Anda di halaman 1dari 3

TRANSFUSI DARAH

RSUD BANGKA TENGAH No. Dokumen No. Dok. Unit No. Revisi Halaman
1/2

Disusun Oleh: Diperiksa Oleh:

Standar
Ditetapkan,
Prosedur
Direktur
Operasional Tanggal Terbit

1 September 2011
dr. Hj. Dede Lina Lindayanti, MKM
NIP. 197105272005012008
Pengertian Transfusi darah adalah tindakan memasukkan darah atau komponen darah
sesuai instruksi atau program. Packed red cells adalah sel darah merah yang
dimampatkan).

Tujuan Meningkatkan kadar hemoglobin sampai ke tingkat yang normal(14-15 g/dL)


pada neonatus.

Kebijakan
Prosedur A. Tahap Preinteraksi :
1. Memperhatikan hal-hal berikut :
a. Membaca program tindakan kembali
b. apakah golongan darah bayi sudah benar dan identifikasi bayi tertulis
dengan jelas.
c. Telah dilakukan uji silang antara darah bayi dengan darah donor.
d. Kantong darah belum dibuka dan tidak bocor.
e. Kantong darah belum dikeluarkan dari lemari es lebih dari 2 jam, dan
sel darah merahnya tidak berwarna ungu atau hitam
f. Darah diberikan dengan memakai syringe pump dan pastikan
tetesannya lancar
2.    Menyiapkan alat
a. Standar Infus
b. Infus set
c. Syring pump
d. Precusor
e. Triway
f. Spuit 20 cc (untuk transfusu darah)
g. Cairan NaCl 0,9 % dan cairan infus NaCl 0,9 5 dalam spuit 20 cc
h. IV kateter sesuai ukuran (24)
i. Bidai atau (kalau perlu)
j. Tourniquet
k. Instrumens steril ( pinset, gunting dan com )
l. Kapas alkohol
m. Bengkok
n. Tempat sampah
o. Kasa steril
p. Sarung Tangan
q. Salf antibiotik
r. Plester
s. Darah atau plasma sesuai instruksi
t. Forusemide 0,5 cc/kg BB

TRANSFUSI DARAH

RSUD BANGKA TENGAH No. Dokumen No. Dok. Unit No. Revisi Halaman
1/2
3. Mencuci tangan
4. Mendekatkan alat kepasien

B. Tahap orientasi :
1. Menjelaskan prosedur tindakan kepasien atau keluarga
2. Memberikan kesempatan kepada pasien untuk bertanya
3. Catat tanda vital bayi yaitu suhu, denyut jantung dan frekuensi napas
sebelum transfusi diberikan

C. Tahap kerja:
1. Menggunakan sarung tangan
2. Memasang spuit larutan NaCl 0,9 % pada precusor dan triway
3. Mengisi aliran precusor dan triway dengan larutan NaCl 0,9 % (pastikan
tidak ada udara) dan langsung disetting pada syring pump
4. Memasang infus cairan NaCl 0.9 %
5. Mengatasi tetesan tetap lancar
6. Mengontrol kembali darah yang akan diberikan meliputi :
a. Identitas
b. Jenis dan golongan darah
7. Ambil darah menggunakan spuit sesuai instruksi/program
8. Mengganti spuit NaCl 0,9 % dengan spuit darah transfusi
9. Mengatur laju transfusi sesuai instruksi/program
10. Setelah transfusi selesai bilas menggunakan cairan NaCl.
11. Selanjutnya injeksi iv forusemide 0,5 ml/kg BB

D.   Tahap terminasi


1. Mengganti adanya reaksi transfusi dan komplikasi
2. Mengakhiri kegiatan
3. Merapikan alat
4. Melepas sarung tangan
5. Mencuci tangan
6. Mengukur tanda vital tiap 5 menit untuk 15 menit pertama, tiap 15 menit
untuk jam berikutnya dan tiap 1 jam sampai dengan tranfusi selesai

E.   Dokumentasi
Mendokumentasikan setiap tindakan : waktu pemberian, dosis, jenis transfusi
yang diberikan, reaksi transfusi atau komplikasi.

Unit Terkait

Anda mungkin juga menyukai