Anda di halaman 1dari 13

SELAMAT MENGERJAKAN

Seorang pria, usia 40 tahun, dibawa ke UGD karena kecelakaan lalu lintas. Dari pemeriksaan didapatkan adanya fraktur
femur terbuka kiri dan kanan dengan perdarahan masif. Tekanan darah 70/40mmHg; Nadi 140x/menit, kecil; RR
28x/menit dan akral dingin, pucat, basah. Berat badan 70 kg . Dilakukan resusitasi cairan. Berapa produksi urine minimal
yang menunjukan bahwa resusitasi cairan sudah cukup * > 0,5 x 70 / jam ……………. 24 x 70 / hari

150 cc per 24 jam

50 cc / 3 jam

10 ml/jam

125 cc

100 ml/jam

Perempuan 22 tahun korban kebakaran dan terkurung dalam api selama 1 jam. Pasien tidak sadar dan ditemukan luka
bakar pada lengan kanan atas, dada sampai leher berwarna kehitaman dan kering. Pada dahi dan hidung terdapat sisa
abu hitam.Terdapat suara crowing. Dahak didapatkan adanya jelaga warna hitam. Pembebasan jalan napas yang mungkin
pada pasien ini *

Intubasi…

Pemasangan Cricothyroidotomy

Pemasangan Oropharyng

Nebulizer

Pemasangan Laryngeal mask

Bila melakukan pijat jantung, agar didapatkan kualitas yang tinggi dalam melakukan pijat jantung adalah, kecuali *

Usahakan recoil dinding dada

Minimal Interupsi

Frekuensi 110 kali per menit

Kedalaman 5 cm -> minimal

Segera melakukan DC Shock

Termasuk Neuralxial Anesthesia, kecuali *

Bier Block

Epidural ANesthesia

Caudal Block

Spinal Arachnoid Block

CSEA
Seorang laki-laki 23 tahun dibawa ke IGD RS UWK . Penderita mengalami kecelakaan lalu lintas setelah motornya
menabrak pembatas jalan dan tidak menggunakan helm. Pada pemeriksaan fisik didaptkan : Kesadaran Umum :
Somnolen GCS E3V3M4; TD 81/40 mmHg, HR 135 x/menit, RR 32x/menit, SpO2 88%. Terdengar suara gurgling, tampak
darah di dalam mulut. Pada tungkai atas dan ekstremitas atas terdapat luka terbuka yang masih mengeluarkan darah.
Bagaimana penanganan airway dan breathing yang tepat pada pasien tersebut? *

Dilakukan suctioning dan head tilt-chin lift

Dilakukan suctioning dan pemasangan simple face mask 6-10 L/menit

Dilakukan suctioning dan pemasangan oropharyng airway

Dilakukan suctioning dan pemasangan Jakson Rees 15 lpm

Dilakukan suctioning dan pemasangan nasal kanul 3 L/menit

Obat neuromuscular block non depol yang onsetnya cepat *

Succynilcholin

Mivacurium

Atracurium

Rocuronium

Pancuronium

Pria, 46th, ke UGD dgn keluhan muntah dan buang air besar berdarah sejak satu hari yang lalu. Kejadian itu diawali dgn
nyeri mendadak pada ulu hati, muntah juga mengandung sisa makanan, tetapi lebih banyak muntah seperti ter. Riwayat
nyeri ulu hati berulang sejak setahun yang lalu. Biasanya nyeri dirasakan beberapa jam setelah makan. Pada pemeriksaan
fisik ditemukan keadaam umum lemah, kedua tungkai teraba dingin. pada pemeriksaan abdomen tidak terdapat nyeri
tekan, nyeri lepas, maupun kekakuan otot. Perut tidak kembung dan bising usus meningkat. Tidak ditemukan tanda-tanda
gagal hati. TD 80/40 mmHg, Nadi 140x/mt lemah dan tidak teratur. Didpatkan pendarahan di organ Gastro Intestinal
bagian dalam. Berat badan 100 kg Perkiraan Blood Loss minimal pada pasien ini * ebv = 70 x bb-> 7000ml-> %ebv ->
<40% x 7000

