kromosom lain yang bukan
homolognya
e. peristiwa saling berdekatannya ujung-ujung kromosom, sehingga membentuk
lingkaran

Jawaban : e. Peristiwa saling berdekatannya ujung-ujung kromosom,


sehingga membentuk lingkaran
16. Aneuploidi yang terjadi pada kromosom autosom adalah …
a. Syndrome Edward dan syndrome klinefelter
b. Syndrome down dan syndrome patau
c. Syndrome turner dan syndrome klinefelter
d. Syndrome down dan syndrome turner
e. Syndrome patau dan syndrome klinefelter

Jawaban : b. Syndrom down dan syndrom patau

17. Suatu tanaman total memiliki kromosom 20. Tanaman tersebut diberi zat
tertentu sehingga mengakibatkan terjadinya mutasi menjadi tanaman baru yang
memiliki total kromosom 40. Tanaman baru ini dikatakan memiliki kromosom …
a. Diploid
b. Monoploid
c. Triploid
d. Pentaploid
e. Tetraploid

Jawaban : a. Diploid

18. Perhatikan karyotipe kromosom mutan dibawah ini

Kelainan yang dimiliki oleh individu dengan kariotipe di atas adalah …


a. Fenotip perempuan, leher bersayap dan tidak memiliki payudara, tubuh
pendek dan gemuk
b. Karyotip laki-laki / perempuan, bibir sumbing, gagal jantung, dan ginjal
rangkap
c. Karyotip laki-laki dan perempuan, IQ rendah, mulut kotor, mata mongoloid,
muka lebar dan jarak antara kedua mata berjauhan
d. Karyotip laki-laki, berpayudara, suara melengking, badan tinggi dan kurus
e. Karyotip perempuan, alat kelamin luar tidak berkembang, gangguan mental,
dan bentuk ovarium seperti orang yang telah menapouse

Jawaban : d. Karyotip laki-laki,berpayudara,suara melengking,badan tinggi


dan kurus

19. Dampak pemberian mutagen kimia seperti kolkisin pada tanaman, kecuali …
a. Melipat gandakan jumlah kromosom
b. Menghalangi terbentuknya benang spindle
c. Menyebabkan terjadinya gagal berpisah waktu meiosis
d. Menyebabkan pertumbuhan raksasa
e. Menyebabkan mutasi gen

Jawaban : b. Menghalangi terbentuknya benang spindle

20.Manakah dari mutagen berikut ini yang memiliki fungsi sama (analog) dengan
basa nitrogen Timin?
a. 5 bromourasil
b. Sinar ultra violet
c. Bahan-bahan interkalasi
d. Bahan-bahan alkilasi
e. Irradiasi elektromagnetik

Jawaban : a. 5 bromourasil

21. Di alam banyak sekali dijumpai berbagai jenis mutagen. Manakah yang merupakan
mutagen biologi?
a. 5 bromourasil
b. Sinar ultra violet
c. Virus
d. Bahan-bahan alkilasi
e. Irradiasi elektromagnetik

Jawaban : c. Virus

22.Perhatikan gambar dibawah ini!


Berdasarkan gambar di atas, hasil fertilisasi menghasilkan individu mutan yang
disebut …
a. Klinefelter syndrome
b. Turner syndrome
c. Down syndrome
d. Patau syndrome
e. Jacob’s syndrome

Jawaban : a. Klinefelter syndrome

23.Mutasi gen terjadi apabila terjadi perubahan pada komposisi basa nitrogen
dalam suatu DNA. Manakah jenis mutasi gen dibawah ini yang menggambarkan
mutasi tipe transisi pirimidin?
a. Basa nitrogen jenis adenine diganti dengan basa nitrogen guanine
b. Basa nitrogen jenis adenine diganti dengan basa nitrogen jenis timin
c. Basa nitrogen jenis timin diganti dengan basa nitrogen jenis sitosin
d. Basa nitrogen jenis sitosin diganti dengan basa nitrogen jenis guanine
e. Basa nitrogen jenis sitosin diganti dengan basa nitrogen jenis adenine

Jawaban : c. Basa nitrogen jenis timin diganti dengan basa nitrogen jenis
sitosin

24.Perhatikan skema berikut ini!

