Anda di halaman 1dari 9

PEMERINTAH KABUPATEN SUMEDANG

KECAMATAN CIMALAKA
DESA LICIN
Alamat : Jln. Margamukti Desa Licin - Cimalaka - Sumedang 45353

KEPUTUSAN KEPALA DESA LICIN


Nomor : 148/Kep.14/2011
Lampiran : 1 lembar

TENTANG
PENGUKUHAN PENGURUS AL HIDAYAH DESA LICIN
KEPALA DESA LICIN

Menimbang : a. bahwa dalam upaya meningkatkan syi’ar keagamaan untuk menciptakan


masyarakat yang berahlak mulia dan berbudi luhur, perlu adanya peran
serta kaum perempuan dalam melaksanakan kegiatan keagamaan di
lingkup desa yang bernaung dalam organisasi kegiatan Al Hidayah;
b. bahwa kegiatan organisasi Al Hidayah sebagaimana dimaksud huruf a
perlu dikukuhkan susunan kepengurusannya;
d. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud huruf a dan b
di atas, perlu ditetapkan dengan Keputusan Kepala Desa;

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah;


2. Peraturan Pemerintah Nomor 72 Tahun 2005 tentang Desa;
3. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 5 Tahun 2007 tentang Pedoman
Penataan Lembaga Kemasyarakatan;
4. Peraturan Daerah Kabupaten Sumedang Nomor 14 Tahun 2007 tentang
Pedoman Pembentukan Lembaga Kemasyarakatan di Desa;

Memperhatikan : Hasil musyawarah pengurus Al Hidayah Desa Licin yang dilaksanakan pada
tanggal 01 Januari 2011 tentang pembentukan susunan pengurus Al Hidayah
Desa Licin;

MEMUTUSKAN
Dengan Persetujuan
BADAN PERMUSYAWARATAN DESA LICIN
Menetapkan :
PERTAMA : Mengukuhkan nama-nama sebagaimana tercantum dalam lapiran keputusan
ini sebagai pengurus Al Hidayah Desa Licin;
KEDUA : Apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam penetapan keputusan
ini, maka akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya;
KETIGA : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan;

Ditetapkan di : Licin
Pada tanggal : 05 Maret 2011

Kepala Desa Licin

H. MOCH. ABDUL KOHAR


LAMPIRAN : KEPUTUSAN KEPALA DESA LICIN
Nomor : Kep.14/2011
Tanggal : 05 Maret 2011
TENTANG : PENGUKUHAN PENGURUS AL HIDAYAH
DESA LICIN PERIODE 2011 - 2015

SUSUNAN PENGURUS AL HIDAYAH DESA LICIN

Pelindung : Kepala Desa Licin


Penasehat : 1. Hj. Kania
2. Hj. Tien Lesmanawati
3. Suangsih, S.Ag.
Ketua : Hj. Nanan Supijarni
Wakil Ketua : Een Yuhaenah
Sekretaris : Sriyani
Bendahara : Dedeh Kurniasih, A.Ma.Pd.

Seksi-seksi :
a. Da’wah Rohani : 1. Hj. Een Nuraeni
2. Dede R.
3. Siti Rohmah
4. Nia Kurniawati

b. Pendidikan : 1. Tetti Suhendarti


2. Cucu Rohaeni
3. Purnamaningrum
4. Euis Iim

c. Organisasi : 1. Elih Herlianti


2. Israeni
3. Iis Alan
4. Ika Jaya

d. Sosial Ekonomi : 1. Tintin


2. Nurhayati
3. Reda Sukri
4. Dedeh

e. Tamadun/Seni Budaya : 1. Ela Nurlaelawati


2. Ayat Handayani
3. Dede Srimanah
4. Ikom Komalasari

Ditetapkan di : Licin
Pada tanggal : 05 Maret 2011

Kepala Desa Licin

H. MOCH. ABDUL KOHAR


Tembusan disampaikan kepada :
1. Yth. Al Hidayah Kecamatan Cimalaka
2. Yth. MUI Desa Licin
3. Yth. Ketua BPD Licin
4. Yth. Ketua LPMD Licin
5. Arsip
PEMERINTAH KABUPATEN SUMEDANG
KECAMATAN CIMALAKA
DESA LICIN
Alamat : Jln. Margamukti Desa Licin - Cimalaka - Sumedang 45353

