Anda di halaman 1dari 6

SOAL PAT KLS XII

NO SOAL KUNCI
1. Di bawah ini yang bukan merupakan manfaat dari adanya ilmu pengetahuan E
dan Teknologi (IPTEK)
adalah . . . .
A. Segala hal menjadi mudah
B. Membantu penyelesaian permasalahan manusia
C. Kehidupan menjadi lebih maju
D. Mengoptimalkan bisnis
E. Komunikasi menjadi sulit
2. Bentuk pengamalan Pancasila dalam berbangsa dan bernegara adalah
a. Mengikuti upacara bendera
b. Menghargai pendapat orang lain
D
c. Sikap tenggang rasa
d. Menggunakan hak pilih dalam pemilu
e. Melakukan hidup hemat
3. Hakekat nilai Pancasila dalam sila ke – 4 adalah
a. Pengakuan adanya Tuhan Yang Maha Esa
b. Menempatkan manusia sebagai makhluk Tuhan Yang Maha Esa
c. Kedaulatan Rakyat, Musyawarah Mufakat dan Demokrasi
C
Perwakilan
d. Cinta tanah air dan bangsa
e. Kuasa Tuhan

4. Bentuk pengamalan nilai Pancasila dalam kehidupan sehari – hari di


rumah
a. Makan bersama keluarga
b. Mengikuti upacara bendera
A
c. Menyebarkan informasi hoax
d. Merayakan hari bedsar nasional
e. Menggunakan medsos

5. Ciri negara liberal adalah sekulerisme, berbeda dengan Pancasila.


Sekulerisme berarti negara tidak mengatur kehidupan …
a. Berorganisasi
b. Beragama
B
c. Berpolitik
d. Bernegara
e. Bermasyarakat

6. Republik Indonesia adalah negara yang berbentuk …


a. Federasi
b. Kesatuan
c. Monarki B
d. Serikat
e. Demokrasi

7. Pancasila secara resmi disahkan sebagai Dasar Negara pada tanggal


….
a. 17 Agustus 1945
b. 1 Juni 1945
D
c. 22 Juni 1945
d. 18 Agustus 1945
e. 31 Mei 1945

8. NKRI adalah negara kesatuan yang bercirikan .. E


a. Federasi
b. Desentralisasi
c. Dekonsentrasi
d. Maritim
e. Nusantara

9. Contoh bentuk sikap kerukunan umat bergama dengan pemerintah dalam kita
tunjukan pada saat ..
a. Membayar pajak
b. Merayakan hari raya sesuai dengan ketentuan pemerintah
B
c. Mengonsumsi produk halal
d. Menjadi takmir masjid
e. Melaksanakan ibadah haji

10. Batas laut Indonesia yang diukur dari dasar pantai ke karah luar
dengan jarak paling jauh 200 mil adalah ..
a. Laut teritorial
b. ZEE
B
c. Laut pedalaman
d. Landas kontinen
e. Res nullius

11. Penyerahan wewenang dari pemerintah pusat kepada pemerintah daerah untuk
mengatur urusan rumah tangganya sendiri berdasar prakarsa dan aspirasi
rakyat adalah pengertian dari …
a. Otonomi daerah
C
b. Dekonsentasi
c. Desentalisasi
d. Delegasi
e. Pelimpahan wewenang
12. Secara struktural, kekuasaan tertinggi dalam negara kesatuan berada di tangan
……..
a. Pemerintah daerah
b. Gubernur C
c. Pemerintah pusat
d. Presiden
e. DPR - MPR
13 Ancaman yang menggunakan kekuatan senjatan senjata yang
terorganisir yang mempu mengancam kedaulatan negara, keutuhan
wilayah negara dan keselamaytan banga dan negara adalah ...
a. ideologi
b. militer B
c. ekonomi
d. politik
e. non militer

14. Persatuan dalam keberagaman harus dipahami oleh setiap warga masyarakat
agar dapat mewujudkan hal-hal berikut ini, kecuali....
a. Pembangunan berjalan lancar
b. Pergaulan antarsesama yang lebih akrab
E
c. Kehidupan yang serasi, selaras dan seimbang
d. Perbedaan yang ada tidak menjadi sumber masalah
e. Terbentuknya satu masyarakat yang sama ras, agama, suku
dan bahasa
15 Berikut ini yang bukan termasuk faktor pendorong integrasi nasional B
adalah……
a. Adanya rasa senasib sepennggungan
b. Penghargaan yang kurang terhadap kemajemukan
c. Ideologi Pancasila
d. Bahasa Indonesia
e. Ancaman dari luar
16 ancaman yang dinilai mempunyai kemampuan yang membahayakan
pemikiran masyarakat suatu negara sehingga akan mengancam dasar
falsafah negara yaitu pancasila adalah ancaman ..........
a. integrasi daalam bidang ekonomi
b. integrasi dalam bidang militer D
c. integrasi dalam bidang non militer
d. integrasi dalam bidang ideologi
e. integrasi dalam bidang politik