DNA DNA Mutan


Mutasi yang terjadi pada sepotong DNA tersebut adalah ...
a. Transisi
b. Insersi
c. Inversi
d. Transversi
e. Translokasi

Jawaban : b. Insersi

25.Perhatikan diagram berikut!

Macam perubahan gen yang terjadi adalah …


a. Delesi
b. Inversi
c. Katenasi
d. Duplikasi
e. Translokasi

Jawaban : a. Delesi

26.Mutasi kromosom dapat terjadi akibat …


a. Pautan
b. Gagal berpisah
c. Pindah silang
d. Pautan seks
e. Polimeri

Jawaban : b. Gagal berpisah

27.karena terjadi mutasi kromosom mengalami perubahan seperti gambar dibawah


ini!

Jenis mutasi tersebut adalah …


a. translokasi
b. katenasi
c. inversi
d. duplikasi
e. delesi

Jawaban : a. Translokasi

28.perhatikan gambar kerusakan kromosom dibawah ini!

Jenis mutasi kromosom berdasarkan gambar di atas adalah …


a. inversi
b. katenasi
c. translokasi
d. delesi
e. duplikasi

Jawaban : a. Inversi

29.Berikut ciri-ciri mutan


1. Jumlah kromosom 47
2. Ovarium menyusut
3. Keterbelakangan mental
4. Testis kecil

5. Anti social
Penderita syndrome klinefelter memiliki ciri-ciri …

a. 1, 2, 3
b. 1, 4, 5
c. 2, 3, 5
d. 3, 4, 5
e. 4, 3, 1

Jawaban : e. 4, 3, 1
30.Yang tidak termasuk mutagen yang berasal dari bahan kimia adalah …
a. Pestisida
b. Kafein
c. Antibiotika
d. Sinar ultraviolet
e. Limba industry

Jawaban : d. Limbah industry

31. Pengaruh buruk yang ditimbulkan mutagen bagi kehidupan manusia, yaitu …
a. munculnya hama mandul
b. untuk mengawetkam makanan
c. pertunasan bias dihambat
d. memunculkan bibit unggul
e. memunculkan sifat letal pada suatu individu

Jawaban : e. Memunculkan sifat letal pada suatu individu

32.Berikut gambar mutasi gen:

Berdasarkan gambar di atas, tipe mutasi yang terjadi dinamakan …


a. Translokasi
b. Transverse
c. Transisi
d. Inverse
e. Delesi

Jawaban : e. Delesi

33.Berikut ini yang bukan pernyataan tentang mutasi gen adalah …


a. perubahan kodon dalam DNA gen dapat menyebabkan mutasi pada protein
b. mutasi gen tidak selalu terdeteksi karena bersifat resesif
c. mutasi gen merupakan sumber penting untuk menghasilkan varian genetik
baru
d. mutasi gen adalah perubahan yang terjadi pada susunan basa nitrogen molekul
DNA
e. mutasi gen adalah perubahan yang terjadi pada susunan basa nitrogen molekul
RNA

Jawaban : e. Mutasi gen adalah perubahan yang terjadi pada susunan basa
nitrogen molekul RNA

34.perhatikan gambar kromosom dibawah ini!

Berdasarkan gambar di atas, jenis kerusakan krmosom yang terjadi adalah …


a. translokasi
b. duplikasi
c. delesi
d. inversi perisentrik
e. inversi parasentrik

Jawaban : d. Inversi perisentrik

35.Padi atomita merupakan hasil mutasi buatan dari padi pelita dengan cara …
a. Persilangan
b. Seleksi
c. Hibridisasi
d. Domestikasi
e. Radiasi

Jawaban : e. Radiasi

36.perhatikan gambar berikut!

