Anda di halaman 1dari 13

PENGKAJIAN KEPERAWATAN KELUARGA TN.

S DENGAN ANGGOTA
KELUARGA SAKIT HIPERTENSI
DI DESA JINGAH HABANG ULU KECAMATAN KARANG INTAN
KABUPATEN BANJAR

Nama Mahasiswa : Ahmad Safariansyah


Tempat Praktik : Desa Jingah Habang Ulu
Tanggal Praktik : 26 Juni – 4 Agustus 2018
Tanggal Pengkajian : 16 Juli 2018

Nama Kepala Keluarga : Tn. S


Alamat Rumah & Telp : Jl. Melati RT. 01 Desa Jingah Habang Ulu
Agama & Suku : Islam / Banjar
Bahasa Sehari-Hari : Banjar
Jarak Yankes Terdekat : 1 KM
Alat Transortasi : Sepeda Motor

1. Data Anggota Keluarga


DATA ANGGOTA KELUARGA
Status Gizi TTV Status
Hub dgn Pendidikan Pekerjaan Alat Bantu
No. Nama Umur JK Suku (TB, BB, (TD, N, Imunisasi
KK Terakhir Saat Ini Protesa
BMI) S, P) Dasar
1 Tn. S KK 37 tahun L Banjar Tamat SD/ Wirasw 50/165 120/ - -
Sederajat asta 80
82
36,5
19
2 Ny. J Istri 35 tahun P Banjar Tamat SD/ IRT 66/148 160/ - -
Sederajat 100
92
36,2
20
3 An. A H Anak 8 tahun L Banjar Belum Sekolah 15/101 - Lengkap -
tamat 88
sekolah 36,5
22
LANJUTAN
Status Kesehatan Riwayat Analisis Masalah
No. Nama Penampilan Umum
Saat Ini Penyakit/Alergi Kesehatan Individu
1 Tn. S Bersih, tidak tampak ada Sehat Tidak ada Tidak ada masalah
gangguan mobilitas fisik kesehatan individu
Ku :Composmetis
2 Ny. J Bersih, tidak tampak ada Sehat Hipertensi Hipertensi
gangguan mobilitas fisik
Ku :Composmetis
3 An. A H Bersih, tidak tampak ada Sehat Tidak ada Tidak ada masalah
gangguan mobilitas fisik kesehatan individu
Ku :Composmetis

2. Data Penunjang Keluarga


a. Rumah dan Sanitasi Lingkungan
1. Kondisi Rumah :
Tampak rumah pasien kurang bersih dengan banyak terdapat barang-
barang berserakan sembarangan
2. Ventilasi :
Cukup/Kurang
Tampak ventilasi rumah pasien cukup tersedia dan memenuhi standar
ventilasi rumah, terdapat 6 buah ventilasi
3. Pencahayaan Rumah :
Baik/Tidak
Tampak pencahayaan rumah pasien baik dengan terdapat beberapa
jendela kaca yang memudahkan cahaya tetap masuk kedalam rumah
4. Saluran Buang Limbah :
Baik/Cukup/Kurang
Keluarga mengatakan bahwa membuang limbah rumah tangga di
belakang rumah, namun kadang-kadang juga membuang ke sungai.
5. Sumber Air Bersih :
Sehat/Tidak sehat
Keluarga mengatakan bahwa sehari-hari menggunakan air bersih dari
sumur tertutup yang berada di depan rumah, kadang bisa juga
menggunakan air galon untuk minum dan memasak.
6. Jamban Memenuhi Syarat :
Ya/Tidak
Keluarga pasien mengatakan bahwa sehari-hari menggunakan jamban di
sungai, karena masih belum memiliki jamban saniter di rumah.
7. Tempat Sampah :
Ya/Tidak
Keluarga mengatakan memiliki tempat sampah di depan rumah dan bila
sudah banyak dikumpulkan dalam satu tempat dan diletakkan di depan
rumah untuk diangkut oleh tim pengangkut sampah setiap hari.
8. Rasio luas bangunan rumah dengan jumlah anggota keluarga 8 m²/orang :
Ya/Tidak
Luas rumah keluarga 12,5 x 5 m2

