Anda di halaman 1dari 7

PEMERINTAH KABUPATEN TASIKMALAYA

KECAMATAN JATIWARAS
KANTOR KEPALA DESA PAPAYAN
Jalan Bumi Rongsok No. 04 Tlp / Fax : (0265) 7560037, Jatiwaras - Tasikmalaya 46191
email : desapapayan@gmail.com website : http//papayan.desa.id

SURAT KEPUTUSAN
KEPALA DESA PAPAYAN KECAMATAN JATIWARAS
Nomor : 141.8/ 01 / Des/2015
Lampiran : 1 (satu) Lembar

TENTANG
PEMBENTUKAN KELOMPOK KERJA OPRASIONAL
POS PELAYANAN TERPADU ( POKJA POSYANDU)
DESA PAPAYAN KECAMATAN JATIWARAS

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


KEPALA DESA PAPAYAN

Menimbang a. Bahwa dalam rangka oprasional salah satu misi


: pembangunan kabupaten Tasikmalaya yaitu mewujudkan
sumber daya manusia yang berkualitas dan mandiri, salah
satunya adalah program pemberdayaan masyarakat melalui
Pos Pelayan Terpadu ( Posyandu);

b. Bahwa Pos Pelayanan Terpadu ( Posyandu) adalah salah satu


bentuk upaya pemberdayaan masyarakat atau keluarga yang
dikelola dan diselenggarakan dari, oleh dan untuk masyarakat
dalam penyelenggaraan kelangsungan hidup o\perkembangan
perlindungan ibu dan anak serta mewujudkan lingkungan
keluatga yang berkualitas;

c. Bahwa berdasarkan pasal 3 ayat (3) Peratiran Mentri Dalam


Negeri nomor 54, tahun 2007 , dalam pelaksanaan kegiatan
tersebut diatas, dipandang perlu dibentuk Kelompok Kerja
Oprasional Pos Pelayanan Terpadu ( Pokja Posyandu);

d. Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana tersebut pada


huruf a,b, diatas,
perlu menetapkan Keputusan Pembentukan Kelompok Kerja
Oprasional Pos Pelayanan Terpadu ( Pokja Posyandu ) Desa
Papayan.
1.
Mengingat
: 2. Undang-undang nomor 14 Tahun 1950 tentang Pembentukan
daerah- daerah Kabupaten dalam lingkungan Proponsi Jawa
3. barat.
4. Undang-undang Nomor 52 Tahun 2009 tentang Perkembangan
5. Kependudukan dan Pembangunan Keluarga Sejahtera;
Undang-undang nomor 23 Tahun 1992 tentang Kesehatan
6. Undang-undang nomor 39 Tahun 1999 tentang Hak Azazi
Manusia Undang-undang nomor 23 Tahun 2004 tentang
Penghapusan Kekerasan dalam Rumah Tangga;
Undang-undang nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintah
7. Daerah sebagaimana telah beberapa kali diubah, terakhir
dengan Undang-undang Nomor 12 tahun 2008 tentang
Perubahan Kedua atas Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004
8. tentang Pemerintah daerah;
Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 tentang
9. Pembagian Urusan Pemerintahan , Pemerintah Daerah
Propinsi dan Pemerintah Daerah kabupaten/Kota;
Keputusan Presiden Nomor 163 Tahun 1999 tentang Tugas
10. Pokok dan Fungsi Kementrian Pemberdayaan Perempuan;
Peraturan Menteri Dalam Negeri nomor 54 tahun 2007 tentang
pedoman Pembetukan kelompok kerja oprasional pos
11. pelayanan terpadu;
Peraturan daerah kabupaten Tasikmlaya Nomor 11 tahun
12. 2005 tentang Tata Cara dan Teknik Penyusunan Produk
Hukum Daerah Kabupaten Tasikmalaya;
Peraturan daerah kabupaten Tasikmalaya Nomor 8 tahun 2008
13. tentang Urusan Pemerintahan Daerah kabupaten tasikmalaya;
Peraturan daerah kabupaten Tasikmalaya Nomor 14 tahun
14. 2008 tentang Sekretariat Daerah dan Sekretariat Dewan
Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Tasikmalaya;
Peraturan daerah kabupaten Tasikmalaya Nomor 15 tahun
2008 tentang Dinas Daerah Kabupaten tasikmalaya;
1. Peraturan daerah kabupaten Tasikmalaya Nomor 18 tahun
2008 tentang Kecamatan di lingkungan Pemerintah kabupaten
Memperhatikan Tasikmalaya;
:
Intruksi bersama Menteri Kesehatan, Menteri Dalam Negeri,
2. Kepala BKKBN Nomor 23 Tahun 1985 , Nomor
214/Menkes/INT.B/IV/1985, dan Nomor 112/HK.DII/V/1985,
tanggal 22 April 1985 tentang Penyelenggaraan Pos Pelayanan
Terpadu ( POSYANDU);

Surat Edaran Menteri Dalam Negeri Nomor 4111.3/1116/SJ,


tanggal 13 Juni 2001 tentang Pedoman Umum Revitalisasi
Posyandu.

