Anda di halaman 1dari 10

LEMBAR AKTIVITAS HARIAN PLP II

FAKULTAS TARBIYAH DAN ILMU


KEGURUAN PROGRAM STUDI TADRIS FISIKA
TAHUN AKADEMIK 2020/2021

Nama Mahasiswa : Hariani


NIM :18010109031
Nama Lembaga*) :MA Nahdlatul Wathan
Waktu Pelaksanan PLP II :14 Januari- 22 Februari 2021

Hari Ke
Deskripsi Kegiatan Dokumentasi
-
Rapat penentuan tempat PLP II masing-masing kelompok :

Melakukan rapat dengan teman-teman seangkatan prodi Tadris


Fisika secara langsung dan virtual zoom untuk membahas
1 mengenai persiapan melakukan observasi sekolah yang
melakukan pembelajaran secara offline/luring di kota Kendari
maupun diluar kota Kendari. Adapun hasil rapat tersebut yaitu,
kami akan melakukan pengecekan dibeberapa sekolah yang
kemungkinan melakukan pembelajaran secara luring.

Observasi Sekolah : Melakukan pengecekan/observasi sekolah-


sekolah di Kota Kendari maupun diluar kota Kendari yang
kemungkinan melakukan PBM secara offline/luring.
2 Pengecekan dilakukan oleh beberapa orang teman perwakilan
dari masing-masing kelompok, sesuai dengan hasil rapat
sebelumnya.

Melakukan pengantaran surat izin PLP II kepada pihak MA


Nahdlatul Wathan: Setelah melakukan pengecekan sekolah
sebelumnya, dari beberapa sekolah yang telah kami cek bersama,
akhirnya kami mahasiswa Tadris Fisika sepakat untuk membagi
kelompok. Dari pembagian kelompok-kelompok PLP yang kami
bentuk, ada kelompok yang mengambil sekolah
tempat PLP di kota Kendari, ada yang mengambil tempat PLP di
Koltim, dan kelompok kami memutuskan mengambil lokasi
sekolah di Konsel. Setelah mendapat kepastian dari pihak sekolah,
3 kamipun melakukan pegantaran surat izin untuk melakukan
kegiatan PLP II.

Penerimaan dan penyambutan mahasiswa/mahasiswi peserta


PLP II di MA Nahdlatul Wathan : kegiatan penerimaan ini
dilakukan oleh Yayasan, serta dihadiri oleh beberapa guru dan
siswa/siswi yang tinggal didalam asrama. Pihak sekolah sangat
antusias dalam menyambut kedatangan mahasiswa/mahasiswi
peserta PLP II di MA Nahdlatul Wathan.
Melakukan pertemuan dengan guru fisika : Setelah resmi
diterima oleh pihak sekolah untuk melakukan kegiatan PPL II di
MA NW, maka dihari berikutnya kami melakukan pertemuan
dengan guru pamong untuk membicarakan hal-hal terkait kegiatan
belajar mengajar yang akan kami lakukan. Pertemuan tersebut
diadakan di kediaman atau rumah guru pamong.

Merancang RPP sesuai arahan guru pamong : Setelah


melakukan pertemuan dengan guru, dan kami membicarakan
mengenai beberapa hal, salah satunya mengenai model RPP yang
4 akan kami gunakan dalam mengajar. setelah mendapat arahan
dari guru pamong, kegiatan selanjutnya di hari yang sama adalah
melakukan penyusunan RPP yang akan digunakan dalam PBM.

Menyiapkan bahan ajar : Setelah melakukan konsultasi


dengan guru pamong dan menanyakan materi yang akan
diajarkan, selanjutnya adalah melakukan persiapan
mengumpulkan informasi lebih detail terkait materi yang akan
diajarkan kepada siswa dengan mencari referensi dari berbagai
sumber terpercaya.

Mengajar pertemuan 1 : Pertemuan perdana di kelas XII MIA,


dengan mengajarkan materi Teori Relativitas Einstein. Pada
pertemuan perdana di hadiri oleh 7 orang siswa kelas XII MIA.
Sesuai informasi sebelumnya dari guru pamong bahwa jumlah
5 siswa keseluruhan di kelas XII MIA, sebenarnya adalah kurang
lebih 19 orang, namun karena kondisi pandemi, sehingga yang
dapat menghadiri pembelajaran secara offline hanya siswa yang
mondok karena mereka tidak diizinkan menggunakan
handphone selama di pondok.