b. PHBS di Rumah Tangga


1. Jika ada Ibu nifas, Persalinan ditolong oleh tenaga kesehatan :
Ya/Tidak : Di dalam keluarga tidak ada ibu nifas
2. Jika ada bayi, Memberi ASI Eksklusif :
Ya/Tidak : Di dalam keluarga tidak ada bayi
3. Jika ada balita, Menimbang Balita tiap bulan :
Ya/Tidak : Di dalam keluarga tidak ada balita
4. Menggunakan air bersih untuk makan & minum :
Ya/Tidak : Keluarga menggunaka sumber air bersih sumur dan air galon
5. Menggunakan air bersih untuk kebersihan diri :
Ya/Tidak : Keluarga menggunakan sumur tertutup untuk kebersihan diri
sehari-hari
6. Mencuci tangan dengan air bersih & sabun :
Ya/Tidak : Keluarga mengatakan sehari-hari menggunakan air bersih
untuk mencuci tangan dan kadang-kadang menggunakan sabun
7. Melakukan pembuangan sampah pada tempatnya :
Ya/Tidak : Kelurga menampung sampah pada kantung plastik dan
mengumpulkannya untuk diangkut tim pengangkut sampah
8. Menjaga lingkungan rumah tampak bersih :
Ya/Tidak : Keluarga mengatakan hanya sesekali membersihkan
lingkungan rumah
9. Mengkonsumsi lauk dan pauk tiap hari :
Ya/Tidak : Keluarga mengatakan dalam sehari ada mengkonsumsi lauk
dan pauk
10. Menggunakan jamban sehat :
Ya/Tidak : Keluarga mengatakan sehari-hari masih menggunakan amban
sungai untuk kegiatan BAB dan BAK
11. Memberantas jentik di rumah sekali seminggu:
Ya/Tidak : Keluarga mengatakan jarang memberantas jentik di rumah
12. Makan buah dan sayur tiap hari :
Ya/Tidak : Keluarga mengatakan tidak setiap hari mengkonsumsi buah
dan sayur
13. Melakukan aktivitas fisik tiap hari :
Ya/Tidak : Keluarga bekerja dan hamper setiap saat bergerak
14. Tidak merokok di dalam rumah :
Ya/Tidak : Keluarga mengatakan bahwa merokok di dalam dan di luar
rumah

3. Kemampuan Keluarga Melakukan Tugas Pemeliharaan Kesehatan Anggota


Keluarga
1) Adakah perhatian keluarga kepada anggotanya yang menderita sakit:
√ Ada  Tidak karena
2) Apakah keluarga mengetahui masalah kesehatan yang dialami anggota dalam
keluarganya:
√ Ya  Tidak
3) Apakah keluarga mengetahui penyebab masalah kesehatan yang dialami
anggota dalam keluarganya:
 Ya √ Tidak
4) Apakah keluarga mengetahui tanda dan gejala masalah kesehatan yang
dialami anggota dalam keluarganya:
√ Ya  Tidak
5) Apakah keluarga mengetahui akibat masalah kesehatan yang dialami anggota
dalam keluarganya bila tidak diobati/dirawat :
 Ya √ Tidak
6) Pada siapa keluarga biasa menggali informasi tentang masalah kesehatan
yang dialami anggota dalam keluarganya:
 Keluarga  Tetangga  Kader √ Tenaga kesehatan, yaitu bidan
desa
7) Keyakinan keluarga tentang masalah kesehatan yang dialami anggota
keluarganya:
 Tidak perlu ditangani karena akan sembuh sendiri biasanya √ perlu
berobat ke fasilitas Yankes  Tidak terpikir
8) Apakah keluarga melakukan upaya peningkatan kesehatan yang dialami
keluarganya secara aktif:
 Ya √ Tidak, jelaskan : keluarga hanya ketika mengalami sakit dan tidak
rutin kontrol ke fasilitas kesehatan
9) Apakah keluarga mengetahui kebutuhan pengobatan masalah kesehatan yang
dialami anggota keluarganya:
 Ya √ Tidak, jelaskan : Keluarga jarang membawa pasien kontrol tentang
penyakitnya
10) Apakah keluarga dapat melakukan cara merawat anggota keluarga dengan
masalah kesehatan yang dialaminya:
√ Ya  Tidak, jelaskan : Keluarga mengatakan merawat anggota
keluarganya dengan memberikan obat yang masih tersisa sebelumnya
11) Apakah keluarga dapat melakukan pencegahan masalah kesehatan yang
dialami keluarganya:
 Ya √ Tidak, jelaskan : Keluarga mengatakan bahwa tidak sepenuhnya
mnegetahui penyebab masalah kesehatan anggota keluarganya
12) Apakah keluarga mampu memelihara atau memodifikasi lingkungan yang
mendukung kesehatan anggota keluarga yang mengalami masalah kesehatan:
√ Ya  Tidak, jelaskan
13) Apakah keluarga mampu menggali dan memanfaatkan sumber di masyarakat
untuk mengatasi masalah kesehatan anggota keluarganya:
√ Ya  Tidak, jelaskan

