Anda di halaman 1dari 5

KD 3.1.

Tugas pertama
1. Apa yang dimaksud dengan system operasi jaringan ?
2. Sebutkan sistem operasi jaringan yang diketahui?
3. Apa perbedaan antara sistem operasi jaringan dengan sistem operasi umumnya?
4. Apakah kelebihan dan kekurangan menggunakan sistem operasi terbuka (open source)
dibandingkan tertutup (proprietary)?
5. Jelaskan kemungkinan aplikasi user untuk berjalan langsung tanpa melalui system
operasi?

Jawab :

1. Sistem operasi jaringan adalah pengelola seluruh sumber daya yang terdapat pada sistem
komputer dan menyediakan sekumpulan layanan (Web, FTP, DNS, dan lain-lain) untuk
memudahkan dan memberi kenyamanan dalam penggunaan dan pemanfaatan sumber
daya sistem komputer.
2. A.) UNIX/Linux, ini merupakan sistem operasi yang paling banyak digunakan sebagai
server saat ini, contoh sistem operasi jaringan dengan linux diantaranya adalah Red Hat,
Caldera, SuSE, Debian, Fedora, Ubuntu dan Slackware.

B.) Novell Netware, di tahun 1980-an, ini merupakan sistem operasi pertama yang
memenuhi semua persyaratan untuk membangun sebuah jaringan komputer lokal.

C.) Microsoft Windows, masih dari perusahaan yang sama, Microsoft juga mengeluarkan
Windows Server sebagai sistem operasi jaringannya, mulai dari versi awalnya adalah
Windows Server 2000, hingga yang terakhir Windows Server 2016.

3. A.) Sistem operasi jaringan, selain memiliki fasilitas yang disediakan oleh sistem
operasi pada umumnya, sistem operasi ini sudah dilengkapi dengan berbagai
layanan atau servis yang berguna untuk mengelola jaringan. Sistem Operasi
Jaringan minimal harus memiliki 2 buah komputer (PC) di mana 1 PC bertindak
sebagai Server dan PC yang lain bertindak sebagai client.

B.) Sedangkan Sistem Operasi pada umumnya merupakan perangkat lunak sistem
operasi yang bertugas untuk melakukan kontrol dan memanajemen perangkat
keras serta operasi-operasi dasar dari suatu sistem komputer. sistem operasi ini
tidak dilengkapi dengan servis untuk mengelola jaringan tidak seperti pada sistem
operasi jaringan.pada Sistem Operasi pada umumnya, komputer atau PC yang
mereka sediakan tidak tergantung pada jumlah, 1 PC pun tetap bisa karena sistem
operasi ini bersifat stand alone.
4. Kelebihan Open Source Software :

1.Lisensi gratis, meskipun ada yang berbayar biasanya tidak semahal Proprietary
Software
2.Jumlah user tak terbatas
3.Aplikasi dapat digandakan
4.Kode sumber program terbuka, isinya dapat dilihat, dipelajari, dimodifikasi
dukungan ditangani oleh perusahaan atau komunitas
Kelemahan Open Source Software :
1.Kompabilitas hardware tidak terjamin (terutama pada sistem operasi)
2.Interface terkadang tidak user friendly
3.Masih terus dalam pengembangan dan penyempurnaan

5.Aplikasi user kemungkinan tidak akan mungkin berjalan jika tanpa system operasi,
dikarenakan jika tanpa system operasi, pengguna tidak menjalankan program aplikasi
pada computer mereka , kecuali program aolikasi booting. Karena system operasi
berfungsi sebagai penghubung antara lapisan hardware dan lapisan software

Tugas kedua

Buatlah timeline (lini masa) sejarah perkembangan sistem operasi Linux dari awal hingga
tahun sekarang ini? Gunakan distribusi Linux yang masuk 20 daftar distro populer 6
bulan
terakhir di situs www.distrowatch.com.
Linux pada awalnya dibuat oleh seorang mahasiswa Finlandia yang bernama Linus
Torvalds. Dulunya Linux merupakan proyek hobi yang diinspirasikan dari Minix, yaitu
sistem UNIX kecil yang dikembangkan oleh Andrew Tanenbaum. Linux versi 0.01
dikerjakan sekitar bulan Agustus 1991. Kemudian pada tanggal 5 Oktober 1991, Linus
mengumumkan versi resmi Linux, yaitu versi 0.02 yang hanya dapat menjalankan shell
bash (GNU Bourne Again Shell) dan gcc (GNU C Compiler).
Saat ini Linux adalah sistem UNIX yang sangat lengkap, bisa digunakan untuk jaringan,
pengembangan software dan bahkan untuk pekerjaan sehari-hari. Linux sekarang
merupakan alternatif sistem operasi yang jauh lebih murah jika dibandingkan dengan
sistem operasi komersial (misalnya Windows 9.x/NT/2000/ME).
KD 3.1.2

TUGAS PERTAMA
1. Apa yang dimaksud dengan kebutuhan dalam kaitannya dengan analisa

kebutuhan perangkat lunak server?

2. Apa saja langkah-langkah yang perlu dilakukan untuk dapat mengetahui

kebutuhan perangkat lunak server?

3. Mengapa diperlukan analisa kebutuhan dalam menentukan kebutuhan server?

Jawab :
1. Penentuan kebutuhan akan sistem operasi jaringan dapat diketahui dengan memahami

user yang akan menggunakan sistem tersebut.sistem yg dipilih diharapkan mampu


menjalankan semua aplikasi kebutuhan user. Kecocokan software dan hardware disebut
dengan kompatibilitas

2. A. menentukan kebutuhan (requirement), B. Sintetis, C. membuat dokumenn software


requirements spesifications
3. A. agar perangkat lunak server sesuai yang dibutuhkan pada jaringannya, B.agar tidak
terjadi ketidaksesuaian antara kebutuhan dengan perangkat yang tersedia, C. untuk
mencari kekurangan pada perngkat lunak server yang dibutuhkan, D. agar kebutuhan
client tercukupi.

TUGAS KEDUA

Kebutuhan user Jenis aplikasi server Nama aplikasi server


Akses internet Proxy server Squid
Server untuk berbagi FTP server Filezilla, cyberduck
dokumen/file
Akses domain lokal DNS server djbDNS
Pengalamatan otomatis DHCP server cisco
Jejaring social lokal Webmail server cloud
Pembelajaran online lokal Web server caddy
Komunikasi tekstual Mail server wingate
Komunikasi audio video Video chat server skype

Anda mungkin juga menyukai