Anda di halaman 1dari 6

ANALISA KESELAMATAN PEKERJAAN

(Job Safety Analysis)

Nama Pekerjaan MENGGANTI LAMPU KANTOR Tanggal


Bagian ELEKTRIK Dianalisis Oleh
Seksi/Lokasi HOTEL ABU-ABU Disetujui Oleh

Alat Pelindung Diri Yang Harus Digunakan :


1.helmet 2.kacamata 3.sarung tangan karet 4.sepatu safety

URAIAN LANGKAH PEKERJAAN BAHAYA YANG BISA TIMBUL TINDAKAN PENCEGAHAN/PENGENDALIAN


1 Mematikan sumber energi listrik 1.1 tersengat arus listrik 1.1.1 memastikan kondisi saklar dalam keadaan baik

1.1.2 mengisolasi sumber listrik yang telah diputus dengan memasang loto

1.1.3 menggunakan sarung tangan karet

2 Membawa dan memposisikan tangga segitiga 2.1 tertimpa tangga 2.1.1 membawa dan memposisikan tangga dilakukan oleh 2 orang

2.1.2 membawa tangga dengan tidak tergesa-gesa

2.1.3 memastikan lantai yang dilalui tidak licin

2.1.4 tidak bercanda saat membawa tangga

2.2 terjepit tangga 2.2.1 tidak menempatkan jari pada titik jepit tangga ketika mengangkat

2.2.2 menggunakan sarung tangan karet

3 Menaiki tangga 3.1 terjatuh dari tangga 3.1.1 memastikan pengunci tangga sudah terpasang dengan baik

3.1.2 selalu meminta bantuan teman untuk memegang tangga

3.1.3 menaiki tangga dengan metode tiga titi kontak

4 membuka cover lampu 4.1 terjatuh dari tangga 4.1.1 tidak menaiki 2 anak tangga terakhir

4.1.2 memastikan teman selalu memegang tangga


4.2 tertimpa cover lampu 4.2.1 memposisikan tubuh tidak tepat di bawah cover lampu

4.2.2 membuka cover lampu secara perlahan

4.3 terpapar debu 4.3.1 memposisikan tubuh tidak tepat di bawah cover lampu

4.3.2 membuka cover lampu secara perlahan

4.3.3 menggunakan kacamata safety dan helmet

5 Melepas dan memasang lampu 5.1 terjatuh dari tangga 5.1.1 tidak menaiki 2 anak tangga terakhir

5.1.2 memastikan teman selalu memegang tangga

5.1.3 tidak bercanda saat melepas dan memasang lampu

5.2 tertimpa atau kejatuhan bohlam lampu 5.2.1 memposisikan tubuh tidak tepat di bawah cover lampu

5.2.2 memegang lampu secara benar

5.3 terpapar debu dari lampu 5.3.1 memposisikan tubuh tidak tepat di bawah cover lampu

5.3.2 melepas dan memasang lampu secara perlahan

5.3.3 menggunakan kacamata safety dan helmet

6 menutup cover lampu 6.1 terjatuh dari tangga 6.1.1 tidak menaiki 2 anak tangga terakhir

6.1.2 memastikan teman selalu memegang tangga

6.2 tertimpa cover lampu 6.2.1 memposisikan tubuh tidak tepat di bawah cover lampu

6.2.2 menutup cover lampu secara perlahan

6.3 terpapar debu 6.3.1 memposisikan tubuh tidak tepat di bawah cover lampu

6.3.2 menutup cover lampu secara perlahan

6.3.3 menggunakan kacamata safety dan helmet

7 menuruni tangga 7.1 terjatuh dari tangga 7.1.1 memastikan pengunci tangga sudah terpasang dengan baik

7.1.2 meminta bantuan teman untuk memegang tangga

7.1.3 menuruni tangga dengan metode tiga poin kontak


8 mengembalikan tangga ke tempat semula 8.1 tertimpa tangga 8.1.1 membawa dan memposisikan dilakukan oleh 2 orang

8.1.2 membawa dan melipat tangga dengan tidak tergesa-gesa

8.1.3 memastikan lantai yang dilalui tidak licin

8.1.4 tidak bercanda saat membawa tangga

8.2 terjepit tangga 8.2.1 tidak menempatkan jari pada titik jepit tangga ketika mengangkat

8.2.2 menggunakan sarung tangan karet

9 menyalakan sumber listrik 9.1 tersengat arus listrik 9.1.1 memastikan kondisi saklar dalam keadaan baik

9.1.2 melepas sumber listrik dan loto yang telah diisolasi

9.1.3 menggunakan sarung tangan karet


ATAN PEKERJAAN
Analysis)
LATIHAN
5/25/2016

KELOMPOK HOTEL BUNGA BUNGA

DWINANTO HERLAMBANG, ST

acamata 3.sarung tangan karet 4.sepatu safety

TINDAKAN PENCEGAHAN/PENGENDALIAN
memastikan kondisi saklar dalam keadaan baik

mengisolasi sumber listrik yang telah diputus dengan memasang loto

menggunakan sarung tangan karet

membawa dan memposisikan tangga dilakukan oleh 2 orang

membawa tangga dengan tidak tergesa-gesa

memastikan lantai yang dilalui tidak licin

tidak bercanda saat membawa tangga

tidak menempatkan jari pada titik jepit tangga ketika mengangkat

menggunakan sarung tangan karet

memastikan pengunci tangga sudah terpasang dengan baik

selalu meminta bantuan teman untuk memegang tangga

menaiki tangga dengan metode tiga titi kontak

tidak menaiki 2 anak tangga terakhir

memastikan teman selalu memegang tangga


memposisikan tubuh tidak tepat di bawah cover lampu

membuka cover lampu secara perlahan

memposisikan tubuh tidak tepat di bawah cover lampu

membuka cover lampu secara perlahan

menggunakan kacamata safety dan helmet

tidak menaiki 2 anak tangga terakhir

memastikan teman selalu memegang tangga

tidak bercanda saat melepas dan memasang lampu

memposisikan tubuh tidak tepat di bawah cover lampu

memegang lampu secara benar

memposisikan tubuh tidak tepat di bawah cover lampu

melepas dan memasang lampu secara perlahan

menggunakan kacamata safety dan helmet

tidak menaiki 2 anak tangga terakhir

memastikan teman selalu memegang tangga

memposisikan tubuh tidak tepat di bawah cover lampu

menutup cover lampu secara perlahan

memposisikan tubuh tidak tepat di bawah cover lampu

menutup cover lampu secara perlahan

menggunakan kacamata safety dan helmet

memastikan pengunci tangga sudah terpasang dengan baik

meminta bantuan teman untuk memegang tangga

menuruni tangga dengan metode tiga poin kontak


membawa dan memposisikan dilakukan oleh 2 orang

membawa dan melipat tangga dengan tidak tergesa-gesa

memastikan lantai yang dilalui tidak licin

tidak bercanda saat membawa tangga

tidak menempatkan jari pada titik jepit tangga ketika mengangkat

menggunakan sarung tangan karet

memastikan kondisi saklar dalam keadaan baik

melepas sumber listrik dan loto yang telah diisolasi

menggunakan sarung tangan karet

Anda mungkin juga menyukai