4. Hasil Pembinaan Berdasarkan Tingkat Kemandirian Keluarga


Kunjungan Pertama (K-1) : Kunjungan Keempat (K-4) :
Perawat : Melakukan BHSP kepada keluarga Perawat : Memberikan informasi mengenai
pentingnya memeriksakan diri ke yankes terdekat
Kunjungan Kedua (K-2) : Kunjungan Kelima (K-5) :
Perawat : Melakukan pengkajian terhadap masalah Perawat :
kesehatan keluarga dan individu
Kunjungan Ketiga (K-3) : Kunjungan Keenam (K-6) :
Perawat : Memberikan informasi mengenai nutrisi Perawat :
yang baik bagi penderita hipertensi

5. Data Pengkajian Individu yang Sakit dalam Keluarga


Nama individu yang sakit : Ny. J Diagnosa Medik : Hipertensi
Sumber dana kesehatan : Suami Rujukan Dokter/Rumah Sakit : tidak ada
Keadaan Umum Sirkulasi/Cairan Perkemihan Pernapasan
Kesadaran:  Edema  Bunyi jantung: √ Pola BAK 6x/hr, vol 100 ml/hr  Sianosis
GCS: E 4 V 5 M 6 ….  Hematuri  Sekret/Slym
TD : 160/100 mm/Hg  Asites  Akral dingin:  Poliuria  Irama ireguler
P : 22 x/menit  Tanda Perdarahan:  Oliguria  Wheezing
S : 36,2 °C Purpura/hematom/petekie/he  Disuria  Ronki
N : 92 x/menit matemesis/melena/ epistaksis  Inkontinensia  Otot bantu napas .........
 Takikardia  Tanda Anemia:  Retensi ....................................
 Bradikardia Pucat/Konjungtiva  Nyeri saat BAK  Alat bantu nafas .........
 Tubuh teraba hangat pucat/Lidah pucat/Bibir √ Kemampuan BAK:
 Menggigil pucat/Akral pucat Mandiri ....................................
 Tanda Dehidrasi: √ Alat bantu:  Dispnea
Mata cekung/turgor kulit Tidak  Sesak
berkurang/bibir kering √ Gunakan Obat  Stridor
 Pusing  Kesemutan Tidak  Krepirasi
 Berkeringat  Rasa Haus √ Kemampuan BAB:
 Pengisian kapiler >2 detik Mandiri
√ Alat bantu: Tidak
Pencernaan Muskuloskeletal Neurosensori
√ Mual  Muntah  Tonus otot Fungsi Penglihatan: Fungsi perabaan:
 Kembung  Kontraktur  Buram  Kesemutan pada
Nafsu Makan :  Fraktur .............................. ....................................
 Berkurang/Tidak  Nyeri otot/tulang  Tak bisa melihat Kebas pada
 Sulit Menelan  Drop Foot Lokasi  Alat bantu ............
 Disphagia ...........................................  Parese Disorientasi
Bau Nafas  Tremor Jenis  Visus Halusinasi
 Kerusakan  Disartria
...........................................
gigi/gusi/lidah/
geraharrt/rahang/pala  Malaise/fatigue
 Atropi Ket : Fungsi penglihatan dan perabaan klien baik
tum
 Distensi Abdomen  Kekuatan otot
Fungsi pendengaran:
Bising Usus: 6 x/menit ........................................... Paralisis
 Konstipasi  Postur tidak normal  Kurang jelas Refleks patologis
 Diare ........ x/hr ...........................................  Tuli Kejang : sifat ..............
 Hemoroid, grade √ RPS Atas : bebas Lama ....................
..................................................
√ RPS Bawah:  Alat bantu frekuensi