KEPUTUSAN KEPALA DESA LICIN


Nomor : 148/Kep.50/2010
Lampiran : 1 lembar

TENTANG
PENGUKUHAN PENGURUS KELOMPOK TANI HUTAN RAKYAT
,,WINAYA BHAKTI’’
DESA LICIN KECAMATAN CIMALAKA KABUPATEN SUMEDANG
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA
KEPALA DESA LICIN

Menimbang : a. bahwa dalam rangka meningkatkan dan melestarikan lahan pertanian


terutama tanaman keras, perlu adanya peran serta pihak terkait dalam
pemeliharaan dan pengelolaannya;
b. bahwa dalam pemeliharaan serta pengelolan sebagaimana dimaksud
huruf a perlu pengukuhan susunan kepengurusannya;
d. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud huruf a dan b
di atas, perlu ditetapkan dengan Keputusan Kepala Desa;

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah;


2. Peraturan Pemerintah Nomor 72 Tahun 2005 tentang Desa;
3. Keputusan Menteri Dalam Negeri Nomor 5 Tahun 2007, Tentang
Pedoman Penataan Lembaga Kemasyarakatan;
4. Peraturan Daerah Kabupaten Sumedang Nomor 14 Tahun 2007, Tentang
Pedoman Pembentukan Lembaga Kemasyarakatan di Desa;

Memperhatikan : Hasil musyawarah pembentukan pengurus kelompok tani hutan rakyat


,,Winaya Bhakti’’ Desa Licin yang dilaksanakan tanggal 24 Desember 2010;

Dengan Persetujuan

BADAN PERMUSYAWARATAN DESA LICIN

MEMUTUSKAN:
Menetapkan :
PERTAMA : Mengukuhkan nama-nama sebagaimana tercantum dalam lapiran keputusan
ini sebagai pengurus kelompok tani hutan rakyat ,,Winaya Bhakti’’ Desa Licin;
KEDUA : Apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam penetapan keputusan
ini, maka akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya;
KETIGA : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan

Ditetapkan di : Licin
Pada tanggal : 28 Desember 2010

Kepala Desa Licin

H. MOCH. ABDUL KOHAR


LAMPIRAN : KEPUTUSAN KEPALA DESA LICIN
Nomor : Kep.50/2010
Tanggal : 28 Desember 2010
TENTANG : PENGUKUHAN PENGURUS KELOMPOK TANI
HUTAN RAKYAT ,,WINAYA BHAKTI’’ DESA LICIN

Pelindung : Kepala Desa Licin


Penasehat : 1. Ketua BPD Licin
2. Ketua LPMD Licin
Ketua : Oman Rohman
Sekretaris : A. Komarudin
Bendahara : E. Rahman
Anggota : 1. Atam Kurnia
2. Atoy
3. Pendi Wijaya
4. Unar
5. Adong S.
6. Uju Ahmad Hidayat
7. W. Sukarya
8. Dahmi
9. Mumuh
10. E. Suharya
11. Sarhani
12. Anen S.
13. Momod
14. Ama
15. Mulyadi
16. Barna
17. Oyon Mahyar
18. Dadang Kusmana
19. Yadi Kusmayadi
20. Dadang Priatna

Ditetapkan di : Licin
Pada tanggal : 28 Desember 2010

Kepala Desa Licin

H. MOCH. ABDUL KOHAR


Tembusan disampaikan kepada :
1. Yth. Bpk. Camat Cimalaka
2. Yth. Ketua BPD Licin
3. Yth. Ketua LPMD Licin
4. Yth. Babinkamtibmas Desa Licin
5. Yth. Babinsa Desa Licin
6. Arsip
PEMERINTAH KABUPATEN SUMEDANG
KECAMATAN CIMALAKA
DESA LICIN
Alamat : Jln. Margamukti Desa Licin - Cimalaka - Sumedang 45353

KEPUTUSAN KEPALA DESA LICIN


Nomor : Kep.23/2011
Lampiran : 1 lembar

TENTANG
PEMBENTUKAN PENGURUS KELOMPOK KERJA OPERASIONAL (POKJANAL)
POS PELAYANAN TERPADU (POSYANDU)
TINGKAT DESA LICIN KECAMATAN CIMALAKA KABUPATEN SUMEDANG

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


KEPALA DESA LICIN

Menimbang : a. bahwa berdasarkan Instruksi Menteri Dalam Negeri Nomor 9 Tahun 1990
tentang Peningkatan Pembinaan Mutu Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu)
Kelompok Kerja Operasional (Pokjanal) yang dibentuk ditiap tingkatan
pemerintahan;
b. bahwa dalam rangka peningkatan keterpaduan program Badan/Dinas/
Lembaga dalam pemberdayaan Posyandu perlu dibentuk susunan
kepengurusan Kelompok Kerja Operasional (Pokjanal), Pos Pelayanan
Terpadu (Posyandu);
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud huruf a dan b
di atas, perlu ditetapkan dengan Keputusan Kepala Desa;