3000 cc

5000 cc

10000 cc

2000 cc

2500 cc

Seorang laki laki umur 60 tahun menjalani perawatan di ruang isolasi covid. Pasien tersebut tiba tiba mengalami henti
jantung, Hal yang harus dilakukan pada pasien ini untuk melakukan Cardio Pulmonary Resuscitation (CPR), kecuali *

Pertimbangkan pemasangan intubasi

Pertimbangkan pemakaian alat CPR mekanis


Memakai HEPA di Bag Valve Mask

Memakai Alat Pelindung Diri lengkap dengan Hazmat

Dikerjakan CPR dengan penolong lebih dari 4 orang

Laki-laki 59 tahun datang dengan keluhan nyeri dada kiri sejak 1 jam sebelum masuk RS. Pada pemeriksaan fisik
ditemukan penurunan kesadaran, carotis tak teraba, TD tak terukur. Pada monitor EKG tampak asistol. Kemudian
dilakukan pijat jantung luar. Kedalaman dalam melakukan Letak Pijat jantung sesuai dengan konsensus AHA 2020 adalah
*

Diantara kedua papilla mammae

3 jari diatas processus xyphoideus

Setengah sternum bagian atas

Epigastrium

Setengah sternum bagian bawah

Seorang laki-laki usia 20 tahun diantar oleh keluarganya ke UGD dengan keluhan luka bakar 1 jam SMRS. Berat badan
pasien 100 kg. Pada pemeriksaan fisik ditemukan luka bakar derajat 2 pada lengan kiri, dada, perut, dan paha kiri. (36
persen). Berapakan jumlah cairan RL tahap I ( 8 jam pertama) yang diberikan pada pasien menurut rumus Baxter... *llb x
bb x 4 -> 36 x 100 x 4 = 14400 / 2 = 7200

5000 cc

5400 cc

7200 cc

14400 cc

3600 cc

Seorang laki laki umur 40 tahun datang Instalasi Rawat Darurat saudara dengan kesadaran menurun. Pria ini jatuh dari
ketinggian lantai 3 ketika mengerjakan bangunan. Terdapat luka dan memar di dahi dan di dada. Juga mengalami
pendarahan yang cukup banyak di daerah dada dan pinggul.. Pernapasan dada kiri dan kanan tidak sama. Kanan
tertinggal. Diperkusi terdengar suara hipersonor. RR 30 kali per menit. Pasien ini juga terdapat suaranya mengorok. Ada
pendarahan keluar dari hidung dan telinga. Oleh petugas kebersihan pasien ini diberi bantal kemudian. Berat badan
pasien ini 80 kg. Tensi pasien ini 70/40 Nadi 140 kali per menit.saturasi 92. Ketika pasien sampai di IGD yang mempunyai
peralatan lengkap, maka alat oksigen yang seharusnya dipasang pada pasien ini dan aman buat penolong pada kondisi
saat ini *

Ventilator

Oksigen Nasal Canula

Jakson Rees

Masker reservoir

Bag Valve and Mask


Seorang anak laki-laki berusia 7 tahun dibawa ayahnya ke IGD karena tersedak. Sebelumnya anak tersebut sedang
bermain kelereng bersama teman-temannya. Saat ini anak tampak sulit bernafas dan pucat. Tindakan yang harus segera
dilakukan? *

Semua Benar

Posisi Trendelenburg

Selicks maneuver

Heimlich maneuver -> dewasa

Chest Thrust

Tempat tumpuan CPR apabila dilakukan dalam posisi prone *

Ujung tulang scapula

Tengah tulang scapula

Ujung tulang klavikula

Tengah bawah tulang sternum

Sejajar papilla mammae

Jumalh pemberian napas saat dilakukan Cardio Pulmonary Resuscitation setelah pemasangan intubasi sesuai konsensus
AHA 2020….. per menit *

25 kali

12 kali

20 kali

15 kali

10 kali

Seorang laki-laki berusia 35 tahun datang ke IGD dengan kondisi penurunan kesadaran. Pada pemeriksaan fisik, denyut
nadi teraba lemah dan cepat, TD: 85/60 mmHg , dan kedua akral dingin . pemeriksaan lab didapatkan Hb: 11,3 g/dl,
leukosit 5200/mm3, hematrokit 38%, dan trombosit 243.000/mm3. Kemudian, diketahui bahwa pasien ada riwayat
pemberian sunikan penisilin 45 menit sebelumnya. Bagaimana mkanismenya dalam keadaan tersebut? *

