Anda di halaman 1dari 14

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN

SOSIALISASI FAKULTAS
Februari 2019

DEPARTEMEN LUAR NEGERI


BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI
UNIVERSITAS ISLAM SULTAN AGUNG
PERIODE 2018/2019
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI
UNIVERSITA ISLAM SULTAN AGUNG SEMARANG
Jl. Raya Kaligawe Km. 4, Semarang
Email : bemfkgunissula@gmail.com
Website : bemfkgunissula.or.id

LEMBAR PENGESAHAN

Nomor : /A/SOSIALISASI_FAKULTAS/BEM_FKG/I/2019
Nama Kegiatan : Sosialisasi Fakultas
Lingkup : Tingkat Sekolah Menengah Atas
Tujuan : Memperkenalkan Fakultas Kedokteran Gigi Unissula ke ruang lingkup
yang lebih luas
Sasaran : Murid SMA/MA
Pelaksanaan : Februari 2019
Tempat : SMA berbagai daerah di Indonesia
Anggaran dana : Rp. 0

Semarang, 21 April 2019

Ketua BEM FKG Ketua Pelaksana

Mualif Dayu Pangestu Alif Dewa Rinaryo


NIM. 31101700053 NIM. 31101800005

Mengetahui,
Wakil Dekan I FKG UNISSULA,

Dr. drg. Yayun Siti Rochmah, Sp. BM


NIK. 210100058

Tembusan :
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI
UNIVERSITA ISLAM SULTAN AGUNG SEMARANG
Jl. Raya Kaligawe Km. 4, Semarang
Email : bemfkgunissula@gmail.com
Website : bemfkgunissula.or.id

1. Kemahasiswaan FKG UNISSULA


2. Yth. Kepala Program Studi FKG UNISSULA
3. Arsip ke Sekretaris BEM FKG UNISSULA
4. Arsip ke SEMA FKG UNISSULA
5. Arsip ke Sekretaris Kepanitiaan
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI
UNIVERSITA ISLAM SULTAN AGUNG SEMARANG
Jl. Raya Kaligawe Km. 4, Semarang
Email : bemfkgunissula@gmail.com
Website : bemfkgunissula.or.id

BAB I

DESKRIPSI KEGIATAN
1.1 Nama Kegiatan
Nama kegiatan ini adalah “SOSIALISASI FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI
UNISSULA”

1.2 Tema Kegiatan


Tema yang diangkat pada kegiatan ini adalah :
“Dentistry of Unissula Goes to Schools”
1.3 Sasaran Kegiatan dan Kegiatan Umum
1.3.1 Sasaran Kegiatan
1. Mahasiswa Fakultas Kedokteram Gigi Unissula angkatan 2016, 2017, dan
2018.
2. Murid SMA/MA berbagai daerah di Indonesia.
1.3.2 Kegiatan Umum
Sosialisasi mengenai Fakultas Kedokteran Gigi Unissula dengan berbagai
media berupa brosur, pamflet, video, kalender, pulpen, dan powerpoint oleh
mahasiswa FKG Unissula di SMA/MA berbagai daerah di Indonesia.

1.4 Pelaksanaan Kegiatan


Bulan Februari tahun 2019 pada saat libur semester (setiap daerah bebas memilih hari
dan tanggal, tergantung kesepakatan setiap coordinator daerah).
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI
UNIVERSITA ISLAM SULTAN AGUNG SEMARANG
Jl. Raya Kaligawe Km. 4, Semarang
Email : bemfkgunissula@gmail.com
Website : bemfkgunissula.or.id

1.5 Susunan Kepanitiaan (Lampiran 1)

1.6 Susunan Acara (Lampiran 2)

1.8 Anggaran Dana (Lampiran 3)

1.10 Ukuran Keberhasilan dan Hasil Kegiatan (Lampiran 4)

1.11 Dokumentasi Kegiatan (Lampiran 5)

1.13 Daftar Hadir Acara dan Berita Acara (Lampiran 6)


BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI
UNIVERSITA ISLAM SULTAN AGUNG SEMARANG
Jl. Raya Kaligawe Km. 4, Semarang
Email : bemfkgunissula@gmail.com
Website : bemfkgunissula.or.id

Lampiran 1

SUSUNAN KEPANITIAAN

Pelindung : Dekan Fakultas Kedokteran Gigi


Universitas Islam Sultan Agung
drg. Suryono, SH,MM, Ph.D

Penasihat : Wakil Dekan I FKG


Universitas Islam Sultan Agung
Dr. drg. Yayun Siti Rocmah, Sp. BM
Penanggung Jawab : Ketua BEM FKG UNISSULA
Mualif Dayu Pangestu

Organizing Committee
Ketua : Alif Dewa Rinaryo (31101800005)
Wakil Ketua : Nabila Salma (31101700060)
Sekretaris : Yufa Sekar Arum Y. (30101800097)
Bendahara : Aufa Nazila (31101700015)

Sie Acara: Hayyu Bondan Aurora (31101700041)


Anggota:
1. Semarang: Nabila Alifia Nugroho
2. Demak : Dessy Adhira Nur Safitri
3. Ambarawa: Sheilia Siwi
4. Ungaran: Aqiila Hana Edwina
5. Kendal: Irfan Trinanda
6. Jepara: Cindya Arvanita
7. Kudus: Ridwan Setiyono
8. Pati: Rosida Intan
9. Bekasi: Nadia Brilianti Firdausi
10. Brebes: Tasya Nafthaniella
11. Tegal : Fatimah Alaydrus
12. Samarinda: Aina Salsabiela
13. Balikpapan: Risyal Syiril Wafa
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI
UNIVERSITA ISLAM SULTAN AGUNG SEMARANG
Jl. Raya Kaligawe Km. 4, Semarang
Email : bemfkgunissula@gmail.com
Website : bemfkgunissula.or.id