Mengingat : 1. Undand-undang Nomor 14 Tahun 1950 tentang Pemerintah Daerah


Kabupaten dalam Lingkungan Jawa Barat;
2. Undang-undang Nomor 23 Tahun 1992 tentang Kesehatan;
3. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah
(Lembaran Negara Tahun 2004 Nomor 60, Tambahan Lembaran Negara
Nomor 4437); sebagaimana telah diubah dengan Undang-undang nomor 8
Tahun 2005 tentang Penetapan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-
undang Nomor 3 Tahun 2005 tentang Perubahan atas Undang-undang
Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintah Daerah menjadi Undang-
undang (lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4548);
4. Peraturan Pemerintah Nomor 72 Tahun 2005 tentang Desa;
5. Keputusan Menteri Dalam Negeri dan Otonomi Daerah Republik Indonesia
Nomor 53 Tahun 2000 tentang Pemberdayaan dan Kesejahteraan
Keluarga (PKK);
6. Keputusan Menteri Dalam Negeri dan Otonomi Daerah Nomor 9 Tahun
2001 tentang Kader Pemberdayaan Masyarakat;
7. Keputusan Menteri Dalam Negeri Nomor 5 Tahun 2007, tentang Pedoman
Penataan Lembaga Kemasyarakatan;
8. Peraturan Daerah Kabupaten Sumedang Nomor 14 Tahun 2007, Tentang
Pedoman Pembentukan Lembaga Kemasyarakatan di Desa;

Memperhatikan : 1. Instruksi Menteri Dalam Negeri Nomor 9 Tahun 1990 tentang


Peningkatan Pembinaan Mutu Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu)
Kelompok Kerja Operasional (Pokjanal) yang dibentuk ditiap tingkatan
pemerintahan;
2. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 574/Menkes/SK/V/2000 tentang
Pembangunan Kesehatan Menuju Indonesia Sehat 2010;
3. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 131/Menkes/SK/II/2004 tentang
Sistem Kesehatan Nasional;
4. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 331/Menkes/SK/V/2006 tentang
Rencana Strategis Departemen Kesehatan 2005-2009;
5. Hasil musyawarah tentang pembentukan kepengurusan Kelompok Kerja
Operasional (Pokjanal), Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu) tingkat Desa
Licin;

Dengan Persetujuan

BADAN PERMUSYAWARATAN DESA LICIN

MEMUTUSKAN:
Menetapkan :
PERTAMA : Mengangkat nama-nama sebagaimana tercantum dalam lampiran 1 (satu)
keputusan ini sebagai pengurus Kelompok Kerja Operasional (Pokjanal) Pos
Pelayanan Terpadu (Posyadu) tingkat Desa Licin;
KEDUA : Kelompok Kerja Operasional (Pokjanal) Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu)
tingkat Desa Licin sebagaimana dimaksud diktum PERTAMA, mempunyai
tugas dengan uraian terlampir dalam lampiran 2 (dua);
KETIGA : Apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam penetapan keputusan
ini, maka akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya;
KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan

Ditetapkan di : Licin
Pada tanggal : 10 Juni 2011

Kepala Desa Licin

H. MOCH. ABDUL KOHAR

Tembusan disampaikan kepada :


1. Yth. Camat Cimalaka
2. Yth. Kepala Puskesmas Cimalaka
3. Yth. Ketua BPD Licin
4. Yth. Ketua LPMD Licin
5. Yth. Ketua TP PKK Desa Licin
6. Pertinggal
Lampiran 1 : KEPUTUSAN KEPALA DESA LICIN
Nomor : Kep.23/2011
Tanggal : 10 Juni 2011
Tentang : PENGANGKATAN PENGURUS KELOMPOK KERJA
OPERASIONAL (POKJANAL) POS PELAYANAN
TERPADU (POSYANDU) TINGKAT DESA LICIN

Pelindung : H. Moch. Abdul Kohar (Kepala Desa)