MEMUTUSKAN

Menetapkan Pertama: Membentuk Kelompok Kerja Oprasional Pos Pelayanan


: Terpadu ( Pokja Posyandu) Desa Papayan, dengan
susunan pengurussebagaimana tercantum dalam
lampiran I keputusan ini;
Kedua :
Pokja Posyandu Desa Papayan mempunyai tugas pokok;
a.Menyiapkan data dan informasi dalam skala Desa
tentang Keadaan maupun Perkembangan berbagai
kegiatan yang berkaitan dengan pengelolaan Program
Posyandu;
b.Menyiapkan berbagai data , informasi dan masalah
kepada intansi/lembaga terkait untuk penyelesaian
tindak lanjut;
c.Menganalisa masalah dan kebutuhan intervensi
program berdasarkan pilihan alternatif
pemecahan masalah untuk mendukung kegiatan
pembinaan Posyandu;
d. Menyusun rencana kegiatan tahunan dan
mengupayakan adanya sumber-sumber
pendanaan untuk mendukung kegiatan pembinaan
Posyandu;
e.Melakukan bimbingan, pembinaan, Fasilitas, advokasi,
pemantauan, dan evaluasi pengelolaan
program/kegiatan Posyandu secara rutin dan terjadwal;
f. Memfasilitasi penggerakan dan pengembangan
partisipasi, gotong royong dan sawadaya masyarakat
dalam mengembangkan Posyandu;
Ketiga g.Mengembangkan kegiatan lain sesuai kebutuhan;
: h.Melaoprkan hasil pelaksanaan kegiatan Kepada Kepala
Desa.

Keempat: Uraian Tugas Pokja Posyandu Desa sebagaimana


tercantum dalam Lampiran II Keputusan ini.

Hal-hal yang belum cukup diatur dalam Keputusan ini,


Kelima: sepanjang mengenai teknis pelaksanaannya akan
diatur dan ditetapkan oleh ketua;

Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan


dengan ketentuan akan diadakan dan atau perbaikan
sebagimana mestinya apabila ternyata dikemudian
hari terdapat kekeliruan didalam penetapannya.

Ditetapkan di : PAPAYAN
Pada tanggal : 7 Juli 2015
KEPALA DESA PAPAYAN

UNDANG, S.Pd.I
Tembusan : Disampaikan kepada Yth;

1. Bapak Camat Jatiwaras


2. Ketua BPD DESA PAPAYAN
3. Masing-masing yang bersangkutan

Lampiran I Surat Keputusan Kepala DESA PAPAYAN


Nomor : 141/01/Des/2015
Tanggal : 07 Juli 2015

SUSUNAN PENGURUS
KELOMPOK KERJA OPRASIONAL POS PELAYANAN TERPADU
( POKJA POSYANDU)
TINGKAT DESA PAPAYAN

Pembina : UNDANG, S.Pd.I ( Kepala DESA PAPAYAN )


Ketua : ENDANG MULYANA ( Sekretaris Desa Papayan )
Wakil Ketua : APANDI, M.Pd ( LPM DESA PAPAYAN )
Sekretaris : OPANG
Bendahara : SAEPUDIN
Bidang Kelembagaan : 1. H. IDING ROHIDIN, S.Pd
2. UCU, S.Pd.I

Bidang Pelayanan : AAM SUMARYANI ( Bidan Desa )


Kesehatan dan KB : PATIMAH ( Kader KB Desa )

Bidang Komunikasi : H. ACENG SUKIRMAN (Anggota LPM Bidang


Pendidikan)
Informasi dan Edukatif : SUPENDI ( Anggota LPM Bagian Umum
Bidang sistem Informasi : Komala, S.Pd.I ( TP-PKK Desa)
Posyandu 2. Gabungan Organisasi Wanita ( GOW) Desa
1. Dede Tuti
2. Wawa
3. Iyoh
4. Patimah
5.Neneng
6. Dedeh

Bidang Sumber : 1. H. Memed Hermana MUI Desa ( Yunus )


Daya manusia 2. Maryana ( Ketua Karang Taruna )
3. Udesh Sukiman (Anggota LPM bidang Humas)
Bidang Bina Program : 1. Ali Ibrohim (Kordes)
2. Sobarna
3. Teni Alimudin

KEPALA DESA PAPAYAN

UNDANG, S.PD.I

Lampiran II Surat Keputusan Kepala DESA PAPAYAN


Nomor : 141/ 01 /Ds/2015
Tanggal : 07 Juli 2015

URAIAN TUGAS
KELOMPOK KERJA OPRASIONAL POS PELAYANAN TERPADU
( POKJA POSYANDU)
TINGKAT DESA PAPAYAN

A. Pembina :

Memberikan arahan kepada Pokja Posyandu Desa sesuai dengan kebijakan


pembangunan sumber daya manusia di Desa

B. Ketua :

1. Memimpin Kegiatan Pokja Posyandu Desa


2. Mengkordinasikan dalam kegiatan Pokja Posyandu Desa
3. Mengevaluasi dan melaporkan kegiatan Pokja Posyandu Kecamatan Jatiwaras
Kepada Camat.

