Anda di halaman 1dari 2

BAB III

PEMECAHAN MASALAH

1. Optimalisasi Pelaksanaan
A. Terhadap Sumber Daya Manusia
Optimalisasi yang akan digunakan untuk meningkatkan SDM yaitu:
1) Kualitas
a. Membentuk tim khusus ruang isolasi yang terlatih.
b. Melakukan pelatihan terkait tentang penanganan dan kegawatdaruratan Covid-
19
c. Pembuatan alur pelayanan dan SOP tentang system penangan Covid-19
2) Kuantitas
a. Melakukan rekrutmen tenaga khusus ruangan isolasi.
b. Melakukan modifikasi shift kerja dari ruangan perawatan lain agar terlibat
dalam pelaksanaan ruangan isolasi RS Bhayangkara Polda Bali.

B. Terhadap Sistem dan metode


Untuk mengoptimalkan sistem dan metode dalam meningkatkan tata kelola
pemantauan pasca rawat di masyarakat, ada beberapa kegiatan yang akan dilakukan
antara lain:
1). Perencanaan
Memfasilitasi tenaga medis khusus ruang isolasi untuk mendapatkan pelatihan
tentang penanganan dan kegawatdaruratan Covid-19 yaitu:
a. Karumkit melakukan koordinasi dengan dinas kesehatan daerah maupun
provinsi terkait penanganan Covid-19.
b. Melakukan kerjasama dengan RS rujukan Covid terkait kegawatdaruratan dan
sistem rujukan
c. Melakukan kerjasama dengan laboratorium terkait pemeriksaan RT
PCR/Swab.
2). Pengorganisasian
Dibentuknya tim khusus ruang isolasi yang menangani pasien Covid-19

10
a. Sudah terlaksananya pelatihan seperti pengunaan APD, penanganan
covid. Adanya petugas yang sudah terampil dalam memberikan
pelayanan pada pasien covid 19 yang sebelumnya di tugaskan di Wisma
Atlet. Sehingga bisa membimbing rekan sejawat dalam penanganan
pasien.

3). Pelaksanaan
Dilakukannya pembetukan tim isolasi dan dilaksanakannya pelatihan bagi tim
yang bertugas tentang penanganan, perawatan, cara penggunaan APD.

4). Pengawasan dan Pengendalian


Dilakukan pengawasan yang optimal terhadap kinerja tim medis ruang isolasi
terkait kualitas pelayanan yang diberikan terhadap pasien.

Dengan dilaksanakannya rencana aksi yang dikemukakan diatas penulis


mengharapkan terwujud kondisi sesuai yang diharapkan. Sehingga penanganan pasien
isolasi di RS Bhayangkara menjadi optimal serta angka kesembuhan pasien Covid-19
meningkat.

11

Anda mungkin juga menyukai