Jenis mutasi berdasarkan gambar di atas adalah …


a. Katenasi
b. Translokasi
c. Duplikasi
d. Inversi
e. Delesi

Jawaban : a. Katenasi

37.Biji janbu biji yang direndam dengan menggunakan kolkisin mengalami perubahan
jumlah kromosom yang berlipat ganda, disebut …
a. Monoploid
b. Diploid
c. Triploid
d. Tetraploid
e. Poliploid

Jawaban : e. Poliploid

38.Salah satu mutasi kromosom yang dinamakan inversi adalah …


a. Hilangnya sebagian kromosom karena patah
b. Penambahan patahan kromosom dari kromosom lain
c. Perubahan urutan letak gen dalam suatu kromosom
d. Perubahan pada jumlah kromosom
e. Perubahan susunan pergandaan pada kromosom

Jawaban : c. Perubahan urutan letak gen dalam suatu kromosom

39.Tujuan dilakukan irradiasi pada pasien yang baru saja operasi kanker adalah …
a. Mematikan mikroba penyebab terjadinya infeksi
b. Memacu kembali peremajaan jaringan-jaringan
c. Mengurangi rasa sakit akibat operasi
d. Mematikan sel-sel kanker yang tersisa
e. Menyambung pembuluh darah yang terputus

Jawaban : d. Mematikan sel-sel kanker yang tersisa


40.Sinar gamma mempunyai daya tembus lebih besar dan daya ionisasinya lebih kecil
dari sinar radioaktif lainnya. Seorang ibu hamil bila terkena radiasi tersebut
dapat menimbulkan efek berikut kecuali …
a. Kandungannya akan segera mati
b. Umur kandungan akan lebih singkat
c. Kemungkinan akan menderita leukemia
d. Kemungkinan kandungan akan cacat
e. Kemungkinan kandungann akan mandul

Jawaban : d. Kemungkinan kandungan akan cacat

41. Mutagen di alam yang menyebabkan mutasi adalah …


a. Sinar gamma
b. Sinar beta
c. Sinar rotgen
d. Sinar ultraviolet
e. Sinar neon

Jawaban : d. Sinar ultraviolet

42.Cara paling mudah untuk mengatasi bahaya radiasi internal adalah …


a. Memasang perisai radiasi
b. Mengatur waktu penyinaran
c. Mengatur jarak penyinaran
d. Mengawasi penerimaann dosis para pekerja radiasi
e. Mencegah masuknya sumber radiasi kedalam tubuh

Jawaban : a. Memasang perisai radiasi

43.Penggunaan radiisotop dalam bidang biologi adalah …


a. Mendiagnosis dan pengobatan penyakit
b. Menentukan umur fosil manusia purba
c. Pemberantasan hama dengan system jantan mandul
d. Memperlambat pertunasan umbi-umbian yang akan di ekspor
e. Memberikan informasi tentang pembentukkan hormone tiroksin

Jawaban : e. Memberikan informasi tentang pembentukan hormone tiroksin


44.Syndrome Turner disebakan terjadi mutasi kromosom dengan ciri-ciri sebagai
berikut:
a. Perempuan, agresif, trisomi
b. Laki-laki, tidak memiliki testis dan tetrasomi
c. Perempuan, tidak memiliki ovarium, dan nulisomi
d. Perempuan, dada lebar, pinggul sempit, dan monosomi
e. Laki-laki, dada sempit, pinggul lebar, agresif dan trisomy

Jawaban : c. Perempuan, tidak memiliki ovarium, dan nulisomi

45.Umbi-umbian yang akan diekspor atau akan disimpan lamadapat diawetkan


dengan cara radiasi. Tujuan radiasi adalah …
a. Menyerap panas dalam penyimpanan
b. Mengurangi kadar air
c. Menghilangkan miroba pathogen
d. Menghambat pertunasan
e. Membentuk mutasi gen

Jawaban : d. Menghambat pertunasan

Anda mungkin juga menyukai