Anda di halaman 1dari 1

Laporan Insiden

I. Data Pasien
Nama Pasien : A A Anom Uragada
No MR : 01.29.26
Umur : 52 Tahun 3 Bulan
Kelompok Umur : 30 - 65 Tahun
Jenis Kelamin : Laki-laki
Penanggung biaya pasien : BPJS
Tangal Masuk RS : 2021-02-12 10:30:00

II. Rincian Kejadian


Tanggal Insiden : 2021-02-14 10:30:00
Kronologis Insiden : perawat jaga malam ruang pasien baru dengan demam+suspek covid 19.
keesokan pagi tim swaber melaksanakan swab terhadap semua pasien
kategori suspek atau swab ulangan yg sdh terkonfirmasi. setelah
ditunggu 3 hari kemudian hasil swabb pasien tsb blm jg selesai. dan
setelah koordinasi dgn tim swaber, tidak ada permintaan atas nama
pasien tersebut.
Jenis Insiden : Kejadian Nyaris Cedera / KNC (Near miss)
Orang Pertama Yang Melaporkan : Karyawan : Dokter/Perawat/Petugas lainnya
Insiden
Insiden menyangkut pasien : Rawat Inap
Tempat Insiden : Ruang rawat inap suspek covid
Insiden Terjadi pada pasien : Penyakit Dalam dan subspesialisasinya
Unit / Departemen terkait yang :
Akibat Insiden Terhadap
menyebabkan insiden Pasien : Tidak ada cedera
Tindakan Setelah Kejadian dan : a. koordinasi dengan Ka Tim, Ka Ru, dan Ka Iri b. Monitoring dan
hasilnya evaluasi pelaksanaan spo handover (serah terima pasien) setiap hari
Tindakan dilakukan oleh : Perawat ruang suspek covid
Insiden serupa pernah terjadi : Tidak pernah
Grade Risiko : Biru

III. Insiden

Anda mungkin juga menyukai