Anda di halaman 1dari 11

ASUHAN KEBIDANAN ANTENATA NY ʺDʺ

GESTASI 18 MINGGU – 20 MINGGU DI


PUSKESMAS TOPORE KAB,MAMUJU
TANGGAL 26 NOVEMBER 2020

l. IDENTIFIKASI DATA DASAR

No. Register : 3 – 02 – 0201

Tanggal Kunjungan : 26 November 2020, Pukul : 09.30 wita

Tanggal pengkajian : 26 November 2020, Pukul : 09.45 wita

Ruangan : ANC

Nama Pengkaji : Pirawati

A. Identitas istri/suami
Nama : Ny ʺDʺ / Tn ʺAʺ
Umur : 21 tahun / 28 tahun
Nikah / lamannya : 1x / ± 2 tahun
Suku : Bugis / Mandar
Agama : Islam
Pendidikan : S1 / S1
Pekerjaan : IRT / wiraswasta
Alamat : Topore Utara

B. Tinjauan Buku KIA


a. Riwayat kehamilan sekarang
GIP0A0,Hari pertama haid terkahir 22 juli 2020, TP 29 April 2021, Anak pertama
dan tidak pernah pernah keguguran,lingkar lengan atas ( LILA ) 24 cm tinggi
badan 155 cm, golongan darah A tidak ada riwayat penyakit yang di derita,tidak
ada riwayat alergi makanan dan obat-obatan,ibu merasakan pergerakan janinya
pada awal bulan November 2020
b. Kunjungan ANC
1. Tanggal 28 September 2020, keluhan pusing dan mual Tekanan darah : 100/70
mmHg, Berat badan : 50 kg Tinggi badan 155 cm , lingkar lengan atas ( LILA )
24 cm Umur kehamilan 5 hari TFU (-) Denyut jantung janin (-) golongan darah
A,hasil pemeriksaan laboratium RDT,HB gr/dr,Nasehat ytang di berikan yaitu
rajin makan sayur-sayuran, buah-buahan dan istirahat yang cukup
2. Tanggal 03 Okteber 2020 keluhan mual-mual Tekanan darah : 100/70 mmHg,
Berat badan 50 cm Tinggi badan 155 cm, umur kehamilan 10 minggu 3 TFU
(-),Denyut jantung janin (-) LILA 24,2 cm konseling yang diberikan yaitu istirahat
yang cukup.
3. Tanggal 26 November 2020,HPHT 22 juli 2020, TP 29 April 2021, anak
pertama, dan tidak pernah keguguran, jumlah anak kurang bulan tidak
ada,lingkar lengan atas ( LILA ) 24 cm, tinggi badan 155 cm, golongan
darah A, tidak ada riwayat penyakit yang di derita, riwayat alergi makanan
dan obat-obatan,ibu merasakan pergerakan janin pada awal bulan
November 2020.
C. Riwayat reproduksi1
a. Riwayat haid
Menarche 14 tahun, siklus 28-30 hari, lama haid 4-5 hari disminorhe tidak
ada
b. Riwayat ginekologi
Tidak ada riwayat penyakit menular seksual dan tidak pernah menderita
penyakit kelamin
D. Riwayat psikologis, sosial, ekonomi dan spiritual
Suami dengan keluarga senang dengan kehamilan ini, Kehamilan ini sudah
direncanakan,Hubungan suami dan keluarga baik,Pengambilan keputusan dalam
keluarga adalah suami,Kehamilan ini sangat di nanti-nantikan,Penghasilan suami
