Anda di halaman 1dari 7

Persiapan bagi peserta ujian TOEFL ITP Online

Pastikan laptop atau PC anda memenuhi spesifikasi minimum yang di syaratkan, yaitu :

WINDOWS :
- Windows® 10,
- Dual-core 2.4 Ghz CPU or faster with minimum 4 Gb
- Windows Web Browser : Internet Explorer® 11.0 (bukan Microsoft Edge)
MACINTOSH :
- Mac® Operating System : Mac OSX 10.9
- Mac® Web Browsers : Safari®7, Google Chrome, Firefox
- IPad® support requires iOS 9 or later on an iPad 2 or newer version

Direkomendasikan menggunakan Internet Explorer (IE) sebagai browser, silahkan mengunjungi


laman www.ets-ellonline.org Cermati langkah berikut ini :

1. Visit laman www.ets-ellonline.org


2. 2.1 Klik Menu Check Readiness pada bagian pojok kanan website

2.2 Klik RUN SYSTEM CHECK pada bagian kiri website


2.3 Klik RUN CHECK, pada bagian First Name dan Comments dapat di kosongkan

2.4 Setelah di lakukan proses RUN CHECK sampai selesai, akan muncul hasil dari
pengecekan tersebut seperti gambar dibawah ini

Catatan : Pada tahap ini harap diperhatikan icon , tanda icon tersebut adalah
notifikasi yang harus anda perhatikan.
Pada umumnya tanda icon tersebut di ikuti oleh informasi terkait “Minimun
Reqirement”.
Jika notifikasi tersebut mengenai “Internet Connections”, biasanya kualitas dari koneksi
internet yang sedang digunakan kualitasnya kurang baik dan tidak memenuhi kriteria
minimum. Dan jika notifikasi tersebut mengenai “Browser”, dapat di coba menggunakan
jenis browser yang lainnya. Pada umumnya notifikasi tersebut menginformasikan secara
detail apa saja yang perlu diperhatian oleh calon peserta test. Anda dapat melaporkan
hal tersebut kepada panitia ujian.
2.5 Selanjutnya, klik tombol “Test Delivery Check”

2.6 Selanjutnya, klik Next

2.7 Pada tahap “Test Delivery Check”, akan dilakukan pengecekan audio dan video.
2.8 Jika “Test Delivery Check” sudah selesai, silakan klik tombol ”Exit”

Dfd

2.9 Selanjutnya, klik tombol “Bandwidth Check”

2.10 Selanjutnya, 1. Pilih Duration, kemudian pilih “One Time Check”, untuk “Comments”,
dapat dikosongkan. Kemudian klik “Run Bandwidth Check” dan tunggu hingga proses
pengecekan selesai
2.11 Hasil dari pengecekan bandwidth tersebut dapat dilihat secara terperinci dengan memilih
menekan tombol “View Detailed Results”

3. Download dan Install Secure Browser

3.1 Klik tombol “Download Secure Browser”

3.2 Website akan menampilkan beberapa pilihan tombol untuk download.

Untuk pengguna Windows, pilih tombol:


download di bagian TOEFL Secure Browser (Classroom)
Untuk pengguna MacOs, pilih tombol;
Show all platforms – (Secure Browser for Mac) Show Instructions – Download
3.3 Hasil file yang telah di download adalah :

Windows -- TOEFL Secure Browser (Classroom)

MacOs – TOEFL Audio Browser

3.4 Untuk Menginstall file tersebut, file di klik 2x dan tunggu hingga proses instalasi selesai.

4. Login menggunakan secure browser.

Setelah aplikasi selesai di install, buka aplikasi tersebut kemudian pilih START MY CLASSROOM TEST

Anda mungkin juga menyukai