Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN

HASIL PITSELNAS SNARS 1.1

SKRINING

- Pasien datang dengan keluhan (batuk, panas, anosmia, dysgeusia, rapid, Riwayat
kontak/bepergian/pekerjaan dll
- Status diagnosis maternal dan neonatal
- Koordinasi dengan PPI terkait skrining pasien maternal dan nenonatal
- Status covid-19
- Assesment tentang kebutuhan Kesehatan dan aspek psiko-sosio-kulturalnya termasuk status
health literacy (kurang pengetahuan tentang Kesehatan)
- Status pembiayaan

IDENTIFIKASI

- Usia
- Kasus kompleks
- Prognosis penyakit
- Skrining status pasien (koordinasi dengan satgas covid-19)
- Sistem pembiayaan yang kompleks
- Risiko ALOS memanjang
- Support spritiual,bio, psiko cultural

IDENTIFIKASI MASALAH (Maternal dan Neonatal covid-19)

- Kasus kompleks
- Risiko ALOS memanjang
- Tingkat kecemasan tinggi
- Discharge planning pasien covid-19
- Monitoring dan evaluasi hasil pelayanan

IMPLEMENTASI (Maternal dan Neonatal Covid-19)

- Tatalaksana penempatan
- Tatalaksana penanganan
- Tatalaksana pengunjung

EDUKASI DAN ADVOKASI

Memberikan advokasi, informasi, dukungan, edukasi terintregasi


Tatalaksana Menyusui (IMD) di Masa Pandemi COVID_19

Bayi sehat yang lahir dari ibu dengan status suspek, probable, atau konfrim

 Ibu Suspek/Probable
- Ibu dan bayi harus isolasi dirumah
- Pemberian ASI bisa langsung atau dengan pemberian ASI perah
- Wajib memakai masker saat melakukam IMD atau saat menyusui
- Mencuci tangan sebelum dan sesudah memerah ASI

 Ibu Confim Covid-19


- Bayi baru lahir dirawat secara terpisah dari ibu di ruang isolasi
- ASI perah sebagai alternatif pemberian ASI

Tatalaksana Kegawat Daruratan Pasien Maternal dan Neonatal

Pada masa Pandemi

- Skrining (keluhan) sesuai level hijau, kuning atau merah dan pemeriksaan dasar skrining Covid-
19
- Pemakain APD lengkap
- Ruang bersalin dan operasi dikondisikan dengan tekanan negatif
- Pencegahan transmisi penularan Covid-19 dari ibu ke bayi
- Pasien emergency belum ada pemeriksaan rapid petugas tetap menolong menggunakan APD
level 2 atau 3
- Selama masa pandemi covid-19 ibu hamil diharapkan memeriksakan kehamilan 4 kali selama
trimester 1-3

Sekian dan terima kasih.

Anda mungkin juga menyukai