Anda di halaman 1dari 13

Manajemen

RS II

DRG. DWI WINDU KINANTI A, MMR

F KG U N IMU S 2 0 2 0
Capaian Pembelajaran
Lanjutan…

3. Menjelaskan fungsi pelaksanaan di Rumah Sakit

a. Pengertian / operasional rumah sakit

b. Aspek penting dalam pelaksanaan operasional rumah sakit

c. Faktor yang mempengaruhi keberhasilan pelaksanaan operasional rumah sakit

4. Menjelaskan fungsi pengawasan dan evaluasi di rumah sakit

a. Pengertian evaluasi di rumah sakit

b. Evaluasi berdasarkan struktur kegiatan operasional rumah sakit (input,proses, outcome)

c. Pengertian dan tujuan akreditasi rumah sakit

d. Indikator Pelayanan rumah sakit

e. Mutu pelayanan di rumah sakit


3. Actuating/ Pelaksanaan /
Penggerakkan
Pengertian Pelaksanaan/Penggerakan → membangkitkan dan mendorong semua anggota
kelompok agar supaya berkehendak dan berusaha dengan keras untuk mencapai tujuan dengan
ikhlas serta serasi dengan perencanaan dan usaha organisasi dari pihak pimpinan.

Proses pemebrian bimbingan kepada staf medis ataupun non medis agar dapat melaksanakan
tugas sesuai dengan keterampilan dan kemampuan suatu unit
Tujuan Actuating
Menciptakan Kerjasama yang lebih efisien

Mengembangkan kemampuan dan keterampilan staf

Menumbuhkan rasa memiliki dan mencintai pekerjaan

Mengusahakan suasana lingkungan kerja yang dapat


meningkatkan motivasi dan prestasi staf

Membuat organisasi berkembang lebih dinamis


Faktor yang diperlukan untuk
Actuating; Leadership
(kepemimpinan)

Attitude and
Discipline
morale

Supervisi Communication

Incentive
4. Controlling/ Pengawasan
Controlling / Pengawasan → merupakan sebuah proses penentu apa yang akan dicapai yaitu standard,
apa yang sedang dilakukan contohnya pelaksanaan, menilai pelaksanaan dan jika diperlukan
perbaikan.

❑Fungsi Controlling, sbb;


1. Menguji apakah pelaksanaan kerja teratur tertib, terarah atau tidak
2. POAC memiliki hubungan yang berkesinambungan supaya dapat tercapai sesuai dengan yang
diharapkan.
3. Untuk mengawasi segala kegiatan agar tertuju kepada sasarannya,sehingga tujuan yang telah
ditetapkan dapat tercapai
Manfaat Controlling/pengawasan
Dapat diketahui apakah suatu kegiatan telah terlaksana sesuai
standar
Dapat diketahui adanya penyimpangan pada pengetahuan dan
pengertian staf dalam pelaksanaan tugasnnya
Dapat diketahui apakah waktu dan sumber daya dipergunakan
secara benar
Dapat diketahui staf yang perlu diberikan penghargaan, promosi
dan latihan lanjut
Prinsip Controlling
Controlling yang dilakukan harus atas sepengetahuan staf
dan hasilnya dapat diukur

Yang paling penting dalam upaya pencapaian organisasi


yaitu target capaian sesuai dengan fungsi

Standar kerja yang dipakai harus dijelaskan pada staf,


sehingga penerapan standar dapat dilakukan secara
objektif
Activity Controlling

Develop Take
Measure Reward and
performance corrective
result Punishment
standar action
Alur Controlling
Memperbaiki
penyimpangan yang
dijumpai berdasarkan
Melihat dan mengukur factor penyebab yang
yang telah dicapai terjadinya penyimpangan

Membandingkan hasil
yang telah dicapai
dengan tolak ukur sesuai
dengan standar RS
Contoh controlling di RS, sbb;

1. Penetapan standar prestasi kinerja sdm

2. Penilaian kinerja pegawai di RS

3. Mengevaluasi keberhasilan pencapaian tujuan

4. Melakukan koreksi terhadpa penyimpangan yang terjadi


Karakteristik Controlling;
1. Akurat

2. Tepat waktu

3. Obyektif dan menyeluruh

4. Terpusat pada titik pengawasan strategic

5. Realistik secara ekonomis

6. Realistik secara organisasional

7. Terkoordinasi dengan aliran kerja organisasi

8. Fleksibel

9. Bersifat sebagai petunjuk dan operasional

10. Diterima para angora organisasi


2018 2020
Lorem ipsum dolor sit amet, Lorem ipsum dolor sit amet,
consectetuer adipiscing elit. consectetuer adipiscing elit.

Title lorem
Ipsum

Lorem ipsum dolor sit amet,


consectetuer adipiscing elit.

2019

Anda mungkin juga menyukai