Anda di halaman 1dari 3

Nama : Navisa Tan Melyng

NPM : 2015310136
Kelas : II REG I C
Mata Kuliah : Metode Kuantitatif
Dosen Pengampu : Nina Fadilah S.Pd., M.Pd.

Tugas Pertemuan 7

2. Penelitian akan dilakukan pada suatu kelompok masyarakat dengan jumlah kepala
keluarga 3000. Berapakan jumlah sample kepala keluarga yang diperlukan jika sampling
error 5%
Jawab:
𝑛= 𝑁
1 + 𝑁. (𝑒2)

3000
𝑛=
1 + 3000. (0.05)2

3000
𝑛=
8,5

𝑛 = 352,94

𝑛 = 353
Jadi jika jumlah populasinya 3000 dengan sampling error 5% maka jumlah sampel yang
dibutuhkan adalah 353 orang.
3. Peneliti ingin mengetahui potensi dan masalah dari suatu objek penelitian dengan menggunakna
metode kuantitatif. Pada objek tersebut populasi 2000 orang dan hitunglah jumlah sample bila
populasi 2000 orang dengan tingkat kesalahan 5 % dan perbedaan rata- rata sample dengan rata- rata
populasi 0,05. (gunakan λ = 3,841 dan dk = 1) Jawab:
N = 2000 orang
P = 0,5
Q = 0.5
d = 0,05
λ = 3,841
λ .𝑁.𝑃.𝑄
Jawab : 𝑠 = 2
𝑑2(𝑁−1)+λ2.𝑃.𝑄
3,842 × 2000 × 0,5 × 0,5
𝑠=
(0,05)2 + (2000 − 1) × 3,841 × 0,5 × 0,5
1920,5
𝑠=
(0,0025 × 1999) + (3,841 × 0,25)

𝑠= 1920,5 1920,5
=
4,99 + 5,95
0,96
𝑠 = 322,77
𝑠 = 323
Jadi untuk populasi 2000 orang dengan tingkat sampling error dan confidence level 5%
jumlah samplenya adalah 323 orang.

Anda mungkin juga menyukai