Anda di halaman 1dari 5

ANALISIS ASUHAN KEPERAWATAN JIWA DENGAN MASALAH

HARGA DIRI RENDAH DI RUANG ARJUNA RUMAH SAKIT


JIWA GRHASIA YOGYAKARTA

KARYA TULIS AKHIR

Disusun Oleh :
MUHAMMAD IRZA ZULIANTO
NIM 24191372

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PROFESI NERS SEKOLAH TINGGI


ILMU KESEHATAN SURYA GLOBAL
YOGYAKARTA
2021

i
Karya tulis akhir ini telah dipertahankan dan disahkan didepan dewan penguji
program studi pendidikan profesi ners sekolah tinggi ilmu kesehatan surya global
yogyakarta

Yogyakarta, 08 Maret 2021

Yang terdiri dari:

Ketua Anggota I

(Ns. Suib, S.Kep., M.Kep) (Ns. Ani Mashunatul M, S.Kep., M.Kep)

Mengetahui,

Ketua Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan

Surya Global Yogyakarta

Dwi Suharyanta. ST., MM., M.Kes


NIP. 13.03.03.0806

ii
KATA PENGANTAR

Puji syukur saya ucapkan kepada Allah SWT, karena atas berkah dan
rahmat-Nya, saya dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini dengan judul
“Analisis Asuhan Keperawatan Jiwa pada pasien dengan Harga Diri Rendah di
ruang Arjuna Rumah Sakit Jiwa Grhasia Yogyakarta”.
Adapun tujuan dari penulisan proposal penelitian ini adalah untuk
mempelajari bagaimana asuhan keperawatan jiwa pada pasien dengan harga diri
rendah dan sebagai syarat untuk memperoleh gelar NERS di Sekolah tinggi ilmu
kesehatan surya global Yogyakarta.
Pada kesempatan ini penulis hendak menyampaikan terimakasih pada
semua pihak yang telah memberikan dukungan. Akhir kata, penulis berharap
semoga proposal penelitian ini berguna bagi para pembaca dan pihak-pihak lain
yang berkepentingan.

iii
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR iii


DAFTAR ISI iv
DAFTAR GAMBAR v
BAB I PENDAHULUAN 1
A. Latar belakang 1
B. Rumusan masalah 4
C. Tujuan penelitian 4
D. Ruang lingkup 4
E. Manfaat penelitian 5
F. Metode penulisan 5
BAB II TINJAUAN PUSTAKA 8
A. KONSEP DASAR HARGA DIRI RENDAH 8
1. Pengertian harga diri rendah 8
2. Rentang respon harga diri rendah 8
3. Faktor predisposisi harga diri rendah 9
4. Faktor presipitasi harga diri rendah 10
5. Proses terjadinya harga diri rendah 11
6. Tanda dan gejala harga diri rendah 12
7. Mekanisme koping harga diri rendah 13
8. Penatalaksanaan pada harga diri rendah 14
B. ASUHAN KEPERAWATAN HARGA DIRI RENDAH 16
1. Pengkajian keperawatan 16
2. Diagnosa keperawatan 27
3. Rencana keperawatan 27
4. Evaluasi keperawatan 30
5. Dokumentasi keperawatan 31
DAFTAR PUSTAKA 32

iv
DAFTAR GAMBAR
1. Gambar 2.1 Rentang respon harga diri rendah8
2. Gambar 2.2 Proses terjadinya harga diri rendah 12
3. Gambar 2.3 Pohon masalah harga diri rendah 27

Anda mungkin juga menyukai