Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KOTA BANJAR

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SATUAN PENDIDIKAN FORMAL SEKOLAH MENENGAH PERTAMA
UPTD SMP NEGERI 10 BANJAR
Jalan Lapang Gotama Kelurahan Situbatu Kecamatan Banjar Kota Banjar
Website: www.uptdsmpn10banjar.sch.id
Email: uptdsmpn10banjar@gmail.com

Banjar, 08 Januari 2020


Nomor : 002/421/uptd.smp.10/disdikbud/I/2021 Kepada YTH:
Lampiran : 1 berkas Orang Tua/Wali Peserta Didik Kelas 7, 8.
Perihal : Informasi Pembelajaran PJJ semester 2 9
Tahun Pelajaran 2020/2021 di-
BANJAR

Assalamualaikum, Warrahmatullahi Wabarakatuh,


Dengan Hormat,
Berdasarkan instruksi Menteri Dalam Negeri No 1 Tahun 2021 Tentang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Untuk
Pengendalian Penyebaran Corona Virus Disease 2019 (Covid-19) Tanggal 6 Januari 2021 dan hasil Rapat Koordinasi (Rakor)
para kepala sekolah se Kota Banjar dengan Dinas Pendidikan Kota Banjar pada hari Jum,at 8 Januari 2021, memutuskan
bahwa pembelajaran semester genap yang akan dimulai hari Senin tanggal 11 Januari 2021 belum bisa dilaksanakan secara
tatap muka (PTM) karena masih meningkatnya wabah pandemi Covid-19 di wilayah kita.
Untuk itu pelaksanaan pembelajaran masih dilaksanakan dari rumah (BDR) secara Daring/Online sampai tanggal 25
Januari 2021 sambil menunggu informasi selanjutnya.
Kami sangat mengharapkan kerjasama kemitraan orang tua/wali di SMP Negeri 10 Banjar demi tercapainya tujuan
Pendidikan Jarak Jauh yang kita harapkan, serta semoga pandemi ini segera berlalu dan kita semua senantiasa diberikan
kesehatan lahir maupun bathin.
Demikian informasi ini kami sampaikan atas perhatian serta kerjasamanya kami ucapkan terima kasih.

Kepala
UPTD SMP Negeri 10 Banjar

AA HASAN GUNARA, S.Pd., M.Pd


Pembina Tk.I, IV/b
NIP. 19641022 198903 1 013
JADWAL KEGIATAN MINGGU KE 1
TANGGAL 11 s.d 16 Januari 2020