14. Palangka Raya: Yulistinawati


15. Pontianak: Fayiz Abyan
16. Yogyakarta: Icca Octa Mevia
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI
UNIVERSITA ISLAM SULTAN AGUNG SEMARANG
Jl. Raya Kaligawe Km. 4, Semarang
Email : bemfkgunissula@gmail.com
Website : bemfkgunissula.or.id

Lampiran 2
SUSUNAN ACARA

Waktu Jadwal Penanggung jawab


Menyesuaikan Persiapan sosialisasi Koordinator
oleh coordinator dan sosialisasi
peserta sosialisasi
Menyesuaikan Mengondisikan Koordinator
siswa-siswi di dalam sosialisasi
kelas
Menyesuaikan Pemberian materi Koordinator
mengenai FKG sosialisasi
Unissula
menggunakan PPT
atau video
Menyesuaikan Tanya jawab oleh Koordinator
murid kepada sosialisasi
pemateri sosialisasi
Menyesuaikan Pemberian brosur, Koordinator
pamflet, dan sosialisasi
beberapa
merchandise kepada
siswa-siswi

Lampiran 3
ANGGARAN DANA
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI
UNIVERSITA ISLAM SULTAN AGUNG SEMARANG
Jl. Raya Kaligawe Km. 4, Semarang
Email : bemfkgunissula@gmail.com
Website : bemfkgunissula.or.id

Dana kegiatan ditanggung oleh pihak Fakultas Kedokteran Gigi Unissula


BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI
UNIVERSITA ISLAM SULTAN AGUNG SEMARANG
Jl. Raya Kaligawe Km. 4, Semarang
Email : bemfkgunissula@gmail.com
Website : bemfkgunissula.or.id

Lampiran 4
UKURAN KEBERHASILAN DAN HASIL KEGIATAN

7.1 TOLAK UKUR KEBERHASILAN


Berkat kerjasama tim yang bagus, sehingga pelaksanaan kegiatan Sosialisasi
ini dapat berjalan dengan lumayan baik, karena adanya koordinasi yang baik antar
penanggung jawab wilayah dengan panitia.

7.2 HASIL KEGIATAN


7.2.1 HASIL KEGIATAN
Sosialisasi mengenai Fakultas Kedokteran Gigi Unissula dapat dilakukan di
berbagai sekolah, dan dapat diterima dengan baik oleh pihak sekolah.
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI
UNIVERSITA ISLAM SULTAN AGUNG SEMARANG
Jl. Raya Kaligawe Km. 4, Semarang
Email : bemfkgunissula@gmail.com
Website : bemfkgunissula.or.id

Lampiran 5

DOKUMENTASI KEGIATAN
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI
UNIVERSITA ISLAM SULTAN AGUNG SEMARANG
Jl. Raya Kaligawe Km. 4, Semarang
Email : bemfkgunissula@gmail.com
Website : bemfkgunissula.or.id

Lampiran 6

DAFTAR HADIR ACARA DAN BERITA ACARA


Daftar Sekolah yang telah dilakukan sosialisasi
1. SMAN 03 Tegal

2. SMA Kesatrian 1 Semarang

3. SMAN 09 Semarang

4. SMAIT Al-Azhar Jogjakarta

5. SMA Hidayatullah Semarang

6. SMAN 1 Tegal

7. SMA Unggulan Kendal

8. SMAN 2 Brebes

9. SMAN 2 Salatiga

10. SMAN 1 Ambarawa

11. SMAN 1 Salatiga

12. SMAN 1 Jepara

13. SMK Al-Hikmah Jepara

14. SMAN 2 Palangka Raya

15. MAN 2 Kudus

16. MA Darul Muttaqien Bogor

17. SMAN 4 Semarang

18. SMAN 2 Semarang


BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI
UNIVERSITA ISLAM SULTAN AGUNG SEMARANG
Jl. Raya Kaligawe Km. 4, Semarang
Email : bemfkgunissula@gmail.com
Website : bemfkgunissula.or.id

BERITA ACARA KEGIATAN SOSIALISASI FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI


UNISSULA

Tanggal : Menyesuaikan
Tempat : Sekolah yang telah ditunjuk
Waktu: : Menyesuaikan

Kegiatan Sosialiasi Fakultas Kedokteran Gigi Unissula berjalan lancar. Kegiatan sosialisasi
diadakan menyesuaikan dari daerah tertentu. Hal ini dikarenakan kami menggunakan
sistem rayon dan koordinasi tiap kota gunanya agak tersebar di seluruh kota yang ada di
Indonesia terutama yang memiliki alumni dari Fakultas Kedokteran gigi Unissula. Kendala
dari kegiatan ini adalah kurangnya kesadaran mahasiswa akan pentingnya kegiatan
sosialisasi fakultas sehingga hampir 40% dari mahasiswa tidak mengikuti kegiatan ini.
Selain ini ada juga beberapa sekolah yang dituju tidak mengizinkan acara promosi fakultas
untuk siswanya karena waktu yang mendekati ujian nasional dan adanya kegiatan sekolah

Ketua Pelaksana

Alif Dewa Rinaryo

NIM. 31101800005
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI
UNIVERSITA ISLAM SULTAN AGUNG SEMARANG
Jl. Raya Kaligawe Km. 4, Semarang
Email : bemfkgunissula@gmail.com
Website : bemfkgunissula.or.id

Anda mungkin juga menyukai