Anda di halaman 1dari 5

EFISIENSI TATANIAGA SAYURAN HIDROPONIK DI TEACHING FARM

SMART AGRIBUSINESS
Pendahuluan

1.1 Latar belakang

Pertumbuhan penduduk yang semakin meningkat


menyebabkan bertambahnya kebutuhan akan konsumsi pangan.
Bahan makanan yang memiliki peran sebagai pemenuhan kebutuhan
dan peningkatan gizi ialah komodiditi sayuran, karena sayuran
bermanfaat untuk kesehatan tubuh. Sayuran yang di maksud salah
satunya adalah pakcoy (Brassica rapa chinensis) (Suhardianto dan
Purnama, 2011)

Tanaman pakcoy dikonsumsi karena Dalam mengolah pakcoy


tidak diperlukan cara yang khusus dan juga tidak diperlukan waktu
yang lama dalam memasaknya karena dapat menghilangkkan
kandungan gizi di dalamnya dan mengandung beragam zat makanan
yang esensial bagi kesehatan tubuh (Fahrudin., 2009). Kandungan zat
gizi pakcoy setiap 100 g dapat dilihat pada Tabel 1.

Tabel 1. Kandungan gizi setiap 100 g sawi pakcoy

Zat gizi Tanaman pakcoy


Protein 2,30 g

Lemak 0,30 g

Karbohidrat 4,00 g

Kalsium (Ca) 220,50 mg


Fosfor (P) 38,40 mg

Besi (Fe) 2,90 mg

Vitamin A 1.940,0 mg

Vitamin B 0,09 mg

Vitamin C 102,00 mg

Sumber: Direktorat Gizi, Departemen Kesehatan RI, 2001.

Tabel 1. Menunjukkan bahwa tanaman pakcoy banyak


mengandung karbohidrat (4,00/100 gram pakcoy) dan mengandung
vitamin A (1.940,0/100 gram pakcoy). Karbohidrat berfungsi untuk
menyediakan energi bagi sel-sel tubuh, terutama sel-sel otak dan
sistem saraf pusat yang membutuhkan asupan
glukosa(purnakarya,2009). Vitamin A bermanfaat bagi kesehatan
mata maupun kerja fungsi 0rgan lainnya, serta perkembangan sel
organ, terutama hati(oei gin djing,2006)

Ruang lingkung kegiatan teaching farm smart agribisnis


penjualan sayuran kepada konsumen langganan,serta pasar.
pengadaan standarisasi sayuran dengan serangkaian proses yang
terdiri dari sortasi,grading serta pengemasan sesuai dengan
permintaan konsumen, dan ekspedisi atau pengiriman barang ke
konsumen sesuai dengan dengan jumlah pesanan.
Tataniaga merupakan ilmu ekonomi pertanian yang fokus pada
bagaiman setiap pihak yang terlibat dalam saluran tataniaga
mendapatkan pembagian keuntungan yang adil. Saluran tataniaga
merupakan serangkaian lembaga melakukan semaua fungsi yang di
gunakan untuk menyalurkan produk dan status kepimilikan dari
produasen ke konsumen.

Anda mungkin juga menyukai