Anda di halaman 1dari 1

Bacaan : Lukas 17:11-19

Nats : Lukas 17:15-16

Rekan-rekan mahasiswa yang dikasihi oleh Tuhan… saat mereka telah memperoleh kesembuhan. Beda halnya dengan salah

Salah satu perkataan sakti dalam hubungan dengan sesame adalah seorang dari sepuluh orang kusta tersebut. Dia kembali dan tersungkur

ucapan “terima kasih”. Hal ini bisa membuat hubungan seseorang di depan kaki Yesus serta berucap terima kasih buat kesembuhan yang

menjadi dekat dan baik, bahkan kepada orang yang belum kita kenal. dia alami. Orang samaria ini mengerti apa yang telah Yesus lakukan buat

Namun terkadang, ketika kita begitu dekat dengan seseorang, maka hidupnya. Nah, saudara bagaimana dengan kehidupan kita saat ini.

ucapan terima kasih bisa dianggap tidak perlu lagi. Misalnya saja dalam Apakah kita memiliki sikap sama seperti orang samaria itu, atau

persahabatan. Mungkin karena merasa sudah terlalu dekat dalam sebaliknya, kita bersikap seperti sembilan orang kusta yang telah

berteman kadang ucapan terima kasih tidak pernah kita ucapkan lagi sembuh namun tidak tau untuk berterima kasih kepada Tuhan.

karena kita merasa itu hal yang biasa. Ternyata pemikiran seperti itu Sobat muda yang terkasih…

salah. Mari kita renungkan firman Tuhan ini, sambil mengingat kapan terakhir

Rekan-rekan mahasiswa yang diberkati Tuhan… kali kita mengucapkan terima kasih kepada Tuhan buat semua hal yang

Hal yang sama sering Tuhan dapatkan dari anak-anakNya. Kadang kita boleh kita alami dalam hidup ini. Kapan kita mengucap terima kasih buat

merasa sekat dengan Tuhan, sehingga tidak perlu lagi berterima kasih. hidup, kesehatan, studi, pekerjaan, pelayanan, bahkan semua yang boleh

Padahal, Tuahn begitu baik dalam kehidupan kita. Setiap hari dalam kita alami sampai pada hari ini. Belajarlah mengucap syukur mulai dari

rutinitas kita, selalu ada berkat yang Tuhan berikan bagi kita. namun, hal-hal yang terkecil. Bersyukur dalam keadaan apapun, walaupun sulit

yang terkadang terjadi kita bersikap bagai seorang karyawan yang tetapi di balik rasa syukur kita, akan ada berkat Tuhan yang besar. Dan

setiap bulan mendapatkan gaji. Kita merasa punya hak untuk berhaentilah untuk mengeluh, sebab rancangan Tuhan selalu baik dalam

mendapatkan banyak hal dari Tuhan. Sama seperti yang dilakukan oleh hidup kita. sampai akhirnya kita melihat keurahan Tuhan akan

sembilan orang dari sepuluh orang kusta itu yang sudah di sembuhkan dinyatakan bagi kita. bersyukurlah selalu dalam kehidupanmu. Amin

oleh Tuhan Yesus. Mereka lupa untuk berterima kasih kepada Tuhan

Anda mungkin juga menyukai