Anda di halaman 1dari 4

TUTORIAL PENGISIAN FORM APL-02 – Asesmen Mandiri

• Form ini adalah merupakan penilaian Asesi kepada dirinya sendiri terhadap unit-unit
kompetensi yang akan diujikan.
• Pilih K (Kompeten) jika Anda yakin dapat melakukan tugas / pekerjaan yang dijelaskan.
• Hanya peserta yang telah memilih K (Kompeten) pada seluruh elemen yang dapat melanjutkan
proses asesmen berikutnya

1. Buka link lsp-paras.com/login pada browser


2. Login menggunakan username dan password yang sudah diberikan admin via WA

3. Klik menu APL-02 Asesmen Mandiri pada dashboard


4. Klik Pelayanan Pelanggan (Service Excellent)

5. Klik APL-02 Asesmen Mandiri (SE)


6. Isikan Nama Asesi dan Username Asesor (Bisa dilihat pada jadwal)

7. Pilih “K” (Kompeten) pada setiap Elemen jika Anda yakin dapat melakukan tugas /
pekerjaan yang dijelaskan hingga Unit ke-6. (Bukti yang relevan dipilih: Tidak Ada)
8. Berikan tanda tangan pada kotak yang telah di sediakan, dan klik “Submit”

9. jika sudah sukses tersubmit maka akan muncul notifikasi seperti ini:

Anda mungkin juga menyukai