Anda di halaman 1dari 8

1. Berapa umur hidup eritrosit….

110 -120 hari


2. Peningkatan nilai LED >100mm/jam selalu dihubungkan dengan kondisi… Malignansi
3. Kenapa darah di arteri berwarna merah muda… Banyak O2
4. Pemeriksaan dibawah ini adalah pemeriksaan yang digunakan untuk penyakit leukimia…
Hematokrit dan leukosit
5. Diantara pemeriksaan dibawah ini, mana pemeriksaan yang digunakan untuk
mendiagnosis polisitemia… Hematokrit dan haemoglobin
6. Dibawah ini mana yang digunakan untuk pemeriksaan anemia sel sabit… LED dan Apus
Darah Tepi
7. Berapa perkiraan jumlah darah yang ada pada tubuh orang dewasa… 4,5 – 5 liter
8. Jika nilai Mean corpuscular haemoglobin lebih dari nilai normal merupakan tanda dari…
anemia
9. Komponen apa saja yang terdapat dalam sel darah… Leukosit, trombosit, dan eritrosit
10. Kondisi dimana sel darah merah menjadi lengket dan kaku, hingga menghambat aliran
darah. Hal itu tanda-tanda dari penyakit… Anemia sel sabit
11. Menyaring berbagai penyakit yang dapat terjadi pada populasi yang dianggap sehat
atau asimptomatik, termasuk dalam tujuan… penyaringan
12. Menyingkirkan diagnosis banding yang dicurigai, merupakan tujuan dari… diagnosis
13. Hasil yang didapat bukan berupa angka, melainkan tanda seperti positip atau negative,
hal ini merupakan jenis pemeriksaan apa… kualitatif
14. Pemeriksaan ini untuk mengetahui kadar haemoglobin, trombosit, sel darah merah
(eritrosit), sel darah putih (lekosit) dan trombosit. Termasuk dalam pemeriksaan apa…
hematologic
15. Hasil pemeriksaan kadar gula darah termasuk jenis pemeriksaan apa? Kuantitatif
16. Memonitor efektifitas terapi termasuk kedalam tujuan apa… monitoring
17. Tahap pemeriksaan memiliki peluang terjadi kesalahan, dari ketiga tahap tersebut mana
yang paling sering… pra analitik
18. Sebutkan yang mana yang bukan termasuk jenis diagnosis… diagnosis banding
19. Penggolongan dan penyimpanan specimen, termasuk dalam tahap apa… pra analitik
20. Menyaring berbagai penyakit dan mengarahkan pada tes tertentu lebih lanjut pada
pasien, termasuk kedalam tujuan dari… prognostic

Question 1
Keadaan yang merusak endotel pembuluh darah, termasuk faktor resiko dari...
a.Thrombosis Arteri
b.Thrombosis Vena
c.Thrombosis Vena dan Arteri
Question 2
Apa saja kandungan extracellular matrix (ECM)....

a.Elastin, Leukosit, dan glycosaminoglycans


b.Elastin, kolagen, dan glycosaminoglycans
c.Eritrosit, kolagen, dan glycosaminoglycans
Question 3
Apa yang dilakukan magrofag dalam pembentukan aterosklerosis....

a.Fagositosis
b.Deendotelisasi
c.Oksidasi
Question 4
Tanda peringatan pertama pada Granulomatosis Wegener biasanya melibatkan...

a.Ginjal
b.Paru-paru
c.Kulit
Question 5
Apa yang membedakan Aneurisma dengan Pseudoaneurisma....

a.Pseudoaneurisma terjadi perobekan lapisan pembuluh darah


b.Pseudoaneurisma tidak terjadi perobekan dinding sel pembuluh darah
c.Aneurisma terjadi perobekan pembuluh darah

Question 6
Mana yang bukan termasuk isi dari kapsul fibrin...

a.Kolagen, elastin, proteoglikan, dan neovaskulerisasi.


b.Eritrosit, elastin, proteoglikan, dan neovaskulerisasi.
c.Sel-sel otot polos, makrofag, sel busa dan limfosit.
Question 7
Pemeriksaan apa yang dapat membantu diagnosis Deep Vein Thrombosis....

a.ANA Test
b.Prothrombine Time
c.D-Dimer
uestion 8
Raynaud phenomenon diobati dengan mengobati penyakit primernya (Faktor
Resikonya), namun raynaud disease diobati dengan menghindari triggernya. Apa yang
merupkan triggernya..
a.Stres dan Lupus
b.Lupus dan rheumatoid arthritis
c.Dingin dan Stres
Question 9
Apa penyebab pengerasan arteri...
a.Pusat Limfosit
b.Pusat Nekrosis
c.Pusat Retinoid
Question 10
Lapisan pembuluh darah mana yang mengandung sel-sel otot polos...

a.Tunika intima dan tunika media


b.Tunika media dan tunika externa
c.Tunika intima dan tunika externa
Question 1
Berkurangnya kemampuan pompa ventricle kiri dan/atau ventrikel kanan, merupakan
patofisiologi dari...

