Anda di halaman 1dari 4

OPTIMASI BIAYA PENGIRIMAN DAYA LISTRIK

Dimaksudkan untuk memperkecil jumlah keseluruhan biaya operasi.

Setiap Pembangkit tidak ditempatkan dengan jarak yang sama dari pusat beban,
tergantung lokasi pembangkit yang mungkin dibangun. Oleh karena itu biaya bahan
bakar setiap pembangkit akan berbeda.

Jika ada sistem 3 pembangkit listrik yaitu : Pembangkit X, Pembangkit Y dan Pembangkit Z.

• Daya listrik yang dihasilkan Pembangkit X = P1


• Daya listrik yang dihasilkan Pembangkit Y = P2
• Daya listrik yang dihasilkan Pembangkit Z = P3

Maka total daya keseluruhan (PD) adalah :

PD = P1 + P2 +
P3
Jika biaya bahan bakar untuk memproduksi listrik = C
• Maka biaya bahan bakar pembangkit X adalah C1
• Maka biaya bahan bakar pembangkit Y adalah C2
• Maka biaya bahan bakar pembangkit Z adalah C3

Biaya bahan bakar Total keseluruhan (CT)


CT = C1 + C2 + C3

Jika biaya bahan bakar untuk mproduksi listrik dinyatakan dalam bentuk fungsi :

C1 = α1 + β1P1 +γ1P12 dimana : α1 , β1 dan γ1 adalah konstanta

C2 = α2 + β2P2 +γ2P22 dimana : α2 , β2 dan γ2 adalah konstanta

C3 = α3 + β3P3 +γ3P32 dimana : α3 , β3 dan γ3 adalah konstanta

Maka biaya total

CT = C1 + C2 + C3

2 2 2
CT = (α1 + β1P1 +γ1P1 )+( α2 + β2P2 +γ2P2 )+( α3 + β3P3 +γ3P3 )
Sebagai contoh :

Maka dapat ditentukan nilai α , β dan γ sbb :

Bagaimana untuk menentukan Daya optimum dari masing-masing pembangkit ?

Pertama harus dihitung dahulu faktor optimasi biaya yaitu dinyatakan denagn
simbol λ. Nilai λ dapat dihitung dengan rumus sbb :

PD + (β1 /2γ1 + β2 /2γ2 + β3 /2γ3 )


λ = ----------------------------------------------------
1/(2γ1) + 1/(2γ2) + 1/(2γ3)

Maka Daya optimum masing-masing pembangkit besarnya dapat dihitung sbb :

λ - β1 λ - β2 λ - β3
P1 = ---------------- ; P2 = -------------- ; dan P3 = -------------
2γ1 2γ2 2γ3
Contoh :

Solusinya :

Diketahui PD = 800 MW, PD + (β1 /2γ1 + β2 /2γ2 + β3 /2γ3 )


1) Maka dihitung dulu nilai λ sbb : λ = ----------------------------------------------------
1/(2γ1) + 1/(2γ2) + 1/(2γ3)

800 + (5,3 /2.0,004 + 5,5 /2.0,006 + 5,8 /2.0,009)


λ = ---------------------------------------------------------- = 8,5
1/(2.0,004) + 1/(2.0.006) + 1/(2.0,009)

Baru dihitung daya optimal dari masing-masing pembangkit (P1, P2 dan P3) dengan rumus :
λ - β1 λ - β2 λ - β3
P1 = ---------------- ; P2 = -------------- ; dan P3 = -------------
2γ1 2γ2 2γ3
2) Biaya Total bahan bakar CT dapat dihitung dengan rumus sbb :

2 2 2
CT = (α1 + β1P1 +γ1P1 )+( α2 + β2P2 +γ2P2 )+( α3 + β3P3 +γ3P3 )

P1, P2 dan P3 sdh dihitung sebelumnya maka bisa dihitung nilai CT seperti sbb :

Anda mungkin juga menyukai