No Hari/ tanggal Waktu Kegiatan Pemateri/ Pengampu Panduan Teknis Kegiatan


1 Senin/ 11 Jan 2020 07.30 – 08.00 Persiapan Log in dan Absensi Peserta Tim Kurikulum Semua peserta didik kelas 7, 8 dan 9 log in Absensi dan
didik Link Zoom yang disebar melalui group WA Kelas dengan
memakai pakaian seragam putih biru.
08.00 – 08.30 Video Confrence: Kepala Sekolah, Bapak Aa Semua peserta didik kelas 7, 8 dan 9 menyimak sambutan
Sambutan Kepala Sekolah tentang Hasan Gunara, S.Pd., M.Pd kepala sekolah melalui Link Zoom meeting yang sudah
Kegiatan Pembelajaran Semester 2 disebar melalui group WA Kelas.
08.30 – 09.00 Video Confrence: Wakasek Kurikulum, Semua peserta didik kelas 7, 8 dan 9 menyimak paparan
Penjelasan tentang kegiatan Kurikulum Rd. Friska Mahyudin Syah, S.Pd melalui Link Zoom meeting yang sudah disebar melalui
Semeter 2 Tahun Pelajaran 2020/20201 group WA Kelas
09.00 – 09.10 Video Confrence: Zihad Nasrul Haq, S.Pd Semua peserta didik kelas 7, 8 dan 9 menyimak
Penjelasan tentang penggunaan Google penjelasan melalui Link Zoom meeting yang sudah disebar
Classroom bagi siswa melalui group WA Kelas
2 Selasa/ 12 Jan 2020 08.00 – 10.00 Asesmen non kognitif Semua Wali Kelas 7. 8 dan 9 Peserta didik mengisi asesmen non kognitif melalui link
google classroom yang dibagikan melalui Group WA Kelas
3 Rabu/ 13 Jan 2020 08.00 – 30.00 Asesmen Kognitif IPA Adah Herdiani, S.Pd Peserta didik mengisi asesmen kognitif melalui link google
Drs, H. Oyo Sugianto classroom yang dibagikan melalui Group WA Kelas
08.45 – 09.15 Asesmen Kognitif B. Indonesia Imas Sri Sukarningsih, S.Pd.Ind Peserta didik mengisi asesmen kognitif melalui link google
Mira Ameilia, S.Pd classroom yang dibagikan melalui Group WA Kelas
09.30 – 10.00 Asesmen Kognitif PPKn Saepudin, S.Pd Peserta didik mengisi asesmen kognitif melalui link google
classroom yang dibagikan melalui Group WA Kelas
4 Kamis/ 14 Jan 2020 08.00 – 09.00 Asesmen Kognitif Matematika Iyus Mulyati, S.Pd Peserta didik mengisi asesmen kognitif melalui link google
Nina Irawati, S.Pd classroom yang dibagikan melalui Group WA Kelas
09.15 – 09.45 Asesmen Kognitif Seni Budaya Adah Herdiani, S.Pd Peserta didik mengisi asesmen kognitif melalui link google
Aris Distira, S.Pd classroom yang dibagikan melalui Group WA Kelas
10.00 – 10.30 Asesmen Kognitif B.Sunda Yeni Fitriyani, S.Pd Peserta didik mengisi asesmen kognitif melalui link google
classroom yang dibagikan melalui Group WA Kelas
5 Jumat/ 15 Jan 2020 08.00 – 08.30 Asesmen Kognitif Bahasa Inggris Aris Distira, S.Pd Peserta didik mengisi asesmen kognitif melalui link google
Rd. Friska Mahyudin Syah, S.Pd classroom yang dibagikan melalui Group WA Kelas
08.45 – 09.15 Asesmen Kognitif IPS Dewi Anjar, S.Pd Peserta didik mengisi asesmen kognitif melalui link google
classroom yang dibagikan melalui Group WA Kelas
6 Sabtu/ 16 Jan 2020 08.00 – 09.00 Asesmen Kognitif PABP Zihad Nasrul Haq, S.Pd.I Peserta didik mengisi asesmen kognitif melalui link google
Ani Sri Mulyani, S.Pd.I classroom yang dibagikan melalui Group WA Kelas
09.15 – 09.45 Asesmen Kognitif Penjasorkes Otong Kustendi, S.Pd Peserta didik mengisi asesmen kognitif melalui link google
Arif Prayudo, S.Pd classroom yang dibagikan melalui Group WA Kelas
Catatan:

1. Untuk pelaksanaan Pembelajaran tatap muka Virtual/Video Conference menggunakan aplikasi Zoom Meeting/Youtube live streaming dengan menggunakan perangkat
handphone atau Laptop.
2. Sebelum memulai Pembelajaran Jarak Jauh PJJ), dimohon peserta didik untuk duduk dengan nyaman tidak sambil tiduran, berpakaian sopan dan berada di tempat yang
tenang.
3. Pastikan peserta didik sudah mandi, makan/minum, mulai dengan berdoa dan siapkan perlengkapan yang akan menunjang pembelajaran
4. Ikuti semua kegiatan Pembelajaran dengan baik dan ketika sedang berlangsung Video Conference ikuti instruksi dari guru dan berbicara dengan sopan dan santun.
5. Setelah selesai kegiatan PJJ jangan lupa mengisi Daftar hadir online dalam Google form dengan link yang diberikan oleh wali kelas/guru mata pelajaran.
6. Hal-hal lain yang belum tertuliskan akan diinformasikan melalui WA group kelas.

Kepala
UPTD SMP Negeri 10 Banjar

AA HASAN GUNARA, S.Pd., M.Pd


Pembina Tk.I, IV/b
NIP. 19641022 198903 1 013

Anda mungkin juga menyukai