Anda di halaman 1dari 36

Metodologi

Penelitian
Oleh :
Intan Ersalina Hazlinda Putri (19051417027)

Dosen Pengampu :
Anita Susanti, S.Pd., M.T.
Pembahasan
01 Judul 05 Bab 3

02 Abstrak 06 Bab 4

03 Bab 1 07 Bab 5

04 Bab 2 08 Daftar Pustaka


01
Penulisan Judul
Penulisan Judul Catatan
Tidak boleh lebih
 Judul tidak boleh terlalu panjang
dari 20 kata
 Judul tidak perlu diberi tanda titik
pada akhir kalimat
 Judul harus menggambarkan masalah
yang akan dibahas
 Menghindari judul yang berupa kalimat Catatan
pertanyaan harus berisi
 Penulisan judul harus sesuai dengan masalah dan
pedoman penulisan yang berlaku. untuk apa
02
Abstrak
Abstrak Catatan
Abstrak maksimal
Abstrak berisi : terdiri dari
1. Masalah 200 – 300 kata
2. Metode yang digunakan untuk
menyelesaikan masalah
3. Hasil penelitian, kedepannya
dapat di gunakan untuk apa Contoh
4. Manfaat penelitian. Hasil penelitian saya
Di dalam abstrak harus menemukan kedepannya dapat
kata kunci. digunakan untuk …

Kata kunci maks ada 5 :


masalah, Variabel/data,
metode, gambaran besar
hasil, gambaran besar
manfaat
Cara Menggunakan Grammarly
1. Download dan log in di aplikasi grammarly untuk Microsoft office
2. Setelah berhasil log in, maka secara otomatis grammarly akan terhubung
dengan Microsoft Word
3. Buka file yang akan kita cek menggunakan grammarly
4. Klik menu grammarly
5. Kemudian klik ikon grammarly, maka secara otomatis grammarly akan
mengoreksi ejaan dan struktur kalimat yang salah dan memberikan opsi
pembenaran
6. Perbaiki ejaan dan struktur kalimat yang salah.
03
BAB 1
Bab 1 terdiri dari :

1 Latar Belakang

4 Batasan Masalah

2 Rumusan Masalah

5 Manfaat Penelitian

3 Tujuan Penelitian
1. Latar Belakang Catatan
Latar belakang harus
dari penelitian
Dari pembahasan yang luas terdahulu
mengerucut ke pembahasan ( jurnal,buku )
yang khusus ( dari umum ke khusus).

Hal yang harus diperhatikan dalam pembuatan latar belakang :


1. Sumber harus diketahui dengan jelas
2. Dalam 1 paragraf minimal terdiri dari 3-4 hasil penelitian orang lain (sitasi)
3. Kalimat pertama merupakan ide pokok yang nantinya akan dilanjutkan oleh
kalimat 2,3 dan seterusnya
4. Setiap kalimatnya harus berkaitan satu sama lain.

Paragraf terakhir latar belakang berisi :


Berpijak dari uraian diatas, penelitian tentang … penting untuk dilakukan. Hasil
penelitian ini, kedepannya dapat dimanfaatkan sebagai … bagi pemangku
kebijakan …untuk …
Catatan
 Kata hubung tidak boleh dijadikan subjek
(tetapi, dan, sedangkan, meskipun, dll).
 Kalimat tidak boleh terlalu panjang, apabila
kalimatnya lebih dari 3 baris harus di beri tanda
koma.
 Perhatikan struktur kalimat (subjek, pedikat, objek)
agar kalimat tertata.
2. Rumusan Masalah
 Rumusan masalah harus berupa kalimat tanya.
Contoh :
Bagaimana … ?
Faktor – faktor apakah … ?

Rumusan masalah, tujuan penelitian, pembahasan dan kesimpulan


saling berkaitan satu sama lain. Apabila rumusan masalah ada 3 maka
tujuan penelitian, pembahasan dan kesimpulan juga harus ada 3.
3. Tujuan Penelitian
 Tujuan Penelitian harus berupa kalimat pernyataan.
Batasan Masalah
Contoh :
Dapat diketahuinya … Untuk memberi
batasan dari

4. Batasan Masalah
masalah yang kita
bahas, agar penguji
tidak menanyakan
hal lain diluar
 Batasan masalah harus berupa kalimat pernyataan. penelitian.
Contoh :
Penelitian hanya sebatas tentang …
Pembahasan terkait … tidak dibahas pada penelitian ini
5. Manfaat Penelitian
 Manfaat penelitian harus berupa kalimat pernyataan.
Contoh :
Hasil penelitian dapat dimanfaatkan untuk …
Hasil penelitian dapat dijadikan dasar dalam penyusunan standar …

Manfaat penelitian di bagi menjadi 2 :


1. Manfaat penelitian bagi ilmu pengetahuan
2. Manfaat penelitian bagi pemangku kebijakan
04
BAB 2
Bab 2 Catatan
 Bab 2 berisi Studi Pustaka Bab 2 harus diambil
dari buku, jurnal,
 Isi bab 2 harus sesuai dengan judul yang pedoman, aturan,
diambil keputusan menteri,
penelitian
 Isi bab 2 harus urut sesuai alur, lengkap dan
terdahulu, dll.
jelas
 Bab 2 dapat dijadikan sebagai pembanding
antara hasil penelitian orang lain dengan hasil
penelitian yang sedang kita lakukan
 Bab 2 dapat dijadikan acuan untuk
menghasilkan ide penanganan permasalahan.
Catatan
Bab 2 Pernyataan-
pernyataan pada
Urutan penulisan Bab 2 : Bab 2 sama dengan
latar belakang.
 Definisi – definisi
Setelah kalimat di
 Jenis – jenis beri dalam kurung
 Pengelompokan atau klasifikasi pernyataannya
siapa.
 Undang undang, pedoman yang contoh :
digunakan (Morlock, 2017)

