Anda di halaman 1dari 2

EVALUASI

A. Tehnik evaluasi hasil belajar


1. Menyusun rencana evaluasi hasil belajar
2. Sebelum evaluasi hasil belajar, dilakasanakan hasrus disususn terlebih dahulu
perencanaanya secara baik dan matang. Perencanaan evaluasi hasil belajar itu sebagai
berikut:
 Merumuskan tujuan dilaksanakannya evaluasi.
 Menetapkan aspek aspek yang akan dievaluasi. Misalnya aspek kognitif atau
aspek afektif atau aspek psikomotorik
 Memilih dan menentukan tehnik yang akan dipergunakan didalam
pelaksanaan.
 Evaluasi, misalnya evaluasi yang dilaksanakan dengan tehnik tes atau tehnik
non tes
 Menyusus alat alat pengukur yang akan dipergunakan dalam pengukuran dan
penilaian hasil belajar
 Menentukan tolak ukur, norma atau kriteria yang akan dijadikan pegangan
atau patokan dalam memberikan interpretasi terhadap data hasil evaluasi
 Menentukan frekuensi dari kegiatan evaluasi hasil belajar itu sendiri
 Menghimpun data
 Melakukan verifikasi data
 Memberikan interpretasi dan menarik kesimpulan
 Tindak lanjut hasil evaluasi

B. Prinsip prinsip dasar evaluasi hasil belajar

C. Ranah kognitif, afektif dan psikomotor sebagai objek evaluasi hasil belajar
1. Ranah kognitif
 Pengetahuan
 Pemahaman
Tipe hasil belajar yang lebih tinggi dari pengetahuan adalah pemahaman.
Tingkat pemahaman dibagi menjadi 3 yaitu: pemahaman tingkat pertama
(rendah) adalah pemahaman terjemahan. Tingkat kedua adalah pemahaman
penafsiran yakni menghubungkan bagian bagian terdahulu dengan yang
diketahui berikutnya. Tingkat ketiga adalah pemahaman ekstrapotasi.
 Aplikasi adalah penggunaan abstraksi pada situasi konkrit atau situasi
khusus. Menerapkan abtraksi kedalam situasi luru disebut aplikasi
 Analisis merupakan kemampuan menjabarkan atau menguraikan suatu
konsep menjadi bagian bagian yang lebih rinci
 Sistesis merupakan kemampuan menyatukan bagian bagian secara
terintegrasi menjadi suatu bentuk tertentu yang semula belum ada
 Evaluasi merupakan kemampuan membuat penilaian untuk maksud
tertetu.
2. Ranah afektif
Ranah afektif adalah satu domaian yang berkaitan dengan sikap, nilai nilai internal,
apresiasi dan penyesuaian perasaan sosial.

Karakteristik ranah afektif:


 Sikap
Sikap merupakan suatu kecenderungan untuk bertindak terhadap suka atau
tidak terhadap suatu objek. Menurut fishbein dan ajzen (1975) sikap adalah
suatu pre disposisi kepribadian yang dipelajari untuk merespon secara positif
atau negative terhadap suatu objek, situasi, konsep atau orang.
 Minat
Menurut getzal (1966) minat adalah suatu disposisi yang terorganisir melalui
pengalaman yang mendorong seseorang untuk berusaha memperoleh objek
khusus, aktivitas pemahaman dan keterampilan untuk tujuan pencapaian
 Konsep diri
Menurut smith konsep diri adalah evaluasi yang dilakukan indivu terhadap
kemampuan dan kelemahan yang dimilikinya
 Nilai
Menurut rekeach (1968) nilai merupakan suatu keyakinan tentang perbuatan,
tindakan dan perilaku yang dianggap baik dan buruk
 Moral
Moral berkaitan dengan perasaan salah atau benar terhadap tindakan yang
dilakukan oleh diri sendiri.

D. Langkah langkah pokok evaluasi hasil belajar

Anda mungkin juga menyukai