Anda di halaman 1dari 10

TUGAS 4

PENGEMBANGAN INSTRUMEN PENILAIAN PEMBELAJARAN TES


LISAN (PERTANYAAN LISAN-RESPON TERTULIS)

Arvian Ega Nararya Athallah


PTE B/19050514070/2019
Hari/Jam Kuliah: Rabu/07.00 – 09.30

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK ELEKTRO

UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

2020
A. Permasalahan

Mahasiswa diharapkan dapat melakukan pengembangan instrumen penilaian


pembelajaran jenis tes lisan dengan respon tertulis.

B. Pengembangan Instrumen
1. Kisi-Kisi:

Tabel 1.1. Kisi-kisi Soal Tes Lisan

No. Materi Indikator Nomor Butir


Siswa disajikan suatu alat
ukur listrik dan elektronika.
1 Alat Ukur Siswa dapat mengevaluasi 1, 2, 3, 4, 5
Kelistrikan hasi perhitungan alat ukur
listrik ataupun mengurutkan
prosedur pengggunaan alat
ukur listrik dan elektronika
dengan tepat.
Siswa disajikan konsep
Huku hukum kelistrikan dan
m Kelistrikan elektronika. Siswa dapat 6, 7, 8, 9, 10
2 mehitung konsep perhitungan
hukum listrik elektronika dan
mengkolerasikan hubungan di
dalam hukum tersebut.
Siswa disajikan kebutuhan
Kompone suatu rangkaian. Siswa dapat 11
n Aktif dan menentukan dan menciptakan , 12, 13, 14, 15
3 Pasif jenis komponen pasif yang
sesuai dengan kebutuhan
rangkaian.

2. Lembar Soal:

Mata Pelajaran : Dasar Listrik dan Elektronika


Hari/Tanggal : Rabu/25 November 2020
Tempat dan Ruang : Gedung A8 Unesa
Waktu : 90 Menit
Nama Guru : Arvian Ega Nararya Athallah

a. Petunjuk

1) Tuliskan identitas diri berupa nama, kelas, dan nomor absen pada lembar
jawaban.
2) Perhatikan guru pada saat membacakan soal.
3) Apabila soal yang dibacakan oleh guru dirasa kurang atau tidak terdengar,
dapat meminta guru untuk membacakan soal sekali lagi.
4) Setiap soal yang telah dibacakan diberi waktu 2-3 menit untuk menuliskan
jawaban di lembar jawaban.
5) Tuliskan jawaban Anda dengan rapi dan jelas.
6) Cermatilah kembali jawaban anda.
7) Kerjakan dengan jujur dan tanggung jawab dalam menjawab pertanyaan.

b. Butir Soal

1) Sebuah amperemeter memiliki arus skala penuh 0,1mA dan hambatan


kumparan dalam 50,0 Ω. Amperemeter akan digunakan mengukur kuat arus
sampai 50,0 mA. Hitunglah hambatan shunt yang dibutuhkan!
2) Sebuah galvanometer memiliki arus skala penuh 0,1 mA dan hambatan
dalam 50,0 Ω. Tentukan hambatan yang harus dipasang seri dengan
kumparan galvanometer untuk menghasilkan sebuah voltmeter yang
memiliki tegangan skala penuh 500 mV.
3) Resistor yang dipasang sebagai hambatan shunt pada sebuah galvanometer
memiliki hambatan yang besarnya 1/99 kali hambatan dalam galvanometer.
Dengan faktor berapakah batas arusnya dikalikan?
4) Pada alat pengukuran avometer digital, urutkan cara menggunakan
avometer tersebut dalam mengukur tegangan DC!
5) Pada alat pengukuran avometer analog, urutkan cara menggunakan
avometer tersebut dalam mengukur arus DC!
6) Besar sumber tegangan pada suatu rangkaian sebesar 24V dan nilai arus
yang terbaca pada amperemeter sebesar 10 mA. Berapakah nilai
resistansinya?
7) Besar sumber tegangan pada suatu rangkaian bernilai 24V, dengan
hambatan R1 = 2Ω, R2 = 3Ω, R3 = 5Ω. Hitunglah besar arus yang mengalir
pada rangkaian tersebut!
8)
Jika besar I1 = 6A, I2 = 3A, dan I3 = 7A, berapakah besar nilai dari I4?
9) Pada hukum kirchoff arus, terdapat hubungan antara nilai arus yang masuk
dan arus yang keluar. Kolerasikan hubungan antara keduanya!
10) Pada hukum kirchoff tegangan terdapat hubungan antara besar tegangan
sumber dan tegangan beban rangkaian. Kolerasikan hubungan yang tepat
antara keduanya!
11) Sebuah resistor 100 Ω dialiri arus listrik 0,5 A. Hitunglah desipasi daya
pada resistor tersebut!
12) Bacalah nilai warna pada gambar dibawah ini!

13) Pada rangkaian catu daya, dibutuhkan komponen yang dapat memperkecil
tegangan ripple. Tentukan komponen pasif yang tepat untuk digunakan pada
rangkaian tersebut disertai alasan yang logis!
14) Rangkaian elektronika yang dapat diciptakan dengan mengombinasikan jika
menggunakan komponen aktif dan pasif?
15) Hal yang perlu untuk diperhatikan dalam mengombinasikan komponen aktif
dan pasif?