Mengevaluasi kembali cara mengajar : Dengan menonton


video hasil mengajar sebelumnya, kami bersama-sama melakukan
evaluasi terhadap hal-hal yang kurang saat melakukan kegiatan
mengajar. Dengan melakukan evaluasi bersama teman kelompok
6 PLP, maka kita akan menemukan hal- hal yang masih perlu
diperbaiki dalam mengajar, baik itu dari segi penyampaian dan
penguasaan materi, dalam hal menghidupkan suasana kelas untuk
memancing semangat
belajar siswa, dan hal-hal lain yang menunjang dalam kegiatan
Mengedit video hasil mengajar : Setelah melakukan kegiatan
mengajar pertemuan 1, selanjutnya adalah melakukan pengeditan
video hasil mengajar. Pengeditan yang dilakukan
7 dalam hal ini adalah mengurangi durasi video yang akan dikirim
ke google drive, karena pengambilan video yang dilakukan pada
saat proses mengajar dilakukan dari awal sampai akhir jam
pelajaran, sehingga memuat durasi video yang cukup lama.

Membuat perangkat pembelajaran : Perangkat pembelajaran


yang dibuat yaitu RPP dan bahan ajar untuk pertemuan kedua
8 terkait materi Radiasi Benda Hitam, berhubung materi
sebelumnya mengenai Teori Relativitsa telah selesai dibahas..

Menyusun LKPD : Untuk pertemuan kedua, mengenai materi


Radiasi Benda Hitam menggukan LKPD yang berisi arahan
9 untuk melakukan eksperimen terkait dengan materi yang
dibahas.

Menyiapkan media pembelajaran : Karena pada pertemuan


kedua mengenai materi Radiasi Benda Hitam menggunakan
metode eksperimen, maka harus menyiapkan alat dan bahan
sebagai media pembelajaran dalam melakukan eksperimen
10 tentang Radiasi Benda Hitam. Alat dan bahan yang digunakan
cukup sederhana, yaitu : kantung plastik (hitam dan putih),
kardus bekas yang digunting bentuk persegi, ttissue, air, gelas
plastik, dan spidol.

Latihan mengajar di depan cermin : Latihan mengajar di


depan cermin, dilakukan setiap kali sebelum mengajar di ruang
11 kelas. Hal tersebut dilakukan agar ketika mengajar di kelas,
materi yang disampaikan telah dikuasai dengan baik dan lebih
lancar.

Mengajar pertemuan 2 : Pada pertemuan ke-2, jumlah siswa


masih sama pada pertemuan pertama yaitu sekitar 7 orang
siswa. Adapun materi yang diajarkan pada pertemuan kedua
yaitu mengenai radiasi benda hitam. pada pertemuan ini siswa
terlihat sangat semangat dalam megikuti proses pembelajaran.
Rapat bersama teman-teman PLP dan Kepala MA
Nahdlatul Wathan : Pihak yayasan Nahdlatul Wathan
mengundang para mahasiswa peserta PLP II untuk mengadakan
rapat dalam rangka membahas kembali mengenai pembagian
12 tugas pada masing-masing peserta PLP II. Rapat tersebut
dihadiri oleh kepala sekolah MA Nahdlatul Wathan serta para
mahasiswa PLP II, dan dalam rapat tersebut dibahas mengenai
beberapa hal menyangkut kegiatan mahasiswa PLP II, salah satu
hal yang dibahas adalah kepala sekolah menyarankan kepada
para peserta PLP II untuk sekiranya membagi waktu selama
sepekan tidak hanya terfokus untuk mengajar mata pelajaran
jurusan di MA melainkan dapat mengajar di MTs juga.
Berdasarkan hal tersebut, kepala sekolah MA Nahdlatul Wathan
meminta kesediaan para mahasiswa peserta PLP II untuk
membantu mengajar mata pelajaran agama dan pelajaran umum
di MTs Darul Ulum Bima Maroa. Setelah melakukan diskusi
dengan sesama teman-teman PLP II, akhirnya kami menyetujui
saran dari kepala sekolah MA Nahdlatul Wathan. Hal ini kami
lakukan untuk lebih memperluas pengalaman dalam mengajar,

Memeriksa tugas siswa : Tugas yang diperiksa adalah tugas


13 yang diberikan pada pertemuan pertama, mengenai Teori
Relativitas yang juga dijelaskan dalam ayat Al-Qur'an.