 Teraba Masa Bebas ..............................
abdomen √ Berdiri: Mandiri  Tinnitus
√ Berjalan: Mandiri
.................................................. Ket : Fungsi pendengaran klien baik
 Stomatitis Warna √ Alat Bantu: Fungsi Perasa: Fungsi Penciuman:
Tidak √ Mampu √ Mampu
..................................................
√ Nyeri :
 Riwayat obat Terganggu Terganggu
Tidak Ket : Fungsi perasa klien baik
pencahar Kulit
√ Maag  Jaringan parut  Memar  Laserasi
 Konsistensi................................ Ulserasi Pus .........................
 Diet Khusus:  Bulae/lepuh  Perdarahan bawah  Krustae
Tidak  Luka bakar Kulit …….. Derajat …….. Perubahan warna
√ Kebiasaan makan- ……..
minum:  Decubitus: grade …….. Lokasi ................................
Mandiri Tidur dan Istirahat
√ Alergi  Susah tidur
makanan/minuman:  Waktu tidur
Tidak ..................................................................................
√ Alat bantu :  Bantuan obat,
Tidak
..................................................................................
Mental Komunikasi dan Budaya Kebersihan Diri Perawatan Diri
 Cemas  Denial √ Interaksi dengan Keluarga :  Gigi-Mulut kotor
Baik  Mata kotor Sehari- hari
Marah √ Mandi: Mandiri
 Takut  Putus √ Berkomunikasi :  Kulit kotor
Lancar  Perineal/genital kotor √ Berpakaian :
asa Mandiri
√ Kegiatan sosial sehari-hari  Hidung kotor
Pasien berjualan dan sering  Kuku kotor √ Menyisir rambut:
Depresi Mandiri
 Rendah diri berbincang-bincang dengan  Rambut-kepala kotor
 Perilaku kekerasan tetangga yang datang ke
 Respon pasca trauma warungnya
 Tidak mau melihat
bagian tubuh yang
rusak
Keterangan tambahan terkait individu
Ny. J mengtakan bahwa dirinya mengalami hipertensi setelah melahirkan anaknya yang pertama yaitu 8 tahun yang lalu. Klien
mentakan bahwa didalam keluargannya tidak memiliki anggota keluarga yang memiliki penyakit seperti dirinya.
- Klien mengatakan nyeri pada bagian kepala
- Klien mengatakan pinggang skit
- Klien mengatakan jarang mendapatkan informasi mengenai kesehatan
Diagnosa keperawatan individu/keluarga
- Ketidakmampuan keluarga merawat anggota keluarga yang sakit berhubungan dengan Kurang pengetahuan tentang pengertian, tanda dan
gejala,penyebab, perawatan dan pengobataan hipertensi (Hipertensi)
- Ketidakmampuan keluarga merawat anggota keluarga yang sakit berhubungan dengan Kurang pengetahuan tentang pengertian, tanda dan
gejala,penyebab, perawatan dan pengobataan hipertensi (Hipertensi)
- Ketidakmampuan mempertahankan hubungan timbal balik antara keluarga dan lembaga kesehatan (puskesmas) berhubungan Kurang
memahami pentingnya pemeriksaan berkala terkait masalah yang dialami (hipertensi)

6. Analisa Data
Senin, 16 Juli 2018
Nama Individu / Keluarga / Ny. J Alamat : Desa Jingah Habang Ulu RT.
Kelompok 02
Penyakit / Masalah Hipertensi
Kesehatan