16)
C. Kunci Jawaban dan Rubrik Penilaian

No. Aspek yang dinilai Nilai


Diketahui: I G = 0,1mA ; I= 50mA

I 50 mA
n= =
I G 0,1 mA

n=500
1 Ditanya: R sh ? 5

Rd
Dijawab: R sh=
n−1
50
R sh=
500−1
R sh=0,10 Ω

Diketahui: i=01 , m Rd =50 Ω V =500


V G =i. Rd

V G =0,1 m.50=5 mV

V 500
n= = =100
VG 5

2 Ditanya: R v ? 5
Dijawab: R v =(n−1)Rd
R v =(100−1) 50,0
R v =4950
1
Diketahui: R sh= R
99 d
Ditanya: n?
Rd
3 Dijawab: R sh= 5
n−1
n−1=Rd

n−1=99
n=100
No. Aspek yang dinilai Nilai
a. Memutar selektor avometer pada nilai skala
daerah nilai DC volt meter dimulai dengan nilai
yang paling besar.
4 b. Hubungkan avometer secara paralel pada 3
hambatan atau komponen.
c. Hindari proses penghubungan probe tersentuh
tangan.
d. Cermati nilai amper meter yang ditunjuk dan
nilai selektor, apabila nilai menunjuk angka yang
sangat banyak maka ulangi pada langkah pertama
dengan memutar nilai skala amper meter dan 3
mengarahkan selektor ke nilai skala lebih kecil. e.
e. Apabila hasil menunjukkan tanda negatif, maka
polaritas probe yang terhubung terbalik.
a. Memutar selektor avometer pada nilai skala
daerah nilai amper meter dimulai dengan nilai
yang paling besar.
5 b. Hubungkan probe merah pada hubungan 3
berpolaritas positif dan probe hitam hubungan
berpolaritas negatif sebelum kaki komponen.
c. Hindari proses penghubungan probe tersentuh
tangan.

d. Amati nilai yang ditunjukkan avometer dari


posisi tegak lurus di hadapan instrumen.
e. Cermati skala amper meter yang ditunjuk dan
nilai selektor, apabila nilai menunjuk angka tak
terhingga maka ulangi pada langkah pertama
dengan memutar nilai skala amper meter dan
mengarahkan selektor ke nilai skala lebih kecil.
f. Hitung hasil pengukuran, yaitu dengan skala
yang ditunjuk dikali nilai selektor dibagi nilai 3
maksimal skala.

No. Aspek yang dinilai Nilai


Diketahui: V = 24V; I = 10mA = 0,01A
Ditanya: R = ?
Dijawab:
6 V 5
R=
I
24
¿
0,01
¿ 2400 Ω
Diketahui: V = 24V; R1 = 2Ω; R2 = 3Ω; R3 = 5Ω
Ditanya: I = ?
Dijawab: Rtotal =R 1+ R 2+ R 3
¿ 2+3+5
7 ¿ 10 Ω 5
V total
I=
Rtotal
24
¿
10
¿ 2,4 A
Diketahui: I1 = 6A; I2 = 3A; dan I3 = 7A
Ditanya: I4?
Dijawab:
= I1+I2=I3+I4
= 6+3=7+14
8 = 9=7+14 5
= I4 = 9-7 = 2A

No. Aspek yang dinilai Nilai


Hubungan antara besar arus yang mengalir masuk
dan keluar pada rangkaian yaitu berbanding lurus.
Besar arus yang masuk sama dengan besar arus yang
9 keluar dari rangkaian sehingga semakin besar arus 5
yang mengalir masuk maka akan semakin besar pula
arus yang keluar dari rangkaian dan begitu juga
sebaliknya.
Hubungan antara besar tegangan sumber dan
tegangan beban pada rangkaian yaitu berbanding
lurus. Besar sumber tegangan rangkaian pada
10 rangkaian tertutup sama dengan jumlah tegangan 5
pada beban atau hambatan rangkaian sehingga
semakin besar tegangan pada beban maka akan
semakin besar tegangan sumber.
Diketahui: I = 0,5V; R = 100
11 DItanya: P? 3
Dijawab: P = I 2 . R=0,52 .100=25Watt
Pita 1 adalah coklat : nilai 1
Pita 2 adalah kuning : nilai 4 5
12 Pita 3 adalah merah : nilai 100
Pita 4 adalah emas : 5
Jadi hasil yang kita dapat adalah 14 x 100 = 1400
Ohm dengan toleransi sebesar 5%.
Dalam memperkecil tegangan ripple pada rangkaian
catu daya dapat dilakukan oleh komponen kapasitor,
yaitu kapasitor yang berpolaritas misalnya kapasitor
13 elektrolit. Dengan karakteristik kapasitor yang 5
menyimpan muatan sementara, tegangan ripple yang
besar akan disimpan sementara pada kapasitor
kemudian dibuang oleh kapasitor. Dengan demikian
tegangan ripple akan berkurang akibat sebagian
tegangannya disimpan dan dibuang oleh kapasitor.
Rangkaian catu daya adalah salah satu rangkaian
yang mengombinasikan komponen aktif dan pasif
14 5
dalam berbagai bagian rangkaian.
No. Aspek yang dinilai Nilai
1 Mengombinasikan komponen aktif dan pasif harus
5 berdasarkan fungsi dari komponen agar 5
penyempurnaan fungsi rangkaian dapat efektif.
Penampilan 5
Keruntutan dan kelancaran
kelancaran pengucapan
pengungkapan 5
Ketepatan diksi dan tanda baca 5
Keefektifan jawaban 10
Skor maksimal 100
DAFTAR PUSTAKA

Anonim. (2019). Hukum dalam elektronika.


https://abdulelektro.blogspot.com/2019/01/hukum-dalam
elektronika.html?m=1. Diakses pada 22 November 2020.

Basuki, Ismet. (2020). Penyusunan penilaian pembelajaran jenis tes lisan (word).

Basuki, Ismet. (2020). Tugas 4 evaluasi SMK (word).

Anda mungkin juga menyukai