Terjadinnya raksi sitotaksi karena terbentuknya igM/ igG oleh antigen

Terjadi respons sel T yang telah disensitasi oleh antigen tertentu

Terjadi respons sistem iminitas humoral

Terjadi reaksi kompleks iminitas

Terjadinya reaksi anafilaktik akibat reaksi antigen dngan igE yang terbentuk.

Pria, 46th, ke UGD dgn keluhan muntah dan buang air besar berdarah sejak satu hari yang lalu. Kejadian itu diawali dgn
nyeri mendadak pada ulu hati, muntah juga mengandung sisa makanan, tetapi lebih banyak muntah seperti ter. Riwayat
nyeri ulu hati berulang sejak setahun yang lalu. Biasanya nyeri dirasakan beberapa jam setelah makan. Pada pemeriksaan
fisik ditemukan keadaam umum lemah, kedua tungkai teraba dingin. pada pemeriksaan abdomen tidak terdapat nyeri
tekan, nyeri lepas, maupun kekakuan otot. Perut tidak kembung dan bising usus meningkat. Tidak ditemukan tanda-tanda
gagal hati. TD 80/40 mmHg, Nadi 140x/mt lemah dan tidak teratur. Didpatkan pendarahan di organ Gastro Intestinal
bagian dalam. Berat badan 40 kg Perkiraan Blood Volume pada pasien ini * 70 x 40 = 2800

2800 cc

5000 cc

3200 cc

3000 cc

2500 cc

Seorang pasien perempuan umur 50 tahun , mengalami kecelakkan lalulintas, didapatkan multi trauma . Patah tulang di
paha, jejas di abdomen. Nyeri di dada. Pasien dilakukan pembebasan jalan napa, setelah jalan napasnya dibebaskan, dan
diberikan oksigen, didapatkan kondisi masih belum stabil.Tensi 60/40, nadi 150 kali per menit. nafas masih cepat.ada
pernapasan cuping hidung. Saturasi turun jadi 70, maka hal yang dilakukan pada pasien ini, kecuali *

Berikan oksigen jakson rees

Evaluasi pasien

Pasang infus lancar

Kaki diangkat 50 derajat

Grojok cairan kristalloid

Seorang anak berumur 2 tahun datang dengan hernia berat badan 20 kg.Pasien mempunyai riwayat sakit allergi ikan laut.
Pasien direncanakan operasi pemasangan gips. Operasi dilakukan secara emergency.pasien ini gelisah dan meronta
rontaCairan rumatan atau cairan main tenance yang dibutuhkan setiap jam pada anak ini * 1500/24

25 cc

50cc

60 cc

30 cc

100 cc

Pasien diantar ke UGD dengan tidak sadarkan diri setelah kecelakaan lalu lintas GCS 7, tidak ada sumbatan jalan nafas,
apneu, pasien masih di jalan. HR: 80x/menit, TD:120/80 mmHg. Apa yang anda lakukan? *

Pijat jantung

Oksigen 10 liter/menit

Beri bantuan nafas

Pasang infus
Pastikan aman dalam melakukan pertolongan

Gejala awal intoksikasi pada sistem syaraf pusat *

Penurunan Kesadaran

Kejang Klonus

Depresi Napas

Shivering

Tachycardia

Karena cadangan glikogen sedikit pada bayi, maka pada anak dengan berat badan 6 kg dibutuhkan kalori sebesar…. Kcal
oer hari *

250

1000

100

500

50

Antidote atau Reversal dari Neuromuscular Blocking Agent *

Phenylephrine

Neostigmine

Naltrexon

Dexamethason

Aminophyllin

Laki-laki 17 tahun dibawa ke UGD setelah mengalami kecelakaan. Saat jatuh ke aspal, pasien jatuh membentur aspal. Dari
tanda vital didapatkan TD 120/80; nadi 80x/menit, nafas 20x/menit, suhu 36.Pasien sempat sadar. Pada CT Scan
didapatkan adanya perdarahan bikonveks. Perdarahan yang terjadi adalah? *

