Anda di halaman 1dari 8

NAMA : SANIA BERLIANA RAMADANI

KELAS : X MM 2
NO. ABSEN : 19

TUGAS BAHASA INDONESIA


CONTOH TEKS EKSPOSISI 1 :

Menjaga Kebersihan Lingkungan Sekolah

Kebersihan lingkungan sekolah merupakan salah satu aspek terutama buat


menghasilkan kenyamanan, baik di area rumah ataupun di area dekat.
Tiap sekolah senantiasa mengarahkan anak didiknya untuk melindungi kebersihan
lingkungan sekolah.
Apalagi, kebersihan sekolah banyak dilombakan buat menarik atensi sekolah
supaya mereka peduli dalam kebersihan.
Metode buat melindungi kebersihan sekolah, di antara lain membuang sampah
pada tempatnya, menghapus papan tulis, menyapu ruang kelas, serta lain- lain.
Pembagian piket kelas jadi salah satu metode buat melindungi kebersihan pada
lingkungan sekolah.
Petugas piket umumnya melaksanakan tugas mensterilkan ruang kelas.
Semacam menyapu kelas, menghapus papan tulis, serta mempersiapkan spidol
ataupun kapur tulis.
Tidak hanya itu, tiap hari jumat senantiasa digunakan buat melaksanakan
kerja bakti mensterilkan sekolah sehabis pelajaran awal berakhir.
Banyak kelebihan yang didapatkan ketika aktivitas Jumat Bersih. Tidak hanya
lingkungan sekolah bersih, ikatan murid serta guru pula dapat terus menjadi akrab
dengan terdapatnya kerja sama.
Kebersihan lingkungan sekolah merupakan perihal yang tidak dapat dipisahkan
dari kehidupan sekolah serta ialah aspek yang sangat berarti dalam mencapai
keberhasilan proses belajar mengajar.
Kebersihan area sekolah hendak lebih menjamin kebersihan seorang serta
menyehatkan.
Kebersihan tidak sama dengan kemewahan, kebersihan merupakan usaha manusia
supaya area sekolah senantiasa sehat terpelihara secara berkesinambungan.

CONTOH TEKS EKSPOSISI 2 :


Penetapan Standar Caleg dalam Meminimalisir Tindakan Korupsi

Dalam pemilihan umum, Seharusnya setiap partai politik memiliki standar yang
ketat dan tegas dalam perekrutan calon anggota legislatif. Standar kriteria setiap
calon wakil rakyat haruslah bisa menjadi kualifikasi tegas bagi para calon anggota
wakil rakyat yang bermasalah, khususnya korupsi.
Seperti contoh, Para calon legislatif yang pernah tercantum dalam permasalahan
pelanggaran HAM atau permasalahan korupsi, tidak diperkenankan untuk menjadi
dan diterima sebagai anggota legislatif.
Hal tersebut perlu diperhatikan dengan tegas, karena anggota dewas diharapkan
adalah benar – benar orang yang bermasalah dan memiliki integritas tinggi
terhadap negeri.

Penetapan standar dalam pemilihan calon anggota legislatif adalah salah satu
tindakan yang sangat penting untuk di galakkan.
Berdasarkan fakta dan hasil survei, menunjukkan bahwa lembaga parlemen dalam
sistem pemerintahan parlementer, baik itu lembaga tingkat pusat maupun lembaga
yang ada ditingkat daerah, dianggap sebagai lembaga-lemabaga dengan tingkat
pelanggaran korupsi tertinggi.
Hal tersebut di jelaskan oleh jojo rohi yang menjabat sebagai sekertaris jendral
komite indpenden pemantau pemilu (KIPP).

Penetapan standar caleg merupakan tindakan yang perlu dan penting untuk
digalakkan. Hal tersebut dikarenakan anti korupsi menjadi hal prinsip yang harus
di cantumkan dalam kriteria pencalonan anggota legislatif.
Setiap caleg yang memiliki track record yang buruk seperti pelanggaran HAM
(poligami, selingkuh, dsb) dan korupsi, seharusnya tidak diperkenankan menjadi
anggota dewas legislatif. harapan dari tindakan tersebut adalah berkurangnya
angka korupsi di tingkat lembaga legislatif.

JAWABAN SOAL PENGANALISISAN


Contoh teks 1:
1. A. istilah
1. Kata istilah : metode
Kalimat :
“Nah, menjawab perihal tersebut, pemerintah berupaya membentuk
kepribadian tersebut dengan sebagian metode.”