Analisa Data
No Data Fokus Masalah Penyebab
Data Subjektif : Ketidakmampuan Kurang pengetahuan
 Keluarga klien mengatakan keluarga merawat tentang pengertian,
Ny. J Menderita Darah Tinggi anggota keluarga yang tanda dan
 Keluarga klien mengatakan sakit gejala,penyebab,
belum tau tentang penyakit perawatan dan
Hipertensi, tanda dan gejala, pengobataan hipertensi
penyebab dan akibatnya.
 Ny.J mengatakan sudah
menderita Hipertensi kurang
lebih sejak 8 tahun yang lalu
 Ny.J mengatakan biasa kalau
darah tinggi kadang pusing dan
sakit di leher belakang tetapi
selalu berdengung di telinga
Data Objektif :
 Keadaan umum : Baik
 Kesadaran : compos mentis
 TTV Ny. J
TD : 160/100 mmHg
Nadi : 95x/menit
Resp : 20 x/menit
Suhu: 36ᴼC
4  Keluarga mengatakan dirumah Ketidakmampuan Tidak tersedianya
tidak tersedia jamban seirhat keluarga dalam fasilitas rumah yang
 Keluarga dirumah mengatakan mempertahankan suasana sehat (kamar mandi,
tidak tersedia air bersih rumah yang jamban, tersedia air
 Keluarga mengatakan untuk meguntungkan kesehatan bersih dll)
keperluan mandi cuci kakus
menggunakan air sungai
Intervensi Keperawatan
Masalah Tujuan Jangka Evaluasi
No Masalah Keperawatan Tujuan Jangka Pendek Intervensi
Kesehatan Panjang Kriteria Standar
Ny. J menderita Ketidakmampuan Setelah dilakukan 4 Setelah dilakukan tindakan Respon 1. Keluarga dapat mengerti 1. Kaji pengetahuan
penyakit anggota keuarga kali kunjungan keperawatan, keluarga verbal tentang pengertian keluarga tentang
Hipertensi mengenal masalah rumah, keluarga dapat menyebut tentang : hipertensi penyakit hipertensi
kesehatan tiap anggota mampu mengenal  Pengertian Hipertensi 2. Keluarga mampu 2. Jelaskan pada
keluarganya masalah kesehatan  Penyebab Hipertensi menyebutkan penyebab keluarga tentang
berhubungan dengan tiap anggota  Tanda dan gejala hipertensi pengeritan,
Kurang terpapar dirumah Hipertensi 3. Keluarga dapat penyebab,
informasi terkait  Pencegahan hipertensi mengetahui tentang 3. Menjelaskan tanda
pengertian, penyebab,  Akibat dari hipertensi tanda dan gejala dan gejala hipertensi
tanda dan gejala  Mengetahui makanan hipertensi 4. Beri penjelasan
penyakit hipertensi yang dapat 4. Keluarga dapat mengerti tentang akibat dari
mengakibatkan tentang akibat Hipertensi
Ketidakmampuan hipertensi Hipertensi apabila tidak 5. Jelaskan bagaimana
keluarga merawat  Mengetahui cara ditangani cara pencegahan
anggota keluarga yang merawat hipertensi di 5. Keluarga mampu Hipertensi
sakit berhubungan rumah menjelaskan 6. Beri informasi
dengan Kurang pencegahan Hipertensi tentang cara memilih
pengetahuan tentang 6. Keluarga dapat makanan yang
pengertian, tanda dan mengetahui makan yang menyebabkan
gejala,penyebab, dapat menyebabkan Hipertensi
perawatan dan hipertensi 7. Jelaskan cara
pengobataan 7. Keluarga mengetahui merawat penderita
(Hipertensi) cara merawat Hipertensi Hipertensi dirumah
dirumah 8. Jelaskan pentingnya
Ketidakmampuan 8. Keluarga mengetahui mengontrol tekanan
mempertahankan akibat tidak mengontrol darah secara berkala
hubungan timbal balik tekanan darah 9. Beri informasi
antara keluarga dan 9. Keluarga mengetahui terkait dengan
lembaga kesehatan pentingnya pengobatan pengobatan rutin
(puskesmas) secaara rutin bagi penderita
berhubungan Kurang hipertensi
memahami pentingnya
pemeriksaan berkala
terkait masalah yang
dialami (hipertensi)
IMPLEMENTASI KUNJUNGAN I
No Tanggal / Jam Diagnosa Keperawatan Implementasi
1. Ketidakmampuan keluarga
merawat anggota keluarga yang
sakit berhubungan dengan
Kurang pengetahuan tentang
pengertian, tanda dan
gejala,penyebab, perawatan dan
pengobataan hipertensi
(Hipertensi)
2. Ketidakmampuan keluarga
merawat anggota keluarga yang
sakit berhubungan dengan
Senin,
Kurang pengetahuan tentang Melakukan pengkajian
16 Juli 2018
pengertian, tanda dan keperawatan keluarga
Jam 15.00 wita
gejala,penyebab, perawatan dan
pengobataan hipertensi
(Hipertensi)
3. Ketidakmampuan
mempertahankan hubungan
timbal balik antara keluarga dan
lembaga kesehatan (puskesmas)
berhubungan Kurang memahami
pentingnya pemeriksaan berkala
terkait masalah yang dialami
(hipertensi)