Pecahnya arteri carotis interna

Subdural

Perdarahan serebral

Subarachnoid

Epidural
Seorang laki-laki 60 tahun berada di ruang tunggu bandara tiba-tiba pingsan dan tidak sadarkan diri. Anda sebagai dokter
segera memanggil bantuan dan meminta penolong kedua mengambilkan AED. Saat melakukan pemeriksaan denyut arteri
karotis tidak teraba. Manakah pernyataan di bawah ini yang menjadi pertimbangan penghentian RJP pada kasus di atas? *

Jika sudah dilakukan pemberian defibrilasi dengan AED

Tidak ada respon setelah dilakukan bantuan hidup lanjut selama 20 menit

Tidak ada respon setelah dilakukan bantuan hidup dasar selama 30 menit

Henti jantung disaksikan langsung oleh penolong

Tidak ada respon setelah dilakukan BLS RJP selama 5 siklus penuh dan AED

Seorang laki-laki berusia 15 tahun datang ke UGD dengan penurunan kesadaran karena kecelakaan lalu lintas. Didapatkan
jejas dibelakang telinga Dari pemeriksaan terlihat penderita mengalami sumbatan jalan napas parsial yang ditandai
dengan mendengkur. Didapatkan GCS E2V2M2. Mana usaha yang dapat dilakukan untuk menangani hal tersebut? *

Pemasangan oropharyng

Pemasangan Jakson Rees

Pemasangan intubasi

Berikan face mask

Pemasangan nasopharyng

Posisi kepala dalam melakukan intubasi *

Posisi Netral

Bahu diganjal bantal

Posisi Sniffing

Seliick Manouvre

Posisi Head Up 15 derajat

Berikut ini yang benar terkait dengan kejadian bradikardia pada bayi selama operasi, kecuali *

Stroke volume tetap

Harus segera diatasi

Simpatis dominan -> PARASIMPATIS

Dapat diberikan Sulfas Atropin

Terkait dengan cardiac output

Antihistamin yang bisa digunakan untuk pediatri *

Scopolamin

Promethazine
Deksamethason

Provitamin

Midazolam

Laki-laki, 30 thn ke UGD dengan diare sejak 3 hari yll, berat badan 70 kg. Pemeriksaan fisik didapatkan TD 70/40, nadi
140x/m kecil, kesdaran menurun. Didapatkan urine tidak keluar. Berapa perkiraan liter minimal dehidrasi yg terjdi pd
pasien ini? *

8 liter

5 liter

6 liter

9 liter

7 liter

Seorang laki laki umur 75 tahun ditemukan tidak sadar di ruangan penyakit dalam yang merawat covid . Ketika diperiksa
pasien tidak bernapas. Dan tidak berdenyut saat diperiksa nadi karotis. Saat ini anda datang sendiri belum membawat
resusitasi. Hal yang dilakukan pada pasien ini berikutnya

Beri napas buatan

Mengambil Automatic External Device

Panggil Bantuan

Mengambil Monitor

Pijat Jantung

Seorang anak berumur 2 tahun datang dengan hernia berat badan 15 kg.Pasien mempunyai riwayat sakit allergi ikan laut.
Pasien direncanakan operasi pemasangan gips. Operasi dilakukan secara emergency.pasien ini gelisah dan meronta ronta.
Puasa makanan padat pada pasien ini harus.... jam sebelum operasi *

9 jam

6 jam

5 jam

8 jam

7 jam

Tindakan yang dilakukan bila didapatkan pasien mengalami obat lokal anestesi, kecuali * BINGUNG

Pemberian Penthotal bila kejang

Stop Injeksi Obat Lokal

Pemberian Deksamethason
Bebaskan Jalan napas

Berikan Oksigen

Seorang laki-laki dibawah ke RS dengan penurunan kesadaran sejak 1 jam yang lalu. Dari pemerisaan didapatkan mata
terbuka dengan perintah, mengangkat tangan dengan menepis rasa nyeri, bicara disorientasi. Berapa GCS nya? * 345