Mengevaluasi kembali cara mengajar : Dengan menonton


video hasil mengajar sebelumnya, kami bersama-sama
melakukan evaluasi terhadap hal-hal yang kurang saat
melakukan kegiatan mengajar. Dengan melakukan evaluasi
14 bersama temankelompok PLP, maka kita akan menemukan hal-
hal yang masih perlu diperbaiki dalam mengajar, baik itu dari
segi penyampaian dan penguasaan materi, dalam hal
menghidupkan suasana kelas untuk memancing semangat
Mengajar siswa Mts Darul Ulum : Selain mengajar mata mata
pelajaran Fisika di tingkat MA, selama melakukan kegiatan PLP
II penulis juga mendapat pengalaman dengan mengajar mata
pelajaran IPA terpadu pada tingkat Mts, dengan berbekalkan
buku paket IPA yang diberikan guru mata pelajaran yang
bersangkutan, penulis mengajar di Mts setiap dua hari per
pekan.
15
Mengedit video hasil mengajar : Setelah melakukan kegiatan
mengajar pertemuan 2, selanjutnya adalah melakukan
pengeditan video hasil mengajar. Pengeditan yang dilakukan
dalam hal ini adalah mengurangi durasi video yang akan dikirim
ke google drive, karena pengambilan video yang dilakukan pada
saat proses mengajar dilakukan dari awal sampai akhir jam
pelajaran, sehingga memuat durasi video yang cukup lama.
Mengajar siswa Mts Darul Ulum : Selain mengajar mata mata
pelajaran Fisika di tingkat MA, selama melakukan kegiatan PLP II
penulis juga mendapat pengalaman dengan mengajar mata
pelajaran IPA terpadu pada tingkat Mts, dengan berbekalkan buku
16 paket IPA yang diberikan guru mata pelajaran yang bersangkutan,
penulis mengajar di Mts setiap dua hari per
pekan.

Membuat perangkat pembelajaran : Perangkat pembelajaran


yang dibuat yaitu RPP dan LKPD terkait lanjutan dari materi
17 Radiasi Benda Hitam yang telah diajarkan pada pertemuan
sebelumnya.

Latihan mengajar di depan cermin : Latihan mengajar di


depan cermin, dilakukan setiap kali sebelum mengajar di ruang
18 kelas. Hal tersebut dilakukan agar ketika mengajar di kelas,
materi yang disampaikan telah dikuasai dengan baik dan lebih
lancar.

Mengajar pertemuan 3 : Pada pertemuan ke-3, materi yang


19 diajarkan adalah lanjutan dari materi sebelumnya yaitu radiasi
benda hitam.

Memeriksa tugas siswa : Tugas yang diperiksa adalah tugas


20 yang diberikan pada pertemuan kedua, mengenai materi Radiasi
Benda Hitam.
Mengevaluasi kembali cara mengajar : Dengan menonton
video hasil mengajar sebelumnya, kami bersama-sama
melakukan evaluasi terhadap hal-hal yang kurang saat melakukan
kegiatan mengajar. Dengan melakukan evaluasi bersama
21 temankelompok PLP, maka kita akan menemukan hal- hal yang
masih perlu diperbaiki dalam mengajar, baik itu dari segi
penyampaian dan penguasaan materi, dalam hal menghidupkan
suasana kelas untuk memancing semangat belajar siswa, dan hal-
hal lain yang menunjang dalam kegiatan

Mengajar siswa Mts Darul Ulum : Selain mengajar mata mata


pelajaran Fisika di tingkat MA, selama melakukan kegiatan PLP II
penulis juga mendapat pengalaman dengan mengajar mata
pelajaran IPA terpadu pada tingkat Mts, dengan berbekalkan buku
paket IPA yang diberikan guru mata pelajaran yang bersangkutan,
penulis mengajar di Mts setiap dua hari per
pekan.
22

Mengedit video hasil mengajar : Setelah melakukan kegiatan


mengajar pertemuan 3, selanjutnya adalah melakukan pengeditan
video hasil mengajar. Pengeditan yang dilakukan
dalam hal ini adalah mengurangi durasi video yang akan dikirim
ke google drive, karena pengambilan video yang dilakukan pada
saat proses mengajar dilakukan dari awal sampai akhir jam
pelajaran, sehingga memuat durasi video yang cukup lama.