Catatan perkembangan I

No Hari / Diagnosa Keperawatan Evaluasi


tanggal
1. Ketidakmampuan keluarga S:
merawat anggota keluarga - Keluarga dan Ny. N menjawab
yang sakit berhubungan pertanyaan yang ditanyakan
dengan Kurang pengetahuan oleh perawat
tentang pengertian, tanda dan O:
gejala,penyebab, perawatan - Klien tampak kooperatif
dan pengobataan hipertensi menjawab setiap pertanyaan
(Hipertensi) - TD : 160/100 mmHg
2. Ketidakmampuan keluarga A : masalah teratasi sebagian
merawat anggota keluarga P : mengidentifikasi masalah
Senin, yang sakit berhubungan
16 Juli dengan Kurang pengetahuan
Jam 15.00 tentang pengertian, tanda dan
wita gejala,penyebab, perawatan
dan pengobataan (Hipertensi)
3. Ketidakmampuan
mempertahankan hubungan
timbal balik antara keluarga
dan lembaga kesehatan
(puskesmas) berhubungan
Kurang memahami
pentingnya pemeriksaan
berkala terkait masalah yang
dialami (hipertensi)

Implementasi kunjungan II
Tanggal / Jam Diagnosa Keperawatan Implementasi
Selasa, 1. Ketidakmampuan keluarga 1. Mengukur Tanda – tanda vital
17 Juli 2018 merawat anggota keluarga 2. Menanyakan pada keluarga apa itu
Jam 15.00 wita yang sakit berhubungan hipertensi, tanda dan gejala
dengan Kurang pengetahuan hipertensi, penyebab hipertensi
tentang pengertian, tanda dan 3. Menanyakan pada keluarga dan klien
gejala,penyebab, perawatan apabila terjadi hipertensi apa yang
dan pengobataan hipertensi dilakukan
(Hipertensi) 4. Menanyakan pada keluarga dan klien
2. Ketidakmampuan keluarga makanan apa saja yang bisa
merawat anggota keluarga menyebakan hipertensi
yang sakit berhubungan 5. Mengukur TTV
dengan Kurang pengetahuan 6. Pengkes tentang penyakit hipertensi
tentang pengertian, tanda dan (pengertian, tanda dan gejala,
gejala,penyebab, perawatan penyebab hipertensi)
dan pengobataan (Hipertensi) 7. Menginformasikan pola makan dan
jenis makanan yang dianjurkan
kepada penderita hipertensi
8. Menjelaskan aktivitas dan pola hidup
bagi pendrita hipertensi
9. Menjelaskan cara merawat anggota
keluarga dengan hipertensi

