Anda di halaman 1dari 3

UTS STRUKTUR BAJA II

NAMA : IRDHAN
NIM : 1922201040
JURUSAN : TEKNIK SIPIL B
UNIVERSITAS : LANCANG KUNING

1. Jelaskan jenis tekuk pada elemen balok pada kolom berikut ?

Jawan :

 Penampang tidak kompak


- Mempunyai efesien lebih kecil satu tinngkat dibandingkan penampang kompak
dan ketika dibebani serta tepi terluarnya dapat mencapai tegangan leleh,
meskipun demikian sebelum penampang palstis terbentuk, profil akan mengalami
tekuk lokal.
- Tahanan nominal pada saat λ=λr adalah :
Mn=Mr = (fy-fr).S

Dengan :
Fy = tahanan leleh, Fr =tegangan sisa, S = modulus penampang
Besarnya tegangan sisa fr= 70 Mpa umtuk penampang gilas panas, dan 115 Mpa
untuk penampangyang dilas.

Bagian penampang tak kompak yang mempunyai λp<λ<λr, maka besarnya


tahanan momen nominal dicari dengan melakukan interposasi linier sehingga
diperoleh:

Dengan :
λ = kelangsingan penampang balok ( = b/2tf )

2. Rencanakan komponen struktur balok baja berikut ini, (D= 4 ton;L = 10 ton) dengan
menggunakan profil WF seekonomis mungkin. Asumsikan terdapat kekangan lateral yang
cukup pada bagian flens tekan profil. Disyaratkan pula bahwa lendutan tidak boleh
melebihi L/300. Gunakan mutu baja BJ 37!

Jawab :
Misalkan digunakan profil WF 500.200.10.16 ( berat sendiri = 0.879 kN/m)

qᵤ = 1.2(4) + 1.6(10) = 21 Kn/m

Mᵤᵪ = 1/8 . q . L² = 1/8 . ( 21 + 1.2 ( 0.897 ) ) . 8² = 176,6112 kN.m


Momen torsi terbagi rata, mᵤ adalah :

mᵤ = 21 x 0.08 = 1.68 m. Kn/m


1 𝑚ᵤ 1 1.68
Mf = . . L² = . . 8² = 27.768 Kn.m
8 ℎ 8 0.484

Dengan memakai modifikasi analogi lentur , untuk α = 0.4 dan λL = 3.72 ; maka dari tabel
diperoleh β = 0.4092 , sehingga momen lentur lateral menjadi ;

Mf = 0.4092 x 27.768 = 11.36 kNm

Dari persamaan :
Mᵤᵪ 𝑀ᵤ𝑦
+ ≤ ϕ𝑏 . 𝐹𝑦
𝑆𝑥 𝑆𝑣

176,6112 . 10⁶ 2 𝑥 11.36 .10⁶


+ ≤ 0.90 x 240
1910 .10ᶟ 214 . 10ᶟ

198.634 ≤ 216 Mpa

Anda mungkin juga menyukai