Anda di halaman 1dari 1

ASAM URAT

Laki – laki : 3,5 – 7 mg/dL


Perempuan : 2,6 – 6 mg/dL

Beberapa hal yang dianjurkan untuk mengurangi asam urat :


 Hindari minum obat spirin ( bila membutuhkan obat pengurang rasa sakit,
gunakan ibu profen, dan lainnya)
 Perbanyak minum air putih, terutama orang dengan penyakit ginjal untuk
mengeluarkan kristal asam dari tubuh
 Makan makanan yang mengandung potasium tinggi, seperti :
Sayuran dan buah – buahan
Kentang
Alpukat
Susu dan yogurt
Pisang
Buah yang mengandung vitamin c, terutama jeruk dan strawbery
 Konsumsi produk alami penurun asam urat, seperti : sidaguri,
habbatussauda, brotowali, teh hijau, dll.

Anda mungkin juga menyukai