a.Jantung koroner

b.Syok kardiogenik

c.Gagal jantung

Question 2
Serum glutamic oxaloacetic transaminase (SGOT) biasa ditemukan di...

a.Paru-paru

b.Darah

c.Jantung

Question 3
Kenapa jantung mengeluarkan lebih banyak Brain Natriuretic Peptide ....

a.Pengobatan gagal jantung bekerja

b.Bila jantung bekerja lebih keras

c.Bila jantung bekerja normal

Question 4
Isoenzim yang terdapat dalam enzim creatinine kinase yang ditemukan dalam jaringan
jantung...

a.CK-MB

b.CK-MM
c.CK-MK

Question 5
Keadaan menurunnya kemampuan miokardium, dan terutama memengaruhi ventrikel
kiri, merupakan patofisiologi dari penyakit...

a.Jantung koroner

b.Gagal jantung

c.Infark  miokard akut

Question 6
Lapisan tengah yang merupakn lapisan otot jantung disebut....

a.Miokardium

b.Epikardium

c.Endokardium

Question 7
Kapan Lactate Dehydrogenase keluar dari pembuluh darah...

a.Luka pada jaringan akibat infeksi

b.Proses perubahan gula menjadi energi

c.Dalam keadaan normal

Question 8
aliran darah yang masuk melalu vena kava berasal dari.......ke jantung

a.Paru-paru

b.Seluruh tubuh

c.Ginjal

Question 9
Creatinin Kinase Myocard Band digunakan untuk pemeriksaan...

a.Acute myocardial infarct

b.Syok kardiogenik

c.Gagal jantung
Question 10
kadar kolesterol apa yang akan mempengaruhi resiko penyakit jantung koroner

a.HDL

b.LDL

c.VLDL

Question 1
Dimana hormone somatostatin dibentuk…

a.sel beta

b.sel delta

c.sel alfa

Question 2
Hormon ini berfungsi untuk merangsang kelenjar tiroid agar mensekresikan tiroksin dan
triiodotironin...

a.growth Hormon

b.Adrenocorticotropin

c.Thyroid Stimulating Hormone

Question 3
Hormon paratiroid berfungsi sebagai...

a. mengatasi tekanan fisik dan emosional dengan meningkatkan denyut jantung dan
tekanan darah

b.mengatur metabolisme, fungsi seksual, sistem kekebalan

c.mengatur kadar kalsium dalam darah dan metabolisme tulang

Question 4
interstitial cell-stimulating hormone (ICSH) dimiliki oleh...

a.pria

b.pria dan wanita

c.wanita
Question 5
Hormon apa yang dihasilkan oleh testis...

a.Estrogen

b.Progesteron

c.Testoteron

Question 6
Efek glucagon adalah menaikkan kadar glukosa darah melalui konversi glikogen menjadi
glukosa dalam....

a.Hati

b.Ginjal

c.Jantung

Question 8
Rendahnya kadar HT, TSH, dan TRH merupakan hipotiroidisme yang disebabkan karena
malfungsi...

a.tiroid

b.hipotalamus

c.hipofisis

Question 9
Korteks adrenal menghasilkan hormone

a.Katekolamin

b.Steroid

c.Kortikosteroid

Question 10
Sistem imunitas menyerang dan menghancurkan sel yang memproduksi insulin beta
pankreas, merupakan patofisiologi dari...

a.DM 2

b.Hipoglikemik

c.DM 1
Question 1
Mana yang termasuk dari tahap hepatis B akut...

a.fase imunoaktif

b.fase prodromal

c.fase imunotoleransi

Question 2
Antibodi IgM anti-HAV ini akan menghilang setelah...

a.30 – 35 bulan

b.3 – 12 bulan

c.8 – 12 bulan

Question 3
Pada stadium akut hepatitis B, berapa banyak peningkatan Alkali Fosfatase...

a.>5 kali nilai normal

b.>3 kali nilai normal

c.>10 kali nilai normal

Question 4
Apabila konsentrasi berapa bilirubin akan tertimbun di dalam darah...

a.3 – 3,5 mg/dL

b.2,5 – 3,5 mg/dL

c.2 – 2,5 mg/dL

Question 5
Apa yang mempengaruhi panjang masa inkubasi dari hepatitis B akut...

a.dosis inokulum yang ditularkan 

b.jalur penularan

c.jenis virus

Question 6
Berapa masa inkubasi virus hepatitis A...
a.± 3 minggu

b.± 2 minggu

c.± 4 minggu

Question 7
Virus hepatitis A merupakan golongan virus...

a.Picornavirus

b.Adenovirus

c.Tobaccao Mosaic Virus

Question 8
Berapa nilai normal G-Glutamyltransferase...

a.849 IU/L

b.948 IU/L

c.984 IU/L

Question 9
Apa fungsi sel stelata....

a.menyimpan vitamin A

b.mengeluarkan toksin

c.mensintesis lemak

Question 10
Berapa nilai normal bilirubin indirect....

a.0,1 – 0,3 mg/dl

b.0,1 – 1,20 mg/dl

c.0,1 – 1 mg/dl

Anda mungkin juga menyukai