E3V3M5

E3V4M5

E4V3M4

E3V4M4

Pria, 46th, ke UGD dgn keluhan muntah dan buang air besar berdarah sejak satu hari yang lalu. Kejadian itu diawali dgn
nyeri mendadak pada ulu hati, muntah juga mengandung sisa makanan, tetapi lebih banyak muntah seperti ter. Riwayat
nyeri ulu hati berulang sejak setahun yang lalu. Biasanya nyeri dirasakan beberapa jam setelah makan. Pada pemeriksaan
fisik ditemukan keadaam umum lemah, kedua tungkai teraba dingin. pada pemeriksaan abdomen tidak terdapat nyeri
tekan, nyeri lepas, maupun kekakuan otot. Perut tidak kembung dan bising usus meningkat. Tidak ditemukan tanda-tanda
gagal hati. TD 80/40 mmHg, Nadi 140x/mt lemah dan tidak teratur. Didpatkan pendarahan di organ Gastro Intestinal
bagian dalam. Apakah cairan resusitasi yg paling tepat untuk pasien ini? *

Larutan Dextrose

Larutan HES

Whole Blood

Packed Red Cell

Larutan Normal Saline

Seorang bayi baru lahir mengalami distress janin. Lahir dalam keadaan biru dan nadi di tali pusat tidak teraba. Maka
dilakukan CPR. Jumlah kompresi CPR pada bayi pijatan : napas buatan *

2:1

15 :1

5:1

30 : 2

3:1

Seorang wanita, 25 tahun yang sedang dirawat di RS karena infeksi saluran cerna tiba-tiba merasa sesak napas setealah
perawat menyuntikkan obat intravena kepada pasien. Pasien juga merasa gatal-gatal, mual dan berdebar-debar. Pada
pemeriksaan didapatkan kesadaran compos mentis , tampak gelisah, nadi 120 x/I, teraba lemah. TD 70/60 napas 34 x/i.
pada kulit tampak urtikaria menyeluruh dan terdengar stridor. Apa tatalaksana yg tepat pada pasien ini? *

Inj. Epinephrine s.c


Inj. Ephedrine

Fluid challenge test dengan dengan cairan NS 250 cc

Inj. Adrenalin i.v

infus RL 20 cc/kg dalam 30 menit

Seorang laki laki mengalami nyeri dada. Datang ke klinik saudara Setelah penanganan selama 30 menit dipasang monitor
terlihat irama aritmia150 kali per menit.nadi karotis tidak teraba. Obat yang dapat dinberikan pada pasien ini *

Adrenalin

LIdokain

Sulfas Atropin

Norepinephrin

Efedrin

Seorang pria, usia 40 tahun, dibawa ke UGD karena kecelakaan lalu lintas. Dari pemeriksaan didapatkan adanya fraktur
femur terbuka kiri dan kanan dengan perdarahan masif. Tekanan darah 70/40mmHg; Nadi 140x/menit, kecil; RR
28x/menit dan akral dingin, pucat, basah. Berat badan 80 kg Tatalaksana awal yang harus dilakukan adalah: *

Segera pesan darah dan infus darah whole blood

Infus RL 1000 cc cepat lanjut whole blood

Plasma expander 1000ml lanjut PRC

Pasang infus lancer 2 jalur..

Mengangkat kaki 30 derajat

Seorang lakim laki 80 tahun datang dengan kesadaran menurun. Pada pemeriksaan jalan napas didpatkan patahan gigi di
rongga mulut bagian posterior. Alat dan tindakan yang dapat dilakukan untuk mengambil benda asing dakam bentuk
padat dalam mulut adalah *

Tong Spatel

Finger swab

Laringoskop

Magyll Forceps

LMA

Seorang anak umur 2 tahun datang ke IGD . Pasien dengan kesadaran menurun, Nadi 160 kali per menit. Tensi 70/ 40.
Nafas 45 kali per menit.Perfusi dingin basah pucat. Berat badan 20 kg.Suara napas terdengar stridor inspiratoar . Saturasi
70 Perkiraan kekurangan cairan pada pasien ini sekitar…. liter * 5% X 20