dapat mencapai kebutuhan sehari-hari,ibu memiliki BPJS,ibu selalu berdoa untuk
keselamatannya dan janinnya.
E. Riwayat pemenuhan kebutuhan dasar
a. Nutrisi selama hamil
Makan 3x1 sehari dengan nasi, ikan dan sayur serta ibu minum ± 8 gelas
setelah hamil
Makan 3x sehari dengan nasi, ikan, tempe, tahu, sayur, dan kadang buah-
buahan serta ibu minum air ±10-12 gelas perhari
b. Pola eliminasi
1. BAK
a. Sebelum hamil
Frekuensi 3-4x sehari, warna kuning muda.
b. Selama hamil
Frekuensi 5-6x sehari, berwarna kuning dan tidak berbau
2. BAB
a. Sebelum hamil
Frekuensi 1-2x sehari berwarna kuning dan konsistensi lunak
b. Selama hamil
Frekuensi 2-3x sehari, berwarna kuning dan konsistensi lunak
c. Istirahat
1. Sebelum hamil
Tidur siang tidak ada dan tidur malam ± 8 jam
2. Selama hamil
Ibu tidur siang ± 1 jam dan istirahat malam ±8 jam
d. Personal hygiene
Mandi 2x sehari pakai sabun keramas 2 kali seminggu pakai sampo dan
sikat gigi 2x sehari menggunakan pasta gigi serta mengganti pakaian dalam
sehabis mandi
F. Pekerjaaan
Aktivitas ibu sehari-hari mencuci piring, memasak, membersihkan rumah,
mencuci pakaian di bantu oleh suami
G. Pengetahuan
Ibu belum mengerti, tanda bahaya kehamilan
H. Pemeriksaan fisik
a. Keadaan umum baik, kesadaran composmentis,
b. Tanda-tanda Vital : Tekanan darah, 100/120 mmHg, Nadi : 82x/menit, Suhu :
37,3°C, Pernafasan : 23x/menit,
c. Rambut dan kulit tampak bersih tidak ada benjolan, tidak ada nyeri tekan.
Mata simetris kiri dan kanan tidak ada secret, hidung tidak ada polip dan
secret, mulut dan gigi bersih, gusi merah muda
d. Leher
Tidak ada pembesaran kelenjar linfe, kelenjar tyroid, dan vena jugularis
e. Payudara
Simetris kiri dan kanan, puting susu terbentuk, hiperpermentasi pada areola
mamae, puting susu menonjol, tidak ada benjolan, tidak ada colostrum, saat
puting susu di tekan tidak ada nyeri tekan
f. Abdomen
Tidak ada luka bekas operasi, tidak ada benjolan dan nyeri tekan ibu tidak
pernah mengalami nyeri hebat selama hamil, tampak linea nigra dan striae
livide, leopold 1 teraba lunak, bundar, dan tidak melenting, menandakan
bahwa itu bokong (TFU setinggi pusat ), leopold II Punggung kiri, teraba
keras, rata, seperti papan, leopold III presentasi kepala, teraba bulat,
melenting,dan keras. Leopold IV BAP, tangan pemeriksa masih bisa bertemu
(konverjen) DJJ terdengar jelas kuat dan teratur disebelah kiri perut ibu
frekuensi 135x/menit
g. Ekstremitas atas dan bawah
Simetris kiri dan kanan, tidak ada oedema dan tidak ada nyeri tekan dan
varices