17 Salah satu bentuk ancaman yang berasal dari luar dalm bentuk sifat -
sifat kebudayaan adalah ...
a. sosialisme
b. individualistis
C
c. westernisasi
d. liberal
e. kompromi

18 Silap Selalu mementingkan diri sendiri serta memandang orang lain


itu tidak ada dan tidak bermakna, sikap seperti ini dapat menimbulkan
ketidakpedulian terhadap orang lain adalah sikap
a. individualisme
b. berkelompok A
c. nasionalisme
d. hedonisme
e. berkarakter

19 Contoh keikutsertaan siswa di sekolah dalam pelatihan dasar


kemiliteran dapat dilakukan melalui kegiatan ......
a. Menjadi prajurit TNI/Polri
b. Mengikuti pertandingan olah raga di tingkat internasional
c. Mengikuti kegiatan kepramukaan dengan penuh kesadaran C
d. Mengikuti olimpiade fisika, matematika dan kimia di luar negeri
e. Pengabdian warga negara dalam menanggulangi korban bencana
alam

20 Perhatikan hak-hak berikut!


1) Hak mengemukakan pendapat
2) Hak berkumpul dan mengadakan rapat.
3) Hak ikut serta dalam pemerintahan.
4) Hak menduduki jabatan.
Hak-hak tersebut merupakan perwujudan sila . . . .
D
a. Pertama
b. Kedua
c. Ketiga
d. Keempat
e. Kelima

21 Perbuatan yang dilakukan dengan maksud untuk menghancurkan atau B


memusnahkan seluruh atau sebagian kelompok bangsa, ras, kelompok
etnis, kelompok agama, dengan cara membunuh anggota kelompok,
mengakibatkan penderitaan fisik dan mental yang berat terhadap
anggota-anggota kelompok, menciptakan kondisi kehidupan kelompok
yang akan mengakibatkan kemusnahan secara fisik baik seluruh atau
sebagiannya, memaksakan tindakan – tindakan yang bertujuan
mencegah kelahiran di dalam kelompok, atau memindahkan secara
paksa anak-anak dari kelompok tertentu ke kelompok lain termasuk
jenis pelanggaran ….
a. kejahatan terhadap kemanusiaan
b. kejahatan genosida
c. penganiayaan
d. penyiksaan
e. diskriminasi

22 Simak wacana berikut!


Desa Pancasila. Desa Balun, Lamongan, Jawa Timur disebut sebagai
desa Pancasila. Di sana ada tiga agama besar yaitu Hindu, Islam, dan
Kristen hidup berdampingan dengan damai. Sebuah masjid, gereja,
dan kuil berdiri berdampingan di pusat desa. Warga Desa Balun telah
hidup berdampingan selama puluhan tahun dengan semua
perbedaan yang ada. Warga Desa Balun saling bantu dalam
menyukseskan perayaan hari besar agama. Pada waktu umat agama
Islam merayakan hari raya Idul Fitri, umat beragama lain turut
bersilaturahmi. Begitu juga saat umat Kristen merayakan Natal. Pada
perayaan Nyepi umat Hindu membutuhkan ketenangan dan
kekhusyukan dalam kegelapan. Pada saat itu juga, masjid dan gereja C
yang dibangun di samping kuil, mematikan beberapa lampunya.
Mereka juga mengadakan kegiatan pengajian atau sembahyangan
tanpa pengeras suara utama. Undang-Undang Dasar Negara Republik
Indonesia Tahun 1945 menjamin hak asasi manusia sesuai
wacana yaitu dalam . . . .
a. pasal 27
b. pasal 28
c. pasal 29
d. pasal 30
e. pasal 31

23 Segala sesuatu yang harusnya didapatkan disebut


a. Hak
b. Kewajiban
A
c. Hak dan kewajiban
d. Peraturan
e. Hukuman
24 Contoh bentuk perlingdungan hukum oleh pemerintah atas konsumen adalah

