Anda di halaman 1dari 4

DATIL MEMANDIKAN BAYI DAN PERAWATAN TALI PUSAT LANJUTAN DATIL MEMANDIKAN BAYI DAN PERAWATAN TALI PUSAT

Softskill :
18. Pakai topi diatas pernel
1. Menyambut dengan sopan dan ramah serta memposisikan klien
2. Perkenalan diri & tujuan cara memandikan bayi 19. beri baby oil dgn pijatan I L(kebalik) U
3. Memberi rasa empati ,komunikasi baik
4. Menjaga privasi klien 20. tes baby oil sbelumnya agar (menghindari dari alergi)
5. Respon thdp reaksi klien
21. pakai baju , perawatan tali pusat diikat jgn kencang jgn longgar dgn kassa
Hardskill :
22. pake popok
1. Menyiapkan alat dan posisi
2. Gunakan APD (celemek) 23. bedong
3. Cuci tngn 6 lngkah
24. beri bayi kepada ibu untuk disusui
4. Cek kehangatan air(38c) , pakai handscoon
5. Bersihkan mata bayi dgn kapas dtt (dr luar kedlem) 25. saya akan bereskan alat terlebih dahulu ya bu
6. Buka bedong + baju
7. Cek ada feses/urin klo ada bersihkan dgn kapas cebok 26. melepas celemek
8. Pakai handuk (jaga kehangatan bayi)
9. Ganti handscoon yg baru 27. cuci tgn
10. Bersihkan wajah , kepala kermbut , telinga (kepala disanggah ) dgn washlap tnpa sabun 28. pamit ke ibu
11. Basahi dan sabuni seluruh bdan dgn washlap baru yg kedua
12. Washap sabun , usap di dada –tgn-paha-kaki-punggung-bokong-genetalia 1 kali usap 29. buka tirai
13. Jika bayi laki2 : Tarik kulup kebelakang , jika cewe: bersihkan labia mayora&minora
14. Buka handscoon (jika memandikan bayi prtama kali)
15. Pindahkan bayi kedlem bak smbil menyangga kepala&punggung
16. Mandikan dari dada-bokong , terakhir genetalia lalu miringkan kanan/kiri agar tidk
masuk air
SELESAI
17. Angkat dan letakkan lalu keringkan dr dada tali pusat,paha,punggung+pijat , genetali
DATIL PEMFIS BBL LANJUTAN DATIL PEMFIS BBL

Softskill : 6. buka seluruh pakaian bayi . nilai proporsionalitas : otot baik,merahmuda,bayi


menangis kuat
1. Menyambut dengan sopan dan ramah serta memposisikan klien
2. Perkenalan diri 7. menimbang BB bayi (hrus dibuka popok jika penuh)
3. Memberi rasa empati ,komunikasi baik(mengajak bayi bicara saat pemeriksaan) - pastikan jrum diangka 0 , sampaikan hasilnya : 3000 gr , 3,9 kg
4. Penggunaan alat dan bahan , PI
8. ukur PB bayi
5. Menjaga privasi klien
- pakai metlin posisi miring – masukan jempol keketiak- 4 jari disendi bahu
6. Informed consent : akan dlakukan pemeriksaan fisik
- minta bantuan ibu , periksany sedikit2 jgn sekaligus
ALAT2:
9. ukur LK
 Sarung tgn bersih , Bak instrument - bayi dlm posisi terlentang , ukur dr suboksiput ke frontalis melewati daun
 Thermometer , metlin, Timbangan bayi telinga bgian atas&alis
 penghitung waktu , nierbekken , baki kecil , - baca hasil dr samping bayi : 33-35 cm
 air DTT , larutan klorin
10. periksa area kepala
Hardskill : - periksa bedong , kepala trelebih dahulu
- periksa dr ubun2 – sutura(teraba normal bagus )-tdk ada molase-
1. Cuci tangan
pembengkakan , sampaikan hasil
2. Pakai handscoon
3. Atur suhu (bersihkan dgn alcohol swab , pada tgnh aksila ) 11. periksa telinga
4. Periksa laju jantung - periksa simetris atau tdk- letak dgn mata&kepala- daun telinga-lubng telinga-
- Gosok stetoskop ketelapak tgn bidan
elastisitas daun telinga
- Tempatkan stetoskop didada sblh kiri bayi
- Hitung slma 1 menit , sampaikan hasilnya : 120-160x/mnt 12. periksa mata
5. Periksa laju nafas - mengetuk area kening ditgn btang hidung , positif jika mata bayi mengedip
- Palpasi bagian perut bagian atas bayi
- Hitung jumlah nafas slm 1 menit penuh , sampaikan hasilnya : 50x/mnt
LANJUTAN DATIL PEMFIS BBL LANJUTAN DATIL PEMFIS BBL
13. periksa area hidung&mlut 23. periksa area tungkai&kaki
- periksa nafas cuping hidung , adanya sumbing /tdk? , sampaikan hasil - periksa pergerakan normal , simetris , jumlah jari kaki