II. IDENTIFIKASI DIAGNOSA MASALAH AKTUAL


GIP0A0, Usiah kehamilan 18 minggu 1 hari punggung kiri, situs memanjang, kepala
BAP tunggal, hidup, keadaan ibu baik dan keadan janin baik
1. GIP0A0
DS : Ini kehamilan pertama dan tidak pernah keguguran
DO : nampak linea nigra dan striae albicans
Analisa dan interpretasi data
Dari hasil anamnesa ini kehamilan pertama dan tidak pernah keguguran dan nampak
linea nigra dan striae albicans,Pada garis pertengahan perut ( linea alba) akan berubah
menjadi hitam kecoklatan dan disebut linea nigra, pembesaran uterus menimbulkan
peregangan dan menyebabkan robekan selaput elastis dibawah kulit sehingga timbul
striae albicans (Raha 2013)
2. Usiah kehamilan 18 minggu 1 hari
DS : HPHT Tanggal 22 juli 2020
DO: tanggal pengkajian 26 November 2020
TFU Setinggi pusat
Analisa dan interpretasi data
Menurut rumus neegle dari HPHT 22 juli 2020 sampai dengan tanggal pengkajian, 26
November 2020 maka didapatkan gestasi 18 minggu 1 hari (Asuhan kehamilan 2)
3. Punggung kiri
DO : Janin bergerak dominan pada sebelah kanan perut ibu
DS : Leopold II punggung kiri
DJJ terdengar jelas, kuat, dan teratur disebelah kiri perut ibu menandakan
punggung sebelah kiri
Analisa dan interpretasi data
DJJ terdengar jelas, kuat, dan teratur disebelah kanan ibu palpasi leopold II perut
sebelah kiri teraba tekanan besar lebar seperti papan yang menandakan punggung
sebelah kiri ( Sunar 2011)
4. Presentasi kepala
DS :-
DO : Leopold I teraba bokong TFU 1 setinggi pusat
Leopold II Punggung kanan, Teraba keras seperti papan lunak di kuadran kiri
perut ibu Leopold III kepala, teraba bulat, keras, melenting
Analisa dan interpretasi data
Leopold 1 teraba bagian yang bulat, lunak tidak melenting menandakan bokong, pada
palpasi leopold II teraba punggung pada sebelah kiri perut ibu yang menandakan
bagian bayi dalam posisi memanjang, pada palpasi leopold III teraba bagian bulat dan
keras serta melenting jika digerakkan menandakan janin dalam presentasi kepala
( Sunar 2011)
5. BAP atau bergerak atas panggul
DS : -
DO : Leopld IV BAP, tangan pemeriksa masih bisa bertemu
Analisa dan interpretasi data
Pada palpasi leopold IV kedua ujung jari pemeriksa masih dapat bertemu disebut
konvergen yang berarti bahwa kepala belum masuk (BAP) (Sunar 2011)
6. Tunggal
DS : Pergerakan janin kuat di salah satu kuadran sebelah kiri perut ibu
DO : Leopold I teraba bokong dan TFU setinggi pusat
Leopold II Punggung kiri
Leopold III Presentasi kepala
DJJ terdengar kuat dan teratur disebelah kiri perut ibu dengan frekuensi
135x/menit
Analisa dan interpretasi data
Terabanya dua bagian besar janin yaitu : 1 bagian bokong berada di fundus dan
kepala berada di bawah, DJJ terdengar pada bagian yaitu kuadran kiri perut ibu
dengan frekuensi 135x/menit menandakan bahwa ini kehamilan tunggal (Sarwono
2012)
7. Hidup
DS : Pergerakan janin dimulai sejak awal bulan ini dan aktif sampai sekarang
DO : DJJ terdengar pada satu tempat jelas kuat dan teratur disebelah kiri perut ibu
dengan frekuensi 135x/menit
Analisa dan interpretasi data
Salah satu janin dikatakan hidup apabila ibu merasakan adanya pergerakan janin
yang kuat dan sering terdengar DJJ yang kuat jelas dan teratur pada kehamilan
normal (Sarwono 2012)
8. Keadaan Janin Baik
DS : Janin bergerak kuat dominan sebelah kiri perut ibu
DO : DJJ terdengar terdengar kuat dan jelas serta teratur pada bagian kiri perut ibu
dengan frekuensi 135x/ menit
Analisa dan interpretasi data
Pergerakan janin dirasakan sebelah kiri perut ibu dan tidak pernah menghilang ,DJJ
terdengar jelas, kuat dan teratur pada sebelah kiri perut ibu dengan frekuensi
135x/menit, menandakan bahwa keadaan janin baik, (Sarwono prawihardjo, 2014)
9. Keadaan ibu baik
DS : Ibu tidak mengeluh apapun
DO : konjungtiva merah muda, sklera putih, telapak tangan tidak pucat
Keadaan emosional baik
Tanda tanda vital : Tekanan darah 100/70 mmHg, Nadi : 80x/menit, Suhu: 37,3°C,
Pernafasan:20x/menit
Analisa dan interpretasi data
Dengan melihat konjungtiva merah muda, sklera putih, keadaan emosional stabil
tanda tanda vital dalam batasan normal, menandakan ibu dalam keadaan baik
( Raha v, 2003)

