Anda di halaman 1dari 1

Materi Tugas 4 mk Elektromaknetika klas C-F

Tugas baca dan pendalaman materi Refleksi dan Transmisi gelombang EM

Jawab pertanyaan-pertanyaan sbb. sesuai pemahaman dan cara penulisan masing-masing mahasiswa
(tidak textbook thinking) :

1. Fenomena apa saja yang terjadi jika gelombang EM datar melalui 2 medium yang berbeda.
2. Apa saja parameter yang berpengaruh pada terjadinya fenomena refleksi dan transmisi.
3. Mungkinkah gelombang datang ke bidang batas 2 medium tidak ada yang a) terefleksi b)
tertransmisi. Jelaskan jawaban saudara. Beri contoh.
4. Adakah pengaruh polarisasi pada fenomena refleksi dan transmisi? Jelaskan dan beri contoh.
5. Apa persamaan karakteristik perambatan gelombang datang, gelombang pantul dan gelombang
terus/transmisi untuk interaksi gelombang EM a) di 2 medium dan b) di saluran transmisi.
6. Idem butir 5 tetapi perbedaannya.
7. Jelaskan secara prinsip perbedaan antara fenomena refleksi dan transmisi pada kasus
gelombang datang yang a) tegak lurus b) membuat sudut (oblique) terhadap bidang batas
8. Apa yang disebut Brewster angle atau polarization angle pada fenomena refleksi/transmisi
gelombang EM.
9. Kerjakan (minimal 2) contoh soal dan/atau soal-soal di buku Eng. EM (Hayt) terkait materi
Refleksi dan transmisi gelombang EM.

Kumpulkan jawaban saudara di Ketua Kelas (Sdr/I Ridwan/Ratna) paling lambat hari Minggu 20 Juni
2021 dalam bentuk softfile (word/pdf/jpeg).

Anda mungkin juga menyukai