Anda di halaman 1dari 2

NAMA : MONIKA GINTING

NIM : 180207005

RINGKASAN TENTANG "SLEEP APNEA"

Mendengkur berlebih merupakan gejala dari sleep apnea.kondii henti nafas beberapa
kali saat tidur.gejala sleep apnea bisa dialami di usia berapa pun dan pada umumnya kondisi
ini sering kali tidak disadari oleh penderitanya bahwa pernapasan nya terganggu saat
tidur.Sleep Apnea merupakan biang keladi keluhan sakit kepala pada pagi setelah bangun
tidur, mengantuk di siang hari dan masalah serius lain seperti tekanan darah tinggi, stroke
hingga penyakit jantung.

Sleeping this order ini ada 2 yaitu:

1) simple snoring (dengkuran sederhana) yaitu pada saat tidur ada ngorok akan tetapi tidak
mengalami berat nafas dan tidak ada gejala pusing pada pagi hari

2) sleep apnea yaitu harus ada henti nafasnya dan henti nafas nya minimal 5 kali dalam 1 jam.
lamanya bisa sampai antara 10 detik sampai 2 menit atau lebih.

Gejala sleep apnea yang umumnya dialami penderita meliputi:

a. Mendengkur keras

b. Nafas berat dan berisik

c. Sulit tidur nyenyak

d. bangun tidur dengan mulut kering

e. pusing di pagi hari

f. Ngantuk berlebih di siang hari

g. Keringat dingin berlebihan di malam hari

h. Sering terbangun di malam hari untuk buang air kecil

i. Mudah marah

j. Depresi

k. Penurunan cairan seksual (disfungsi ereksi freksi pada pria).

Efek sleep apnea pada tubuh:

1) saat tidur saluran nafas rileks, lemas hingga menyempit dan menutup saluran udara.
2) penderita akan merasakan tercekik, kemudian terbangun sejenak dan tidur kembali
berulang kali.

Efek pada tubuh akibat henti nafas berulang kali, oksigen dalam tubuh naik turun dan
mempengaruhi kerja jantung ( denyut jantung pelan lalu cepat) dan gangguan
otak.Pencegahan sleep apnea dilakukan dengan cara meminimalisir faktor risiko dengan cara
memiliki pola makan sehat, berhenti merokok, dan membatasi asupan alkohol.

Penanganan yang di lakukan pada penderita sleep apnea yaitu :

1) Pemeriksaan di laboratorium tidur untuk mendiagnosis dengkuran.

2) Selanjutnya akan di berikan arahan apakah harus dilakukan pembedahan.Pengguanaan


dental appliances oleh dokter gigi atau dengan gunakan continuous positif airway pressure
(CPAP).

Anda mungkin juga menyukai