2. Kata istilah : partisipan


K alimat :
“Bila di bangku sekolah, hingga orang tersebut merupakan siswa
ataupun partisipan didik.”
3. Kata istilah : metode
Kalimat :
“Pembagian piket kelas jadi salah satu metode buat melindungi
kebersihan pada lingkungan sekolah.”
4. Kata istiliah : aktivitas
Kalimat :
“Banyak kelebihan yang didapatkan ketika aktivitas Jumat Bersih.”
5. Kata istiliah : area
Kalimat :
“Kebersihan area sekolah hendak lebih menjamin kebersihan seorang
serta menyehatkan.”
B. Afiksasi
 Kebersihan  Terpelihara
 Dilombakan  Menyehatkan

 Pembagian  Kemewahan

 Digunakan  Kehidupan

 Kelebihan  Mencapai

 Didapatkan  Keberhasilan

 Menjadi  Menjamin

 Dipisahkan  Menghasilkan

 Menghasilkan
C. Adjektifa
 Peduli
 Bersih
 Sehat
 Akrab
D. Verba
 Menghasilkan  Mempersiapkan
 Mengarahkan  Mengajar
 Melindungi
 Membuang
 Menghapus
 Melaksanakan
 Mensterilkan
E. Pronomina
 Mereka
F. Konjungsi
 Serta
 Dengan
2. Gagasan pokok:
Kebersihan lingkungan sekolah merupakan salah satu aspek terutama
buat menghasilkan kenyamanan, baik di area rumah ataupun di area
dekat.
3. Salah satu aspek yang dapat menimbulkan kenyamanan di daerah rumah
maupun di daerah sekitar kita adalah kebersihan lingkungan sekolah.

Contoh teks 2:
1. A. istilah
1. Kata istilah : Standar
Kalimat :
“Dalam pemilihan umum, Seharusnya setiap partai politik memiliki
standar yang ketat dan tegas dalam perekrutan calon anggota legislatif.”
2. Kata istilah : legislatif
Kalimat :
“Dalam pemilihan umum, Seharusnya setiap partai politik
memiliki standar yang ketat dan tegas dalam perekrutan calon anggota
legislatif.”
3. Kata istilah : kriteria
Kalimat :
“Standar kriteria setiap calon wakil rakyat haruslah bisa menjadi
kualifikasi tegas bagi para calon anggota wakil rakyat yang bermasalah,
khususnya korupsi.”
4. Kata istiliah : kualifikasi
Kalimat :
“Standar kriteria setiap calon wakil rakyat haruslah bisa menjadi
kualifikasi tegas bagi para calon anggota wakil rakyat yang bermasalah,
khususnya korupsi.”
5. Kata istiliah : korupsi
Kalimat :
“Standar kriteria setiap calon wakil rakyat haruslah bisa menjadi
kualifikasi tegas bagi para calon anggota wakil rakyat yang bermasalah,
khususnya korupsi.”
6. Kata istiliah : fakta
Kalimat :
“Berdasarkan fakta dan hasil survei, menunjukkan bahwa
lemabaga parlemen dalam sistem pemerintahan parlementer,.”
7. Kata istiliah : integritas
Kalimat :
“karena anggota dewas diharapkan adalah benar – benar orang yang
bermasalah dan memiliki integritas tinggi terhadap negeri.”
8. Kata istiliah : survei
Kalimat :
“Berdasarkan fakta dan hasil survei, menunjukkan bahwa lemabaga
parlemen dalam sistem pemerintahan parlementer,”
9. Kata istiliah : parlemen
Kalimat :
“Berdasarkan fakta dan hasil survei, menunjukkan bahwa lemabaga
parlemen dalam sistem pemerintahan parlementer,”
10. Kata istiliah : dewas legislatif
Kalimat :
“seharusnya tidak diperkenankan menjadi anggota dewas legislatif.,”

B. Afiksasi
 Pelanggaran
 Pemilihan
 Dijelaskan
 Seharusnya
 Menjabat
 Bermasalah
 Pemantau
 Permasalahan
 Dikarenakan
 Pelanggaran
 Dicantumkan
 Diterima
 Pencalonan
 Diperhatikan
 Memiliki
 Diharapkan
 Pelanggaran
 Memiliki
 Berkurangnya
 Pemilihan
 Berdasarkan
 Menunjukkan
 dianggap
C. Adjektifa
 ketat
 tegas
 tinggi
 penting
 harus
 buruk
D. Verba
 Menunjukkan
 Menjabat
E. Pronomina
 -
F. Konjungsi
 Dan
 Karena
2. Gagasan pokok:
Dalam pemilihan umum, Seharusnya setiap partai politik memiliki
standar yang ketat dan tegas dalam perekrutan calon anggota legislatif.
3. Setiap partai politik hendaknya memiliki standar yang ketat dan tegas
dalam merekrut calon anggota legislatif pada pemilihan umum.

Anda mungkin juga menyukai