Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN SUMBAWA

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS LABUHAN BADAS
Alamat : Jalan Garuda Km 7 Sumbawa Besar

SURAT KEPUTUSAN KEPALA PUKESMAS LABUHAN BADAS


Nomor :

TENTANG
PELAYANAN DILUAR JAM KERJA LABORATORIUM

DI PUSKESMAS LABUHAN BADAS

Menimban : a. bahwa sebagai penunjang diagnostik, pelayanan


g laboratorium harus memperhatikan pelayanan diluar jam
kerja laboratorium;
b. bahwa berdasarkan pertimbangan pada huruf a, perlu
menetapkan Keputusan Kepala Puskesmas Labuhan Badas
Tentang Kebijakan pelayanan diluar jam kerja Di Puskesmas
Labuhan Badas ;

Mengingat : 1. Undang Undang RI No.36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan


2. Permenkes Nomor 1575/Menkes/Per/XI/2005 Tentang
Pelayanan Penunjang Klinik
3. Permenkes RI Nomor 411/Menkes/Per/II/2010 Tentang
Laboratorium Klinik
4. PermenKes no 43 tahun 2013 tentang cara penyelenggaraan
laboratorium klinik yang benar.
5. Peraturan Menteri Kesehetan Nomor 75 Tahun 2014 tentang
Pusat Kesehatan Masyarakat (Berita Negera Republik
Indonesi Nomor 1676)

6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 46 Tahun 2015 tentang


Akreditas Puskesmas, Klinik Pratama, Tempat Praktik
Mandiri Dokter dan Tempat Praktik Dokter Gigi;
MEMUTUSKAN

MENETAPKA : SURAT KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS LABUHAN


N BADAS TENTANG PELAYANAN DILUAR JAM KERJA
Pertama : Pelayanan unit dilaksanakan dalam jam kerja, diluar jam
kerja dilakukan dengan on call atau oleh unit masing-
masing

Kedua : Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan


apabila dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan
dalam Surat Keputusan ini, akan diadakan perubahan
sebagaimana mestinya

Ditetapkan di : Labuhan Badas


Pada Tanggal : 1 April 2017

KEPALA UNIT PELAKSANA TEKNIS


PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT
KECAMATAN LABUHAN BADAS,

HASANUDDIN AB

Anda mungkin juga menyukai