Anda di halaman 1dari 4

Daftar Istilah Pramuka Dalam Bahasa Inggris

Simak baik baik daftar kepramukaan dalam bahasa inggris

ISTILAH KEPRAMUKAAN
Bahasa Indonesia Bahasa Inggris
Dwisatya Cub Promise, Brownie Promise
Dwidarma Cub Law, Brownie Law
Trisatya (G,T,D) Scout Promise, Girl Guide Promise
Dasadarma Scout Law, Girl Guide Law
Bendera Nasional National Flag
Lagu Kebangsaan The National Anthem
Bendera Pramuka Scout Flag
Anggaran Dasar Scout Constitution
Anggaran Rumah Tangga Scout by Law
Siaga (putera) Cub
Siaga (puteri) Brownie
Penggalang (putera) Scout, Boys Scout
Penggalang (puteri) Girl Scout, Girl Guide
Penegak (putera) Rover
Penegak (puteri) Ranger
Pandega (putera) Senior Rover
Pandega (puteri) Senior Ranger
Calon Siaga Tenderpad
Calon Penggalang Tenderfoot
Calon Penegak Rover Candidate/Ranger Candidate
Calon Pandega Senior Rover/Ranger Candidate
Barung Six
Pemimpin Barung Sixer
Regu Patrol
Pemimpin Regu Patrol Leader
Sangga Gang
Pemimpin Sangga Gang Leader
Perindukan Pack
Pasukan Troop
Ambalan Crew
Siaga Garuda Egle Cub, Eagle Brownie
Penggalang Garuda Eagle Scout, Eagle Guide
Penegak Garuda Eagle Rover, Eagle Ranger
Siaga Mula Third Class Cub
Siaga Bantu Second Class Cub
Siaga Tata First Class Cub
Penggalang Ramu Third Class Scout
Penggalang Rakit Second Class Scout
Penggalang Terap First Class Scout
Penegak Bantara Second Class Rover/Ranger
Penegak Laksana First Class Rover/Ranger
Pembina Siaga Pack Leader
Pembantu Pembina Siaga Assistant Pack Leader
Pembina Penggalang Scout Master, Troop Leader
Pembantu Pembina Penggalang Assistant Scout Master
Pembina Penegak Unit Leader
Pembina Gudep Groups Leader
Pelatih Leader, Trainer
Pelatih Biasa Instructur
Andalan Commisioner
Ketua Chairman
Wakil Ketua Vice Chairman
Sekretaris Secretary
Pelindung Patron
Pramuka Utama Chief Scout
Gerakan Pramuka Pramuka Movement/Scout Movement
Lambang Pramuka Pramuka/Scut Symbol
emblem emblem
Tunas Kelapa The Sprouting Coconut
Gugus depan Groups
Satuan Karya (SAKA) Special Troop, Special Task
Kwartir Ranting Sub-District Headquarters
Kwartir Cabang District Headquarters
Kwartir Daerah Provincial Headquarters
Kwartir Nasional National Headquarters

Sudah tau kan apa saja istilah kepramukaan dalam bahasa inggris ?
Semoga kalian yang mempelajari istilah pramuka ini dapat menjadi perwakilan dalam Jambore
Dunia. Sekian semoga bermanfaat, Salam Pramuka . . .
Tags : Materi Pramuka

 Facebook
 Twitter
 Google+

Related Post:
 Tanda Pengenal PramukaSalam Pramuka . . . Sore sore gini lelah sekali
rasanya, tapi admin tetap semangat walau masih lelah begini, Semangat berbagi,
semangat membangun blog pramuka ini. Arti … Read More

 Macam Macam SAKA dalam PramukaSalam Pramuka . . . Pagi ini admin


akan berbagi mengenai apa saja saka yang ada di dalam pramuka. SAKA atau Satua
Karya dalam pramuka ada banyak lo, dan kalian sebagai se… Read More

 Sistem Among dalam PramukaSistem Among adalah cara pelaksanaan


pendidikan dalam Gerakan Pramuka. Sitem Among adalah hasil pemikiran Raden Mas
Suwardi Suryaningrat atau dikenal sebagai Ki Hajar Dew… Read More

 Macam Macam TKKTKK merupakan tanda yang menunjukkan kecakapan,


keterampilan, kemahiran, dan keahlian seorang Pramuka dalam bidang bidang tertentu.
Kali ini admin akan memberikan artike… Read More

 Arti Lambang PramukaGerakan Pramuka dengan lambang TUNAS


KELAPA di bentuk dengan Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 238 Tahun
1961, tanggal 20 Mei 1961. "Pramuka" merupakan sebutan … Read More

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Posting Lebih Baru Posting Lama Beranda

Label
Berita Hari Pramuka Info Info Kegiatan Jambore Kegiatan Pramuka Logo Materi Pramuka
Pengertian Pramuka Pramuka Dunia Raimuna Raimuna Nasional Sandi Sejarah SKU Surat
Edaran Tokoh
Postingan Populer
 Contoh Penerapan Dasa Darma dalam Kehidupan Sehari Hari
 Nama Nama Pramuka di Negara Lain
 Macam Macam SAKA dalam Pramuka
 Daftar Jambore Dunia yang Pernah dilaksanakan
 Daftar Jambore Nasional yang Pernah dilaksanakan di Indonesia
 Daftar Istilah Kepramukaan Indonesia Inggris
 Upacara Pelantikan Pramuka Penggalang
 Perbedaan Pramuka dan Pandu
 Macam Macam TKK
 Contoh Soal Lomba Cerdas Cermat Pramuka

Anda mungkin juga menyukai