Catatan perkembangan II
Hari /tanggal Diagnosa Keperawatan Evaluasi
Selasa, 1. Ketidakmampuan keluarga S:
17 Juli 2018 merawat anggota keluarga - Keluarga dan klien mengatakan
Jam 15.00 wita yang sakit berhubungan hipertensi disebabkan karena
dengan Kurang pengetahuan makan asin
tentang pengertian, tanda dan - Keluarga dan klien mengatakan
gejala,penyebab, perawatan sakit pada leher belakang,
dan pengobataan hipertensi kadang telinga berdengung
(Hipertensi) - Ny.J mengatakan makan –
2. Ketidakmampuan keluarga makanan suka makanan asin
merawat anggota keluarga - Keluarga dan klien mengatakan
yang sakit berhubungan paham tentang yang dijelaskan
dengan Kurang pengetahuan tadi
tentang pengertian, tanda dan - Keluarga dan klien dapat
gejala,penyebab, perawatan menyebutkan tanda dan gejala
dan pengobataan (Hipertensi) - Keluarga dapat menyebutkan
pola makan yang sesuai dan
jenis makanan yang sesuai bagi
penderita hipertensi
- Keluarga dapat menyebutkan
aktivitas dan pola hidup yang
sesuai
- Keluarga menyebutkan vcara
merawat anggota keluarga
dengan hipertensi

O:
- Keluarga dan klien tampak
menjawab pertanyaan dengan
aktiv dan sesuai

 TTV Ny. J
TD : 150/90 mmHg
Nadi : 99x/menit
Resp : 20 x/menit
Suhu: 36ᴼC
A : masalah teratasi sebagian
P : mengenalkan masalah dan memberi
informasi terkait hipertensi serta
pengobatan yang harus dilakukan.

Implementasi kunjungan III


Tanggal/ Jam Diagnosa Keperawatan Implementasi
Rabu Ketidakmampuan mempertahankan 1. Menjelaskan penting nya mengontrol ke
18 Juli 2018 hubungan timbal balik antara keluarga
pelayanan kesehatan
Jam 16.30 wita dan lembaga kesehatan (puskesmas)
berhubungan Kurang memahami 2. Menjelaskan pengobatan yang harus
pentingnya pemeriksaan berkala terkait
dilakukan terkait penyakit hipertensi
masalah yang dialami (hipertensi)

Catatan perkembangan III


Hari /tanggal Diagnosa Keperawatan Evaluasi
Rabu Ketidakmampuan mempertahankan S:
18 Juli 2018 hubungan timbal balik antara - Keluarga dan klien mengatakan
Jam 16.30 wita keluarga dan lembaga kesehatan akan memeriksakan diri ke
(puskesmas) berhubungan Kurang pelayanan kesehatan lain
memahami pentingnya pemeriksaan O:
berkala terkait masalah yang Keluarga dan klien tampak kooperatif
dialami (hipertensi) mendengarkan pertanyaan
A : masalah teratasi sebagian
P:
- Evaluasi pertemuan ke III
- Menjelaskan perawatan penyakit
hipertensi dirumah

Implementasi kunjungan IV
Tanggal/ Jam Diagnosa Keperawatan Implementasi
Kamis, 1. Ketidakmampuan keluarga merawat 1. Mengukur Tanda – tanda vital
19 Juli 2018 anggota keluarga yang sakit 2. Menjelaskan aktivitas dan pola hidup bagi
Jam 15.00 wita berhubungan dengan Kurang pendrita hipertensi
pengetahuan tentang pengertian, tanda 3. Menjelaskan cara merawat anggota
dan gejala,penyebab, perawatan dan keluarga dengan hipertensi
pengobataan hipertensi (Hipertensi)

2. Ketidakmampuan keluarga merawat


anggota keluarga yang sakit
berhubungan dengan Kurang
pengetahuan tentang pengertian, tanda
dan gejala,penyebab, perawatan dan
pengobataan (Hipertensi)

Catatan perkembangan IV
Hari /tanggal Diagnosa Keperawatan Evaluasi
Kamis, 1. Ketidakmampuan keluarga S:
19 Juli 2018 merawat anggota keluarga - Keluarga dapat menyebutkan
Jam 15.00 wita yang sakit berhubungan aktivitas dan pola hidup yang
dengan Kurang pengetahuan sesuai
tentang pengertian, tanda - Keluarga menyebutkan vcara
dan gejala,penyebab, merawat anggota keluarga
perawatan dan pengobataan dengan hipertensi
hipertensi (Hipertensi)
2. Ketidakmampuan keluarga O:
merawat anggota keluarga - Keluarga dan klien tampak
yang sakit berhubungan menjawab pertanyaan dengan
dengan Kurang pengetahuan aktiv dan sesuai
tentang pengertian, tanda dan
gejala,penyebab, perawatan  TTV Ny. J
dan pengobataan TD : 150/90 mmHg
(Hipertensi) Nadi : 99x/menit
Resp : 20 x/menit
Suhu: 36ᴼC
A : masalah teratasi sebagian
- P : mengenalkan masalah dan
memberi informasi terkait
hipertensi serta pengobatan yang
harus dilakukan.