3
1

Seorang pasien perempuan umur 50 tahun , berat badan 60 kg mengalami kecelakaan lalulintas, didapatkan multi
trauma . Patah tulang di paha, jejas di abdomen. Nyeri di dada. Pasien dilakukan pembebasan jalan napa, setelah jalan
napasnya dibebaskan, dan diberikan oksigen, didapatkan kondisi masih belum stabil.Tensi 60/40, nadi 150 kali per menit.
nafas masih cepat.ada pernapasan cuping hidung. Saturasi turun jadi 70, Setelah dilakukan resusitas dan berbagai macam
tindakani , pasien stabil. Tensi 110/70 nadi 100 kali per menit. Kesadaran mulai naik 356, jumlah cairan maintenance yang
diberikan pada pasien ini (liter) *

3 ---PERHARI

Seorang pasien perempuan umur 50 tahun , mengalami kecelakaan lalulintas, didapatkan multi trauma . Patah tulang di
paha, jejas di abdomen. Nyeri di dada. Pasien dilakukan pembebasan jalan napa, setelah jalan napasnya dibebaskan, dan
diberikan oksigen, didapatkan kondisi masih belum stabil.Tensi 60/40, nadi 150 kali per menit. nafas masih cepat.ada
pernapasan cuping hidung. Saturasi turun jadi 70, Jenis cairan yang dapat diberikan pada kondisi pasien ini adalah, kecuali
*

Asering/RINGER LAKTAT

Dextrose 40

Hes

Ringer Laktat

Gelofusin

Penyebab Gangguan Shunting pada paru, kecuali *

Eisenmenger Syndoma

Edema Paru

Shock Anaphylactic

Atelektasis

Pneumonia

Gangguan oksigenasi yang terjadi pada perfusi, dimana ventilasi paru normal dinamakan

Dead Space

Shunting
FiO2 yang rendah

Hypoventilasi

Abnormalitas difusi

Seorang anak berumur 2 tahun datang dengan hernia berat badan 15 kg.Pasien mempunyai riwayat sakit allergi ikan laut.
Pasien direncanakan operasi pemasangan gips. Operasi dilakukan secara emergency.pasien ini gelisah dan meronta
rontaInduksi anestesi yang bisa dilakukan pada pasien ini *

Inhalasi

Parenteral

Intramuskular

Intravena

Per Rektal

Seorang wanita berusia 30 tahun dibawa ke UGD dengan luka bakar akibat kompor gas yang meledak. Luka bakar
terdapat pada tubuh pasien. Pada pemeriksaan tanda vital didapatkan, tekanan darah 110/70 mmHg, denyut nadi 80
kali/menit, frekuensi nafas 20 kali/menit dan suhu 36,0 C. Sementara berat badan pasien 60 kg. Pemeriksaan selanjutnya
didapatkan diagnosis luka bakar grade IIB 50 %. Pasien diberi terapi cairan menurut Baxter. Rumus baxter untuk terapi
cairan pada luka bakar ini sebanyak... * tubuh pasien 36 X 60 X 4……………………….. 2b 50 x 60 x 4

1000 cc

12000 cc

22000 cc

18000 cc

10000 cc

Laki-laki, 30 thn ke UGD dengan diare sejak 3 hari yll, pemeriksaan fisik didapatkan TD 100/70, nadi 90x/m kecil, pasien
merasa haus. Didapatkan turgor menurun dan urine berwarna pekat. Berapa perkiraan dehidrasi yg terjdi pd pasien ini? *

10% dri effective blood volume

10% dari Berat Badan

Lebih dari 30% dari Berat Badan


Lebih dari 30% dari effective blood volume

5 persen dari Berat Badan

Obat emergency untuk meningkatkan tekanan darah pada pasien yang setelah disuntik anestesi regional adalah..... *

Dopamine

Lidocaine

Sulfas atropine

Efedrin

Epinephrine

Hal yang pertama kali dilakukan penolong sebelum melakukan tindakan pada pasien ini *

Membebaskan jalan napas

Memberikan oksigen

Memanggil bantuan

Memakai alat pelindung diri

Memeriksa kesadaran

Air Susu Ibu dapat diberikan sampai dengan … jam sebelum operasi *

Anda mungkin juga menyukai