C. Wakil Ketua :
Bekerjasama dengan ketua dan pelaksana kegiatan

D. Sekretaris
Melaksanakan Tugas kesekretarisan umum Pokja Posyandu Kecamatan Jatiwaras;

E. Bendahara :
Membantu Sekretaris dalam mengelola keuangan

F. Bidang-bidang lain dalam Pokja Posyandu Desa :


1. Unsur Kaur Pemerintahan, Poldes, Kaur Umum :
a. Menyelenggarakan Kordinasi perencanaan dan program posyandu
b. Mengadakan pembinaan dan fasilitasi kelembagaan Posyandu melalui Posyandu;

2. Unsur petugas Kesehatan di Desa ( Perawat dan Bidan Desa )

a. Menyelenggarakan pembinaan posyandu dibidang kesehatan, ibu dan anak, gizi,


imunisasi, kesehatan lingkungan dan pemberantasan penyakit melalui Posyandu;
b. Memberikan sarana dan prasarana dibidang kesehatan, ibu dan anak, gizi,
imunisasi, kesehatan lingkungan dan pemberantasan penyakit melalui Posyandu;

3. Unsur tokoh Pendidikan di Desa;

a. Menyelenggarakan pembinaan bidang pendidikan anak usia dini ( PAUD)


Kepada Posyandu;
b. Memberikan sarana dan prasarana bidang pendidikan anak usia dini ( PAUD)
Kepada Posyandu;

4. Unsut Pamong Tani Desa:

a. Menyelenggarakan pembinaan bidang penanaman pekarangan TOGA, diverivikasi


tanaman ( Penekaragaman tanaman pangan ) kepada Posyandu;
b. Memberikan sarana dan prasarana bidang penanaman pekarangan TOGA,
diverivikasi
tanaman ( Penekaragaman tanaman pangan ) kepada Posyandu;
c. Meningkatkan konsumsi protein hewani melalui sosialisasi sadar gizi;
d. Sosialisasi gerakan makan ikan bagi Murid TK dan SD;
e. Pelatihan Budi daya ikan dalam rangka ketersediaan pangan untuk peningkatan
gizi
Keluarga;
f. Peningkatan pendapatan keluarga melalui pemanfaatan pekarangan/ lahan
terlantar;
g. Memberikan fasilitas dan pembinaan ketahanan pangan dan gizi keluarga untuk
Posyandu;

5. Unsur Kaur Ekbang;


a. Menyelenggarakan Pembinaan Posyandu Dibidang Peningkatan Ekonomi
keluarga dan
peningkatan kualitas lingkungan keluarga melalui Posyandu;
b. Memberikan sarana dan prasarana bidang peningkatan ekonomi keluarga dan
peningkatan kualitas lingkungan keluarga melalui Posyandu;
c. Program pembinaan industri kecil dan menengah;

6. Unsur MUI Desa:

a. Menyelenggarakan Pembinaan keluarga sakinah melalui Posyandu dan Tokoh agama


untuk ikut aktif dalam Posyandu;
b. Memberikan sarana dan prasarana penggerakan masyarakat melalui tokoh agama
untuk ikut aktif dalam Posyandu;

7. Unsur TP-PKK dan Gabungan Wanita ( GOW) Desa;

a. Mengadakan pembinaan dan Fasilitas kelembagaan Posyandu;


b. Memberikan pembinaan dan fasilitasi penghapusan kekerasan dalam rumah tangga
( PKDRT) kepada Posyandu;
c. Memberikan Fasilitasi dan advokasi penghapusan kekerasan dalam rumah tangga
( PKDRT) kepada Posyandu;
d. Menyelenggarakan pembinaan kelompok dasa wisma melalui Posyandu;
e. Menyelenggarakan pembinaan kader posyandu melalui Posyandu;

8. Unsur Kaur Kesra:

a. Memberikan pembinaan di bidang penggerakan masyarakat melalui Karang taruna


untuk aktif dalam Posyandu;
b. Memberikan sarana dan prasarana penggerakan masyarakat melalui Karang taruna
untuk aktif dalam Posyandu;

9. Unsur Kader KB Desa:

a. Menyelenggarakan pembinaan Posyandu di bidang KB, pendewasaan usia


perkawinan
dan pemberdayaan keluarga serta peningkatan kualitas lingkungan keluarga
melalui
Posyandu;
b. Memberikan sarana dan prasarana di bidang pelayan KB,pendewasaan usia
perkawinan
dan pemberdayaan keluarga serta peningkatan kualitas lingkungan keluarga
melalui
Posyandu;

10. Unsur Lembaga Propesi dan Lembaga Sosial Masyarakat yang peduli Posyandu
a. Memberikan Fasilitasi kepada Posyandu;
b. Memberikan sarana dan prasarana kepada Posyandu;

KEPALA DESA PAPAYAN

UNDANG, S.PD.I

Anda mungkin juga menyukai