14. periksa freleks rooting (menyentuh pipi bayi dgn telunjuk bidan ) 24. periksa refleks plantar
- tempatkan telunjuk periksa dbh jri tengah telapak kaki bayi dgn 1 tgn dr atas kebawah
15. periksa refleks sucking - dinyakatan + jika kaki bayi menekuk ke arah telapak kaki
- tnyakan pd ibu apakah bayi menghisap asi dng baik ?
25. periksa refleks Babinski
-dtkatakan positif jika menghisap dgn baik tnpa keluar dr hidung - tempatkan ibu jari periksa periksa dibawah ibu jari telapak kaki bayi dan 1 garis lurus kearah sisi yg
berlawanan bntuk L kebalik dilakukan lebih dr sekali
16. periksa refleks swallowing
- nyatakan + jika jari kaki bayi terbuka menjauhi telapak kaki
- tnyakan pd ibu apakah bayi menelan asi dng baik?
-dtkatakan positif jika menelan dgn baik tnpa keluar dr mulut 26. periksa kulit bayi
- periksa adanya verniks(putih) , warna kulit , tnda lahir , bengkak/bercak hitam, sampaikan hasil ke
17. periksa area leher klien
-lakukan palpasi pd leher u menentukan adanya bengkak/massa, sampaikan hasil
27. periksa punggung
18. ukur lingkar dada - menempatkan bayi dalam posisi miring , lakukan palpasi pd punggung dr arah punggung bagian
- pakai metlin , dibuka baju sedikit , “maaf ya de ya diangkat dulu ”ukur dr pinggir bwh atas kea rah bokong u meraba benjolan
scapula , melingkar ke dada bayi , baca hasil dbgian smping bayi
28. periksa area genital
19. periksa area dada - menempatkan bayi dalam posisi terlentang
-periksa kesimetrisan , warna putting premature/tdk , retraksi dada - ce: bersihkan sekitr labia mayora&minora , trdpat lubang uretra dan vagina
co: bersihkan sekitar genetalia,2 testis berada dlm skrotum,lubang uretra berda diujung
20. periksa area bahu,lengan&tgn penis, sudah bak
-periksa pergerakan normal,simeteris,tonus otot,dan jumlah jari tgn
29. periksa anus
21. periksa refleks palmar graps -ibu apakah bayi sudh bab blm ? dibuka ngangkang kaki bayi
-tempatkan telunjung bidan ditelapak tgn bayi , jika + bayi menggenagm telunjung

22. periksa abdomen&tli pusat


- bentuk , ada penonjolan pd saaat nngis ditali puat,perdarahan tli pusat , tnda infkesi pd tli pusat
LANJUTAN DATIL PEMFIS BBL
30. periksa refleks moro
-periksa berikan hentakan pd tempat tidur bayi , + jika bayi kaget dgn mengangkat
tngn keats
31. merapikan kembali pakaian bayi

32. membereskan alat

33. melepaskan sarung tangan

34. cuci tgn 6 langkah

Mengangkat bayi :

1. Dari leher (disangga)


2. Dari kaki (jepit kedua kaki)

Menyendawakan bayi

1. Diketuk pada punggung bayi

Anda mungkin juga menyukai