III. IDENTIFIKASI DIAGNOSA/MASALAH POTENSIAL


Tidak ada data yang menunjang adanya masalah potensial
IV. TINDAKAN SEGERA/ KOLABORASI
Tidak ada data yang mendukung adanya tindakan segera/kolaborasi
V. RENCANA TINDAKAN/KOLABORASI
1. Tujuan
a. Kehamilan berlangsung normal sampai aterm
b. Keadaan ibu dan janin baik
c. Mendeteksi dini adanya tanda-tanda bahaya kehamilan
2. Kriteria
a. Usia kehamilan mencapai 37-42 minggu
b. Tanda tanda vital dalam batas normal sistol 90-130 mmHg, ( kenaikan, sistol
naik tidak lebih dari 30 mmHg), diastole 60-90 mmHg (kenaikan diastole naik> 15
mmHg) nadi 60-80x/menit pernafasan 18-24x/menit (suhu 36, 5-37,5°C HB 11-
12 gl/dl,kenaikan berat badan 9-12 kg, selama hamil dan pembesaran perut
sesuai usia kehamilan .
c. DJJ 120-160x/menit dan pergerakan janin lebih dari 10 kali dalam sehari
d. Janin dalam keadaan baik dan DJJ tidak kurang dari 120x/menit dan tidak lebig
dari 160x/menit
3. Intervensi
a. Sampaikan hasil pemeriksaan kepada ibu, bahwa keadaannya baik
Rasional : keadaan yang baik adalah keadaan dimana ibu sadar sepenuhnya,
serta didukung dengan tanda-tanda vital : tekanan darah 100/870 mmHg Nadi :
80x/menit, Suhu : 37,3°C, Pernafasan : 23x/menit
b. Beri support mental dan spiritual pada ibu
Rasional : suport mental dan spiritual adalah perubahan fisik maupun psikologis
ibu dalam kehamilannya
c. Anjurkan ibu untuk mengkomsumsi makanan yang bergizi yang mengandung
karbohidrat, protein, dan lemak.
Rasional : gizi ibu hamil merupakan hal penting yang harus dipenuhi selama
kehamilan berlangsung. Resiko akan kesehatan ibu dan janin akan berkurang
jika ibu hamil mendapat gizi seimbang seperti, lemak, karbohidrat, dan protein.
d. Menganjurkan ibu untuk istirahat yang cukup
Rasional : istirahat yang cukup adalah proses pemulihan yang dibutuhkan ibu
e. Konseling tentang bahaya- bahaya kehamilan
Rasional : tanda-tanda bahaya kehamilan adalah masalah yang mengancam ibu
dan janin selama hamil sehingga ibu perlu mengetahuinya
f. Anjurkan ibu untuk membaca buku KIA
Rasional : buku KIA merupakan media informasi penting bagi ibu, keluarga dan
masyarakat tentang kesehatan, gizi dan standar pelayanan KIA
g. Berikan obat rutin seperti Tablet Fe
Rasional : Tablet fe adalah suatu tablet mineral yang sangat dibutuhkan untuk
membentuk sel darah merah (hemoglobin).
h. Beritahu ibu untuk kontrol ulang pada tanggal 18 Desember 2020 atau kapan
saja bila ada keluhan, untuk mengetahui perkembangan janinnya dan keadaan
ibu
Rasional : dengan ini diharapkan tanda-tanda bahaya kehamilan dapat segera
terdeteksi sehingga tidak sampai mengancam ibu dan janin

Vl. IMPLEMENTASI
Tanggal 26 November 2020
1. Pukul 09.35 wita, menyampaikan hasil pemeriksaan kepada ibu kehamilan berlangsung
normal, keadaan janin baik dengan presentasi kepala DJJ terdengar jelas pada perut
kanan ibu dengan frekuensi 135x /menit Tanda tanda vital, tekanan darah 100/70 mmHg
Nadi : 80x/menit, Suhu : 37,3°C Pernafasan : 23x/menit
2. Pukul 09.35 wita, memberi suport, mental dan spiritual pada ibu memberikan support
membuat ibu lebih optimis dalam menghadapi kehamilannya
3. Pukul 09. 40 wita, memberikan informasi mengenai gizi ibu hamil
Ibu mengerti tentang makanan yang bergizi seperti sayur-sayuran hijau, karbohidrat,
lemak, dan protein, telur, ikan, tahu, tempe, daging.
4. Pukul 09. 40 wita, menganjurkan ibu untuk istirahat yang cukup
Ibu mengerti penjelasan bidan dan mau melakukan istirahat yang cukup
5. Pukul 09.45 wita, menganjurkan ibu untuk membaca buku KIA
Ibu bersedia melakukan
6. Pukul 09.47 wita, memberikan konseling tentang tanda- tanda bahaya kehamilan seperti
,mual dan muntah yang berlebihan, sakit kepala menetap,perdarahan hamil tua dan
muda, sakit perut hebat, demam tinggi,jantung berdebar, sesak nafas, keputihan yang
berbau dan pergerakan janin yang kurang dan ketuban pecah sebelum waktunya
Ibu mengetahui tanda bahaya kehamilan dan bersedia menemui bidan jika terdapat
salah satu tanda gejala tersebut
7. Pukul 09.50 wita, Memberikan tablet Fe pada ibu
Ibu sudah diberikan tablet Fe
8. Pukul 09.55 wita, memberitahukan ibu untuk kontrol ulang pada tanggal 18 desember
2020 atau kapan saja jika ada keluhan
Ibu bersedia datang kontrol pada tanggal 18 Desember 2020