Mengajar siswa Mts Darul Ulum : Selain mengajar mata mata


pelajaran Fisika di tingkat MA, selama melakukan kegiatan PLP II
penulis juga mendapat pengalaman dengan mengajar mata
23 pelajaran IPA terpadu pada tingkat Mts, dengan berbekalkan buku
paket IPA yang diberikan guru mata pelajaran yang bersangkutan,
penulis mengajar di Mts setiap dua hari per
pekan.

Membuat perangkat pembelajaran : Perangkat pembelajaran


yang dibuat yaitu RPP dan LKPD terkait materi tentang Teknologi
24 Digital pada bab selanjutnya, karena materi pada bab sebelumnya
mengenai radiasi benda hitam telah selesai di bahas.

Latihan mengajar di depan cermin : Latihan mengajar di


depan cermin, dilakukan setiap kali sebelum mengajar di ruang
25 kelas. Hal tersebut dilakukan agar ketika mengajar di kelas,
materi yang disampaikan telah dikuasai dengan baik dan lebih
lancar.
Mengikuti upacara pelantikan OSIM MA Nahdlatul Wathan
: Kegiatan ini diikuti oleh seluruh siswa siswi MA Nahdlatul
Wathan, OSIM (Organisasi Siswa Intra Madrasah) dimana,
kegiatan ini dilakukan setiap akan diadakan pergantian ketua dan
pengurus OSIM yang lama ke pengurus yang baru. yang
dirangkaikan dengan pengumuman siswa siswi yang mendapat
juara-juara pada perlombaan yang telah dilakukan sebelumnya.

26

Mengajar pertemuan 4 : Pada pertemuan ini, sebagian besar


siswa telah hadir pada pembelajaran tatap muka.yang dimana
siswa-siswa tersebut tidak dapat mengikuti pembelajaran
sebelumnya karena mengikuti pembelajaran sebelumnya
dikarenakan kondisi masih dalam keadaan yang tidak baik.

Memeriksa tugas siswa : Memeriksa tugas yang diberikan


kepada siswa pada pertemuan sebelumnya, mengenai materi
27 yang telah di ajarkan. dilakukan dengan tujuan melihat sampai
mana pemahaman siswa terhadap materi yang telah diajarkan.

Mengevaluasi kembali cara mengajar : Dengan menonton


video hasil mengajar sebelumnya, kami bersama-sama
melakukan evaluasi terhadap hal-hal yang kurang saat melakukan
kegiatan mengajar. Dengan melakukan evaluasi bersama
temankelompok PLP, maka kita akan menemukan hal- hal yang
28 masih perlu diperbaiki dalam mengajar, baik itu dari segi
penyampaian dan penguasaan materi, dalam hal menghidupkan
suasana kelas untuk memancing semangat belajar siswa, dan hal-
hal lain yang menunjang dalam kegiatan belajar mengajar.
Mengajar siswa Mts Darul Ulum : Selain mengajar mata mata
pelajaran Fisika di tingkat MA, selama melakukan kegiatan PLP II
penulis juga mendapat pengalaman dengan mengajar mata
pelajaran IPA terpadu pada tingkat Mts, dengan berbekalkan buku
paket IPA yang diberikan guru mata pelajaran yang bersangkutan,
penulis mengajar di Mts setiap dua hari per
pekan.
29

Mengedit video hasil mengajar : Setelah melakukan kegiatan


mengajar pada pertemuan 4, selanjutnya adalah melakukan
pengeditan video hasil mengajar. Pengeditan yang dilakukan
dalam hal ini adalah mengurangi durasi video yang akan dikirim
ke google drive, karena pengambilan video yang dilakukan pada
saat proses mengajar dilakukan dari awal sampai akhir jam
pelajaran, sehingga memuat durasi video yang cukup lama.

Mengajar siswa Mts Darul Ulum : Selain mengajar mata mata


pelajaran Fisika di tingkat MA, selama melakukan kegiatan PLP II
penulis juga mendapat pengalaman dengan mengajar mata
30 pelajaran IPA terpadu pada tingkat Mts, dengan berbekalkan buku
paket IPA yang diberikan guru mata pelajaran yang bersangkutan,
penulis mengajar di Mts setiap dua hari per
pekan.

Membuat perangkat pembelajaran : Perangkat pembelajaran


yang dibuat yaitu RPP, LKPD, dan bahan ajar terkait lanjutan
31 dari materi tentang Teknologi Digital yang telah diajarkan pada
pertemuan sebelumnya.

