Anda di halaman 1dari 5

TUGAS KONSEP KEPERAWATAN DASAR (KDK) 2

NAMA : EFA ROSDIANA


NIM : 012 STYC20
KELAS : A1

YAYASAN RUMAH SAKIT ISLAM NUSA TENGGARA BARAT


SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN YARSI MATARAM
PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN
MATARAM 2020/2021
Kasus:
Ny. A berusia 19 tahun dibawa ke RSUD Selong dengan keadaan lemah, keluarga pasien
mengatakan bahwa pasien BAB lebih dari 10x, pasien mengatakan BAB cair, merasa mual dan
muntah, berat badan turun,perut terasa mules hasil pengkajian suhu 38,5℃, turgor kulitmenurun

1. PENGKAJIAN

 Identitas

 Identitas kalien

Nama : Ny. A
Tempat/Tanggal Lahir: -
Gol Darah : A
Agama : Islam
Suku/Bangsa :Indonesia
Pekerjaan : Mahasiswa
Status kawin : Belom kawin
Alamat : Pancor,Lombok timur

A. PENGELOMPOKKAN DATA
N
O DATA SUBYEKTIF DATA OBYEKTIF
1 Pasien mengatakan pasien BAB lebih suhu 38,5, turgor kulitmenurun
.dari 10x, pasien mengatakan BAB cair,
merasamualdanmuntah, beratbadanturun
perut terasa mulas
A. Analisa Data
NO SYMTOM ETIOLOGI PROBLEM
1 DS: Inflamasi Gastrointestinal Diare
Pasien mengatakan
pasien BAB lebih dari B. P
10x, pasien
mengatakan BAB cair, e
merasa mual dan r
muntah,berat badan
turun, perutterasa u
mulas, m
DO:
suhu 38,5℃, turgor u
kulitmenurun s
a
n
Diagnosa Keperawatan (SDKI)
Diare berhubungan dengna inflamasi gastrointestinal di tandai dengan keadaan lemah,
keluarga pasien mengatakan pasien BAB lebih dari 10x, pasien mengatakan BAB cair,
merasa mual dan muntah, perut terasa mulas, hasil pengkajian suhu 38,5℃, turgor
kulitmenurun
C. Prioritas Diagnosa Keperawatan
Diare
D. Intevensi keperawatan
N DIAGNOS TUJUAN DAN INTERVENSI
O A KRITERIA (SIKI)
KEPERAW HASIL
ATAN (SLKI)
1 Diare Setelah dilakukan Intervensi utama :
Berhubung Tindakan a. monitor tanda dan gejala hypovolemia
an Dengan keperawatan b. monitor iritasi dan ulserasikulit di daerah
inflamasi selama 3x24 jam perianal
Gastrointos diharapkan c. monitor keaamananpenyiampanmakanan
tinal dengan Kriteria Intervensipendukung
Hasil: a. anjurkanmenghindarimakananpembentuk
a. Control gas, pedasdaanmengandunglaktosa
pengeluar b. Anjurkanmenghindarimakananpembentukga
an feses s,pedasdanmengandunglaktosa.
membaik c. kolaborasiobatpengerasfeses
b. Konsisten d. kolaborasipemberianobatantimotilitas
si feses e. kolaborasipemberianobatpengerasfeses
membaik
c. Mual
muntah
menurun

E. Implementasi Keperawatan

Hari/tgl No.dx Jam Tindakan Respon Paraf


Keperawatan hasil
Rabu, 11 1 8:00 a. Memonitor S:38,5℃
juni 2021 TTV N:80/mnt
R:20/mnt
1 8:05 b. Memonitor Pasien
frekuensi mengatakan
tinja BAB cair
1 8:10 c. Anjurkan Pasien
pasien mengatakan
minum oralit sudah
minum
oralit
1 8:15 d. anjurkan Pasien
menghindari tanpak
makanan mengerti
pembentuk
gas, pedas
daan
mengandung
laktosa

F. EVALUASI
N DX KEPERAWATAN CATATAN PARAF
O PERKEMBANGAN
1 Diare DS:
-Pasien
sudahtidakmerasakammualdanmuntah
-pasientidak BAB cair
DO: Suhutubuhmembaik 37
derajatcelcius
A: Tujuantercapai
P: Hentikanintervensi

Anda mungkin juga menyukai