VlI. EVALUASI
Tanggal 26 November 2020 Pukul 10.00 wita
Kehamilan berlangsung normal ditandai dengan keadaan ibu baik Tekanan darah :
100/70 mmHg, Nadi : 80x/menit, Suhu : 37,3°C, Pernafasan: 23x/menit, DJJ terdengar
jelas kuat dan teratur dengan frekuensi 135x/menit, ibu mengerti dengan penjelasan
yang sudah diberikan dan bersedia melakukan kunjungan ulang pada tanggal 18
Desember 2020.
PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEBIDANAN

NY ʺ D ʺ GESTASI 18 MINGGU – 20 MINGGU

DI PUSKESMAS TOPORE KAB,MAMUJU

TANGGAL 26 NOVEMBER 2020

No. Register : 3 – 02 – 0201

Tanggal Kunjungan : 26 November 2020, Pukul : 09.30 wita

Tanggal pengkajian : 26 November 2020, Pukul : 09.45 wita

Ruangan : ANC

Nama Pengkaji : Pirawati

A. Identitas istri/suami
Nama : Ny ʺDʺ / Tn ʺAʺ
Umur : 21 tahun / 28 tahun
Nikah/lamannya : 1x / ± 2 tahun
Suku : Bugis / Mandar
Agama : Islam
Pendidikan : S1 / S1
Pekerjaan : IRT / wiraswasta
Alamat : Topore Utara

B. Data subjektif (S)


Ini kehamilan pertama dan tidak pernah keguguran (GlP0A0) HPHT 22 juli 2020 TP 29 April
2020 ibu merasakan pergerakan janin pada awal bulan November dan aktif sampai
sekarang, pergerakan janin dirasakan ibu dominan sebelah kiri perut ibu
C. Data Objektif (O)
Tanggal pengkajian 26 November 2020 TP 29 April 2020 hasil pemeriksaan Tanda tanda
vital, Tekanan darah : 100/70 mmHg, Nadi 80x/menit,Suhu : 37,3°C Pernafasan : 23x/menit
keadaan emosional baik, kongjungtiva merah muda, sklera putih, nampak linea nigra dan
striae livide, leopold I TFU 24 cm Leopold II Punggung kiri Leopold III presentase kepala,
leopold IV : BAP, DJJ terdengar pada suatu tempat jelas, kuat dan teratur dengan frekuensi
135x/menit disebelah kiri perut ibu
D. Analisa (A)
GIP0A0, gestasi 18 minggu 1 hari, Punggung kiri, presentasi kepala, BAP, tunggal, hidup,
kesadaran ibu dan janin baik
E. Penatalaksanaan (P)
Tanggal 26 November 2020
1. Pukul 09.35 wita, menyampaikan hasil pemeriksaan kepada ibu kehamilan berlangsung
normal, keadaan janin baik dengan presentasi kepala DJJ terdengar jelas pada perut
kanan ibu dengan frekuensi 135x /menit Tanda tanda vital, tekanan darah 100/70 mmHg
Nadi : 80x/menit, Suhu : 37,3°C Pernafasan : 23x/menit
2. Pukul 09.35 wita, memberi suport, mental dan spiritual pada ibu memberikan support
membuat ibu lebih optimis dalam menghadapi kehamilannya
3. Pukul 09. 40 wita, memberikan informasi mengenai gizi ibu hamil
Ibu mengerti tentang makanan yang bergizi seperti sayur-sayuran hijau, karbohidrat,
lemak, dan protein, telur, ikan, tahu, tempe, daging.
4. Pukul 09. 40 wita, menganjurkan ibu untuk istirahat yang cukup
Ibu mengerti penjelasan bidan dan mau melakukan istirahat yang cukup
5. Pukul 09.45 wita, menganjurkan ibu untuk membaca buku KIA
Ibu bersedia melakukan
6. Pukul 09.47 wita, memberikan konseling tentang tanda- tanda bahaya kehamilan seperti
,mual dan muntah yang berlebihan, sakit kepala menetap,perdarahan hamil tua dan
muda, sakit perut hebat, demam tinggi,jantung berdebar, sesak nafas, keputihan yang
berbau dan pergerakan janin yang kurang dan ketuban pecah sebelum waktunya
Ibu mengetahui tanda bahaya kehamilan dan bersedia menemui bidan jika terdapat
salah satu tanda gejala tersebut
7. Pukul 09.50 wita, Memberikan tablet Fe pada ibu
Ibu sudah diberikan tablet Fe
8. Pukul 09.55 wita, memberitahukan ibu untuk kontrol ulang pada tanggal 18 Desember
atau kapan saja jika ada keluhan
Ibu bersedia datang kontrol pada tanggal 18 Desember 2020

Anda mungkin juga menyukai