Anda di halaman 1dari 2

UNIVERSITAS INDRAPRASTA PGRI

(UNINDRA)
FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER
SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER GENAP
TAHUN AKADEMIK 2020/2021
Program Studi : TEKNIK INFORMATIKA REGULER
Mata Kuliah : Praktikum Sistem Basis Data
Hari/ Tanggal : Jum’at/ 30 April 2021
Waktu : -
Sifat Ujian : -

Jawablah pertanyaan berikut dibawah ini, disertai langkah penyelesaiannya!

1. Buatlah tabel dibawah ini! [Bobot: 20]


TABEL MAHASISWA

NPM NAMA KOTA


20207000531 Nugraha Abadi Jl. Maliki No.13 Jakarta
20207000575 Susanto Jl. Pesona No.26 Depok
20207000590 Rika Indarwati Jl. Majapahit No.151 Bogor
20207000822 Nita Afriani Jl. Margonda No.76 Depok
20207000854 Nagib Candra Jl. Proklamasi No.113 Depok
20207000871 Deni Setiawan Jl. Kartika No.06 Bekasi
20207000941 Zulmi Jl. Jagakarsa No.58 Jakarta
TABEL NILAI
NPM KD_MK Nama_MK UTS UAS
20207000531 KK021 Sistem Basis Data 60 80
20207000575 KD123 Praktikum Sistem Basis Data 70 90
20207000590 KK021 Sistem Basis Data 45.5 55
20207000590 KD123 Praktikum Sistem Basis Data 90 80
20207000590 KU122 Pemrograman 55.5 75
20207000854 KD132 Pemrograman 80 95
20207000941 KK021 Sistem Basis Data 90 80.5

2. Tambahkan field semester pada tabel Nilai! [Bobot: 5]


3. Isilah field semester untuk : [Bobot: 15]
 Sistem Basis Data semester 4
 Praktikum Sistem Basis Data semester 4
 Pemrograman semester 6
4. Hapus record pada tabel Mahasiswa yang mempunyai NPM ‘20207000941’! [Bobot: 5]
5. Tampilkan data mahasiswa yang beralamat di Depok ! [Bobot: 5]
6. Tampilkan Kode Mata Kuliah, Nama Mata Kuliah dan jumlah mata kuliah dari masing –
masing ID_MK! [Bobot: 10]
7. Tampilkan data mahasiswa yang NPMnya terdapat pada tabel Nilai dengan menggunakan
klausa IN atau EXISTS! [Bobot:10 ]
8. Tampilkan nilai rata-rata UTS dan UAS! [Bobot:10 ]
9. Tampilkan panjang karakter dari mata kuliah “Praktikum Sistem Basis Data” [Bobot: 10]
10. Tampilkan Hari, Tanggal dan waktu sekarang dengan tampilan 3 kolom!
[Bobot: 10]

Anda mungkin juga menyukai