Anda di halaman 1dari 14

KRISTALOGRAFI DAN MINERALOGI

KRISTALOGRAFI
HARI WIKI UTAMA, S.T., M.Eng
JAROT, S.T., M.T

Ilmu yang mempelajari berbagai


fenomena geologi di lingkungan laut /
samodera, meliputi aspek fisik,
kimiawi dan biologi.
PRODI TEKNIK PERTAMBANGAN
JURUSAN TEKNIK KEBUMIAN
FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI
UNIVERSITAS JAMBI
2018
 Target dan Tujuan Pembelajaran Kristalografi:
 Menentukan sistem kristal dari bermacam bentuk
kristal atas dasar panjang, posisi, dan jumlah sumbu
kristal yang ada pada setiap bentuk kristal.
 Menentukan klas simetri atas dasar jumlah unsur
simetri setiap kristal.
 Menggambarkan semua bentuk kristal atas dasar
parameter rasio, jumlah dan posisi sumbu kristal
dan bidang kristal yang dimiliki oleh semua bentuk
kristal baik dalam bentuk proyeksi orthogonal.
 Apa Itu Kristalogarfi ?
Ilmu yang mempelajari tentang sifat – sifat
geometri dari kristal terutama perkembangan,
pertumbuhan, kenampakan bentuk luar,
struktur dalam (internal) dan sifat sifat fisis
lainnya.
 Apa Itu Kristal ?
Bahan padat homogen, biasanya anisotrop, dan
tembus air serta menuruti hukum-hukum ilmu
pasti sehingga susunan bidang-bidangnya
mengikuti hukum geometri, jumlah dan
kedudukan dari bidangnya tertentu dan
teratur.
 Sumbu Kristalografi ?
Suatu garis yang dibuat melalui pusat simetri.
 Sudut Kristalografi ?
Sudut yang dibentuk oleh perpotongan sumbu
– sumbu Kristalografi pada titik potong (pusat
kristal)
 Dasar pembagian sistem kristalografi :

Sistem kristalografi dibagi menjadi 7 sistem, ini


didasarkan pada :
 Perbandingan panjang sumbu-sumbu kristalografi
 Letak atau posisi sumbu kristalografi
 Jumlah sumbu kristalografi
 Nulai sumbu C atau sumbu vertikal
 7 Sistem kristalografi itu adalah :
 Sistem Reguler
 Sistem Tetragonal
 Sistem Hexagonal
 Sistem Trigonal
 Sistem Orthorombic
 Sistem Monoklin
 Sistem Triklin
PENGELOMPOKAN KLAS SIMETRI DIDASARKAN
PADA:

1. Sumbu Simetri
2. Bidang Simetri
3. Titik Simetri atau Pusat Simetri

Anda mungkin juga menyukai