Anda di halaman 1dari 1

NAMA : LOLA AZZAHRA

KELOMPOK : 8

BSLT 2021

PROBLEM SOLVING

Masalah menurut KBBI adalah sesuatu yang harus diselesaikan. Sedangkan menurut
Hamzah (2003) masalah adalah kesenjangan antara keadaan yang sekarang dengan tujuan yang
ingin dicapai sementara kita tidak tahu apa yang harus dilakukan. Problem solving adalah
proses penyelesaian masalah.

Data adalah fakta –fakta dan gambar mentah yang akan menjadi informasi. Sedangkan
informasi adalah data yang sudah dibentuk yang memiliki arti dan berguna bagi masyarakat.
Perbedaan data dan informasi :

 Data merupakan data yang disimpan sedangkan informasi fakta yang


diungkapkan
 Data ada tapi tidak aktif sedangkan informasi aktif
 Data berdasarkan teknologi sedangkan data berdasarkan bisnis

Langkah – langkah yang dilakukan dalam penyelesaian masalah:

 Mengerti maslah
 Mengumpulkan keterangan
 Menformulasikan atau pemecahan masalah yang mungkin
 Mengevaluasi hipotesis
 Jika hipotesis tidak berhasil , maka perlu kembali penyelidikan literature.
 Pembuatan eksperimen.

Metode – metode probling solving:

 Metode kompetisi
 Metode kopromi
 Metode kolaborasi
 Metode menghindari
 Metode pengurangan konflik

Anda mungkin juga menyukai