Penasehat : Jejen Zaenal Mutaqin (Ketua BPD)
Ketua : A. Hermana (Ketua LPMD)
Sekretaris : Nana (Kaur Kesra)
Bendahara : Udin Syarifudin (Kaur Keuangan)
Anggota : 1. Hj. Kania (Ketua TP. PKK)
2. Hj. Ai Tuti Triatna (Bidan Desa)
3. Pipit Marliani (PPLKB)
4. Amay K. (Kaur Pem)
5. Itang Sujana (Kaur Umum)
6. Yosep Melasz (Angg. LPMD)
7. Maulana (Kadus Licin)
8. Amad (Kadus Panteneun)
9. Odang Kosrana (Kadus Margamukti)
10. Nana Sumarna (Kadus Kojengkang)
11. Raup Abdurohim (Ketua RW.01)
12. Ade Karna (Ketua RW.02)
13. Adang Bachtiar (Ketua RW.03)
14. Yadi Supriyadi (Ketua RW.04)
15. Andes Indra Perdana S.Hut. (Ketua RW.05)
16. Hendra Bahtiar (Ketua RW.06)
17. Asep Wiharsa (Ketua RW.07)
18. H. Dadang Mulyana (Ketua RW.08)
19. Dayat Tohidayat Drs. (Ketua RW.09)
20. Dana Suryana S.Pd. (Ketua RW.10)

Ditetapkan di : Licin
Pada tanggal : 10 Juni 2011

Kepala Desa Licin

H. MOCH. ABDUL KOHAR


Lampiran 1 : KEPUTUSAN KEPALA DESA LICIN
Nomor : Kep.23/2011
Tanggal : 10 Juni 2011
Tentang : PENGANGKATAN PENGURUS KELOMPOK KERJA
OPERASIONAL (POKJANAL) POS PELAYANAN
TERPADU (POSYANDU) TINGKAT DESA LICIN

Ketua : H. Moch. Abdul Kohar (Kepala Desa)


Sekretaris : Nana (Kaur Kesra)
Bendahara : Udin Syarifudin (Ur. Keuangan)
Anggota : 1. Hj. Kania (Ketua TP. PKK)
2. Hj. Ai Tuti Triatna (Bidan Desa)
3. Pipit Marliani (PPLKB)
4. Amay K. (Kaur Pem)
5. Itang Sujana (Kaur Umum)
6. Yosep Melasz (Angg. LPMD)
7. Maulana (Kadus Licin)
8. Amad (Kadus Panteneun)
9. Odang Kosrana (Kadus Margamukti)
10. Nana Sumarna (Kadus Kojengkang)
11. Raup Abdurohim (Ketua RW.01)
12. Ade Karna (Ketua RW.02)
13. Adang Bachtiar (Ketua RW.03)
14. Yadi Supriyadi (Ketua RW.04)
15. Andes Indra Perdana S.Hut. (Ketua RW.05)
16. Hendra Bahtiar (Ketua RW.06)
17. Asep Wiharsa (Ketua RW.07)
18. H. Dadang Mulyana (Ketua RW.08)
19. Dayat Tohidayat Drs. (Ketua RW.09)
20. Dana Suryana S.Pd. (Ketua RW.10)

Ditetapkan di : Licin
Pada tanggal : 10 Juni 2011

Kepala Desa Licin

H. MOCH. ABDUL KOHAR


Lampiran 2 : KEPUTUSAN KEPALA DESA LICIN
Nomor : Kep.23/2011
Tanggal : 10 Juni 2011
Tentang : PENGANGKATAN PENGURUS KELOMPOK KERJA
OPERASIONAL (POKJANAL) POS PELAYANAN
TERPADU (POSYANDU) TINGKAT DESA LICIN

URAIAN TUGAS
PENGURUS KELOMPOK KERJA OPERASIONAL (POKJANAL)
POS PELAYANAN TERPADU (POSYANDU)
TINGKAT DESA LICIN

Kelompok Kerja Operasional (Pokjanal) Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu)


Tingkat Desa Licin mempunyai tugas sebagai berikut :

1. Menyiapkan Data Posyandu


2. Menggerakan Tokoh Masyarakat dalam pelaksanaan kegiatan Posyandu
3. Melakukan kerjasama dengan lembaga kemasyarakatan lainnya atas
sepengetahuan Pokjanal Tingkat Kecamatan
4. Melegalisasi Kepengurusan dan keberadaan Posyandu
5. Mempasilitasi pertemuan Pengurus Posyandu
6. Melaporkan hasil pelaksanaan kegiatan kepada Pokjanal Tingkat Kecamatan

Ditetapkan di : Licin
Pada tanggal : 10 Juni 2011

Kepala Desa Licin

H. MOCH. ABDUL KOHAR

Anda mungkin juga menyukai