 Hasil penelitian terdahulu


05
BAB 3
Bab 3
 Bab 3 merupakan kerangka konsep penelitian
 Bab 3 terdiri dari :

3.1 Konsep Penelitian


Bagan alir harus diberi kalimat pembuka, “Penelitian ini
dimulai dari tahapan studi literatur dengan tujuan untuk
dihasilkannya ide penelitian … yang dapat ditunjukkan pada
gambar 3.1” (gambar bagan alir)
Catatan
Kerangka konsep Penelitian
Ketika mulai nya
Maka selesainya
1. Start (mulai) juga harus
2. Studi Literatur
3. Pengumpulan data
• Data Primer : data yang yang didapat dengan datang ke
lapangan secara langsung (survei, uji lab, wawancara,
dll)
• Data Sekunder : data pendukung (data dari dinas, data
hasil penelitian terdahulu)
4. Pengolahan data
5. Analisis data

Analisis data berbentuk : ada Ya/Tidak


Jika tidak maka kembali ke pengolahan data.
Jika ya maka lanjut ke tahapan berikutnya

6. Hasil penelitian
7. Kesimpulan dan saran
8. Selesai
Gambar
bagan alir
tidak

Ya
Simbol-simbol pada bagan alir
Simbol Nama Fungsi

Terminator Permulaan / akhir

Garis Alir
Arah aliran
(Flow Line)

Proses Proses pengolahan data

Input / Output Proses input / output


Data data, informasi

Proses menjalankan sub


Sub Program
program
Perbandingan pernyataan,
penyelesaian data yang
Decision
memberikan pilihan untuk
langkah selanjutnya
Lanjutan Bab 3
3.2 Lokasi penelitian (hanya gambaran umum “Penelitian
dilakukan di lab beton Unesa”)
3.3 Jenis data penelitian
3.4 Pengumpulan data
3.5 Metode yang digunakan untuk analisis data (metode
penelitian)
06
BAB 4
Bab 4
 Bab 4 tentang hasil penelitian
 Hasil penelitian harus detail dan urut sesuai dengan urutan
pada rumusan masalah.
4.1 Gambaran umum lokasi penelitian
Penelitian dilakukan di lab beton Unesa, lalu di lab beton
menggunkan alat alat apa saja. Di sub bab 4.1 lebih di
detailkan lagi kegiatan saat di lab beton Unesa.
4.2 sudah mulai menjawab rumusan masalah yang pertama
4.3 menjawab rumusan masalah yang kedua
4.4 menjawab rumusan masalah yang ketiga.
07
BAB 5
Catatan
Bab 5 Kesimpulan
menjawab rumusan
masalah.
 Bab 5 tentang rangkuman hasil penelitian
 Pada bab 5 hindari penggunaan tabel dan grafik
 Pada bab 5 yang ditulis hanya rangkuman saja dari tiap-tiap
hasil penelitian, jangan terlalu panjang
Contoh :
Penelitian tentang … menghasilkan beberapa hal penting sebagai
berikut :
1. Hal penting terkait menghasilkan …
2. Hal penting terkait menghasilkan …
08
Daftar Pustaka
Daftar Pustaka
 Tidak boleh menggunakan sumber dari google atau youtube
 Sumber yang baik dan benar adalah :
1. hasil penelitian orang lain berupa jurnal nasional dan
jurnal internasional
2. Buku
3. Aturan dan keputusan Presiden/Menteri
4. Sumber dari TA, Skripsi, Tesis, Disertasi tidak boleh terlalu
banyak.
Cara Mensitasi dan Membuat Daftar Pustaka Menggunakan Mendeley
Cara Mensitasi
1. Download dan log in di aplikasi mendeley

2. Setelah berhasil log in, masukkan semua file yang akan di sitasi dengan klik
menu Add kemudian pilih file yang akan dimasukkan kedalam mendeley
3. Sebelum melakukan sitasi, link kan terlebih dahulu aplikasi mendeley dengan
aplikasi Microsoft Word
4. Untuk menghubungkan aplikasi mendeley dan MS Word, klik menu tools
kemudian pilih Install MS Word plugin

5. Untuk mensitasi, letakkan kursor ketik pada akhir kutipan yang telah kita ketik di
Microsoft word
6. Pilih menu references

7. Klik menu Insert Citation dengan logo mendeley ( menu ini akan muncul setelah
MS Word telah terhubung dengan mendeley )

8. Setelah muncul toolbar, klik go to mendeley


9. Pilih dan klik file yang digunakan

10. Kemudian klik menu cite

11. Secara otomatis akan muncul sitasi pada MS Word yang kita ketik.
Cara membuat daftar pustaka dengan mendeley
1. Letakkan kursor ketik pada 3. Daftar pustaka akan
halaman daftar pustaka otomatis muncul sesuai
dengan urutan sitasi.

2. Kemudian pada menu references


pilih insert bibliography
Terima Kasih
CREDITS: This presentation template was
created by Slidesgo, including icons by
Flaticon, infographics & images by Freepik

Anda mungkin juga menyukai