Latihan mengajar di depan cermin : Latihan mengajar di


depan cermin, dilakukan setiap kali sebelum mengajar di ruang
32 kelas. Hal tersebut dilakukan agar ketika mengajar di kelas,
materi yang disampaikan telah dikuasai dengan baik dan lebih
lancar.
Mengajar pertemuan 5 : Pada pertemuan ini, materi yang
33 diajarkan adalah tentang teknologi digital. yang diikuti oleh
seluruh siswa kelas XII MIA

Memeriksa tugas siswa : Memeriksa tugas yang diberikan


kepada siswa pada pertemuan sebelumnya, mengenai materi
34 yang telah di ajarkan. dilakukan dengan tujuan melihat sampai
mana pemahaman siswa terhadap materi yang telah diajarkan.

Mengevaluasi kembali cara mengajar : Dengan menonton


video hasil mengajar sebelumnya, kami bersama-sama
melakukan evaluasi terhadap hal-hal yang kurang saat melakukan
kegiatan mengajar. Dengan melakukan evaluasi bersama
35 temankelompok PLP, maka kita akan menemukan hal- hal yang
masih perlu diperbaiki dalam mengajar, baik itu dari segi
penyampaian dan penguasaan materi, dalam hal menghidupkan
suasana kelas untuk memancing semangat

Mengajar siswa Mts Darul Ulum : Selain mengajar mata mata


pelajaran Fisika di tingkat MA, selama melakukan kegiatan PLP II
penulis juga mendapat pengalaman dengan mengajar mata
pelajaran IPA terpadu pada tingkat Mts, dengan berbekalkan buku
paket IPA yang diberikan guru mata pelajaran yang bersangkutan,
penulis mengajar di Mts setiap dua hari per
pekan.
36
Mengedit video hasil mengajar : Setelah melakukan kegiatan
mengajar, selanjutnya adalah melakukan pengeditan video hasil
mengajar. Pengeditan yang dilakukan dalam hal ini adalah
mengurangi durasi video yang akan dikirim ke google drive,
karena pengambilan video yang dilakukan pada saat proses
mengajar dilakukan dari awal sampai akhir jam pelajaran,
sehingga memuat durasi video yang cukup lama.

Mengajar siswa Mts Darul Ulum : Selain mengajar mata mata


pelajaran Fisika di tingkat MA, selama melakukan kegiatan PLP II
penulis juga mendapat pengalaman dengan mengajar mata
37 pelajaran IPA terpadu pada tingkat Mts, dengan berbekalkan buku
paket IPA yang diberikan guru mata pelajaran yang bersangkutan,
penulis mengajar di Mts setiap dua hari per
pekan.
Pelepasan mahasiswa PLP II: Pelepasan dilakukan secara
resmi oleh ketua yayasan MA Nahdlatul Wathan yang dihadiri
pula oleh kepala sekolah, para dewan guru dan staff serta seluruh
siswa-siswi MA Nahdlatul Wathan dan Mts Darul Ulum.
Dimana acara pelepasan ini diisi dengan beberapa rangkaian
kegiatan dan juga sambutan-sambutan dari beberapa pihak,
38 penyampaian pesan kesan baik dari mahasiswa PLP II maupun
perwakilan siswa setiap kelas, dan pemberian cendera mata dari
mahasiswa PLP II untuk MA Nahdlatul Wathan dan dari siswa
kepada mahasiswa PLP II, dan terakhir diisi dengan sesi foto
bersama.

Perpisahan dengan siswa siswi : Sebelum kembali ke Kendari, di


karenakan pelaksanaan kegiatan PLP II yang telah selesai terlebih
dahulu dilakukan acara perpisahan kecil-kecilan dengan siswa
siswi kelas XII MIA. Dalam acara perpisahan kecil- kecilan
tersebut di rangkaikan pula dengan sesi nonton bersama video-
39 video pengenalan kampus Biru IAIN, yang videonya telah tersebar
luas di youtube. kami berupaya memperkenalkan bagaimana
sebenarnya kampus Biru IAIN Kendari serta prodi apa saja yang
tersedia. dalam acara perpisahan ini, terlihat
bahwa ada beberapa siswa yang tertarik untuk mendaftarkan diri

40 Penulisan laporan - Selesai

Februari 2021
Mengetahui
Dosen Pembimbing PLP II Mahasiswa

La Isa. S.Si., M.Sc Hariani


NIP. 2015128803 NIM. 18010109031

Anda mungkin juga menyukai