Anda di halaman 1dari 5

TUGAS SBK

MEMAINKAN ALAT MUSIK TRADISIONAL

TANTRI KUSUMA DEWI


30 – 8C

A. PENGERTIAN
Kata ansambel berasal dari bahasa Prancis. Ansambel ini memiliki arti rombo
ngan musik. Sedangkan untuk pengertian Ansambel menurut kamus musik, ansambel
adalah kelompok kegiatan musik dengan jenis kegiatan seperti yang tercantum dalam
sebutannya. Sehingga dapat disimpulkan bahwa, pengertian musik ansambel ini ialah
bermain alat musik secara bersama sama dengan menggunakan beberapa alat musik te
rtentu dan juga memainkan lagu-lagu dengan aransemen sederhana.

B. JENIS
1. Berdasarkan penyajiannya
a. Musik ansambel sejenis
Musik ansambel sejenis merupakan bentuk penyajian music ansambel yang m
enggunakan alat-alat musik yang sejenis. Contoh music ansambel sejenis ialah
ansambel recorder.

b. Music ansambel campuran


Music ansambel campuran merupakan bentuk penyajian music ansambel yang
menggunakan beberapa jenis alat musik atau juga bermacam-macam jenis alat
musik. Contoh dari music ansambel campuran adalah pianika, gitar, recorder, t
riangle, tamborin, dan juga simbal.

2. Berdasarkan peranan dan fungsinya


a. Ansambel ritmis
Ansambel ritmis merupakan alat music yang digunakan dan berfungsi untuk m
engatur irama sebuah lagu. Contoh : gendang, rebana, gong.

Gendang
Rebana Gong

b. Ansambel melodis
Ansambel melodis merupakan alat music yang digunakan dan berfungsi untuk
memainkan rangkaian nada-nada yang merupakan melodi lagu. Contoh : rebab,
angklung, kolintang.

Angklung
Kolintang Rebab

c. Ansambel harmonis
Ansambel harmonis merupakan alat music yang digunakan dan berfungsi untu
k dapat memainkan melodi lagu serta juga mengatur irama lagu. Contoh : sasa
ndo dan sampek.

Sampek

Sasando

3. Berdasarkan golongannya
a. Sumber bunyi
- Akrofon merupakan alat music yang sumber bunyinya itu berasal dari geta
ran udara yang ada. Contoh : seruling dan terompet.
- Membranofon merupakan alat music yang mendapatkan sumber bunyi dari
plastic. Contoh : gendang, rebana, drum.
- Kardofon merupakan alat music yang sumber bunyinya itu didapatkan dari
dawai atau tali. Contoh : gitar, kecapi, sasando.
- Idiofon merupakan alat music yang sumber bunyinya itu terletak pada bun
yi alat itu sendiri jika dimainkan. Contoh : angklung dan gong.
- Elektrofon merupakan alat music yang sumber bunyinya itu bersumber pad
a tegangan listrik. Contoh : organ listrik dan gitar listrik.

C. CARA MEMAINKAN
1. Dipukul : drum, gendang, saron, kolintang, gong
2. Dipetik : sasando, sampek, kecapi, gambus
3. Ditiup : seruling, terompet
4. Digoyangkan atau digetarkan : angklung
5. Digesek : rebab, biola, selo.

Anda mungkin juga menyukai