Anda di halaman 1dari 8

KONTRUKSI BUSANA ANAK

“Pecah Pola Busana Anak”

DISUSUN OLEH :
Klompok 1
Rinayatul Sofia 1815011003
Yohana Wende 1815011043
Komang Tina Kristiyani 1815011051

UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA


SINGARAJA
TAHUN 2021
A. MODEL 1

ANALISIS MODEL 1
 Bahan dari katun berwana abu-abu tua dengan motif garis lurus
 Garis leher bulat
 Lengan perpaduan antara lengan licin dan lengan lonceng
 Menggunakan karet pada pergelangan tangan
 Memiliki potongan pada bagian dada dan kerutan pada bagian rok
gaun (bagian dada)
 aplikasi hiasan bunga merah pada bagian dada sebelah kanan
 aplikasi sablon berbentuk perumahan kota pada bagian bawah rok
di ujung kiri
 mengunakan resleting jepang pada bagian belakang gaun
PECAH POLA MODEL 1
B. MODEL 2

ANALISIS MODEL 2
 Bahan katun berwarna biru muda dengan motif segitiga kecil-
kecil berana putih
 Tidak menggunakan lengan namun menggunakan tali sebagai
lengannya
 Terdapat potongan pada bagian dada
 Badan dan rok lingakar yang di kerut menyambung
 Pada bagian belakang terdapat kancing.
 Penyelsaian dengan setik balik pada setiap sisi gaun, dan di
kelim kecil pada bagian bawah rok lingkar
PECAH POLA MODEL 2

Anda mungkin juga menyukai