Implementasi kunjungan V
Tanggal/ Jam Diagnosa Keperawatan Implementasi
Sabtu Ketidakmampuan keluarga dalam 1. Menginformasikan pengolahan air bersih
21 Juli 2018 mempertahankan suasana rumah untuk konsumsi dan bahaya menggunakan
Jam 09.00 wita yang meguntungkan kesehatan air kotor untuk keperluan sehari-hari
berhubungan dengan Tidak 2. menjelaskan dampak BAB dan BAK tidak
tersedianya fasilitas rumah yang dengan jamban sehat
sehat (kamar mandi, jamban, tersedia
air bersih dll)

Catatan perkembangan V
Hari /tanggal Diagnosa Keperawatan Evaluasi
Sabtu, 1. Ketidakmampuan keluarga S:
21 Juli 2018 merawat anggota keluarga yang - Keluarga dapat menyebutkan
Jam 09.00 wita sakit berhubungan dengan aktivitas dan pola hidup yang
Kurang pengetahuan tentang sesuai
pengertian, tanda dan - Keluarga menyebutkan vcara
gejala,penyebab, perawatan dan merawat anggota keluarga
pengobataan hipertensi dengan hipertensi
(Hipertensi)
2. Ketidakmampuan keluarga O:
merawat anggota keluarga yang - Keluarga dan klien tampak
sakit berhubungan dengan menjawab pertanyaan dengan
Kurang pengetahuan tentang aktiv dan sesuai
pengertian, tanda dan
gejala,penyebab, perawatan dan  TTV Ny. J
pengobataan (Hipertensi) TD : 140/80 mmHg
Nadi : 99x/menit
Resp : 20 x/menit
Suhu: 36ᴼC
A : masalah teratasi sebagian
- P : mengenalkan masalah dan
memberi informasi terkait
hipertensi serta pengobatan yang
harus dilakukan.

Implementasi kunjungan VI
Tanggal/ Jam Diagnosa Keperawatan Implementasi
Rabu 1. Ketidakmampuan keluarga merawat 1. mengevaluasi pengertian hipertensi
18 Juli 2018 anggota keluarga yang sakit 2. mengevaluasi tanda dan gejala hipertensi
Jam 15.00 wita berhubungan dengan Kurang 3. mengevaluasi penyebab dari hipertensi dan
pengetahuan tentang pengertian, akibat dari hipertensi
tanda dan gejala,penyebab, 4. mengevaluasi cara merawat pasien
perawatan dan pengobataan hipertensi dirumah
hipertensi (Hipertensi) 5. Mengevaluasi pentingnya mengontrol
2. Ketidakmampuan keluarga merawat ataupun memeriksakan diri kepelayanan
anggota keluarga yang sakit kesehatan
berhubungan dengan Kurang
pengetahuan tentang pengertian,
tanda dan gejala,penyebab,
perawatan dan pengobataan
(Hipertensi)
3. Ketidakmampuan mempertahankan
hubungan timbal balik antara
keluarga dan lembaga kesehatan
(puskesmas) berhubungan Kurang
memahami pentingnya pemeriksaan
berkala terkait masalah yang dialami
(hipertensi)

Catatan perkembangan VI
Hari /tanggal Diagnosa Keperawatan Evaluasi
Rabu S:
25 Juli 2018 - Keluarga dapat menjawab
Jam 10.00 wita pertanyaan terkait hipertensi
O:
- Keluarga tampak kooperati
menjawab pertanyaan
- TD : 130/80 mmHg
A : masalah teratasi sebagian
P : mengevaluasi seluruh pertemuan
sebelumnya

Anda mungkin juga menyukai