a. Perlingdungan kekayaan intelektual
b. Hak cipta C
c. Memastikan produk halal
d. Barang jasa
e. Hak privasi benda
25 Lembaga peradilan tertinggi di Indonesia dilaksanakan oleh
a. Pengadilan Negeri
b. Kejaksaan Agung
D
c. Kejaksaan Tinggi
d. Mahkamah Agung
e. Kejaksaan Tinggi
26 Gaya dan pergaulan remaja saat ini banyak yang meniru dari kemudahan B
masuknya informasi dari luar negeri ke dalam negara Indonesia. Bahkan
mereka meniru perilaku dan cara berbusana yang bertentangan dengan nilai-
nilai yang dimiliki oleh bangsa kita. Hal tersebut disebabkan oleh kemajuan
teknologi dan informasi, hal tersebut merupakan pengaruh kemajuan IPTEK
di bidang . . . .
A. Ekonomi
B. Budaya
C. Sosial
D. Keamanan
E. Birokrasi
27 Adanya pasar bebas, menyebabkan banyaknya produk-produk dari luar negeri
yang membanjiri negara Indonesia, sehingga kita menumbuhkan lagi
semangat untuk lebih mencintai produk dalam negeri merupakan sikap
selektif dalam menghadapi kemajuan IPTEK di bidang. . . .
A. Ideologi C
B. Politik
C. Ekonomi
D. Sosial – Budaya
E. Hukum, pertahanan dan keamanan
28 Joni adalah warga yang sering melakukan protes atas kebijakan-kebijakan
pemerintah namun sering ditolak karena seringkali pendapatnya tidak relevan.
Ia juga sering membanding-bandingkan kebijakan yang ada di Indonesia
dengan nagara-negara lain dan menganggap mereka lebih baik. Hal yang
dilakukan Joni tidak sesuai dengan salah satu karakteristik Negara Kesatuan
yaitu ….. A
a. Rasa memiliki dan kebanggaan
b. Persaingan positif
c. Saling percaya diri
d. Bersatu dalam perbedaan
e. Minat mutual
29 Contoh sikap yang bisa memperkokoh persatuan dan kesatuan dalam
menyikapi perbedaan agama di lingkungan sekolah adalah ...
a. Siswa hanya berteman baik dengan siswa yang berbeda agama
b. Siswa membina kerukunan hidup dan keharmonisan dengan siswa
seagama
E
c. Siswa mempelajari semua agama temannya tanpa terkecuali
d. Siswa ikut beribadah bersama teman yang seagama dan berbeda
agama
e. Siswa tidak mengganggu pelaksanaan ibadah teman yang berbeda
agama
30 Pers yang memuat tulisan tentang pengetahuan, berfungsi memberikan….
A:) Hiburan
B:) pendidikan
B
C:) sosialisasi
D:) kontrol sosial
E:) pengawasan
31 Pers nasional diatur dalam Undang-Undang nomor…
a. 40 tahun 1995
b. 40 tahun 1996
E
c. 40 tahun 1997
d. 40 tahun 1998
e. 40 tahun 1999
32 Di bawah ini yang merupakan contoh dari sikap individualisme A
adalah . . . .
A. Tidak peduli dengan musibah orang lain
B. Suka berfoya-foya menghamburkan uang
C. Pergaulan bebas
D. Ikut dalam geng motor
E. Toleransi antar anggota masyarakat
33 Mempelajari, memahami dan mengamalkan Ideologi bangsa, yaitu Pancasila B
yang diwujudkan dengan memperkuat keimanan dan ketakwaan kepada
Tuhan YME. serta memperbaiki kualitas diri secara utuh melalui pendidikan,
merupakan cara tepat bagi generasi muda dalam hal ...
a. Membela bangsa dari serangan militer, ekonomi dan politik bangsa
asing yang bisa mengancam integrasi nasional
b. Menghadapi ancaman non militer berupa serangan ideologi yang
bertentangan dengan pancasila yang bisa mengancam integrasi
nasional
c. Menolak semua kebiasaan, perilaku, budaya dan peradaban yang
berasal dari asing / luar negeri yang bisa mengancam integrasi
nasional
d. Mempertahankan integrasi nasional dengan melestarikan semua
nilai, tradisi dan adat istiadat yang mulai luntur
e. Memperkaya wawasan kebangsaan dan wawasan nusantara untuk
mencegah segala hal yang bisa mengancam integrasi nasional

34 Perhatikan beberapa sikap berikut ini !


1. Memiliki moralitas yang baik (ikhlas)
2. Bersikap acuh
3. Memiliki kejujuran
4. Kuat pendirian (konsisten)
5. Mengutamakan kepentingan pribadi
Dari beberapa ciri di atas, yang tidak termasuk ciri etos kerja ditunjukan pada A
nomor ...
a. 1 dan 3
b. 1 dan 5
c. 2 dan 4
d. 2 dan 5
e. 3 dan 4
35 Berikut ini yang bukan ciri dari etos kerja adalah ....
a. Kuat pada pendirian
b. Kejujuran
E
c. Moralitas yang bersih
d. Kerja cepat
e. Kecanduan dengan waktu

Anda mungkin juga menyukai