Anda di halaman 1dari 11

LAPORAN HASIL PRAKTIKUM

BASIS DATA II

Nama : GEBRI MEIZERI CORDIAS

NIM : 193030503068
Kelas : C
Modul : II (FUNGSI AGREGASI, STRING
DAN MANAJEMEN TRANSAKSI)

JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS PALANGKA RAYA
2021
Nama : GEBRI MEIZERI CORDIAS

NIM : 193030503068
Kelas :C
Modul : II (FUNGSI AGREGASI, STRING DAN
MANAJEMEN TRANSAKSI)

Komposisi MAX Nilai


BAB I Tujuan dan Landasan Teori 10
BAB II Pembahasan 60
BAB III Kesimpulan 20
Daftar Pustaka 5
Lampiran 5
Jumlah 100

Penilai Asisten Praktikum

HARITS WAHID
BAB I

TUJUAN DAN LANDASAN TEORI

TUJUAN
Tujuan dari praktikum ini adalah :
1. Mahasiswa dapat menggunakan fungsi-fungsi agregasi dan fungsi-fungsi
string dalam Stored Procedure dan Function
2. Mahasiswa memahami manfaat Manajemen Transaksi.
3. Mahasiswa dapat membuat Manajemen Transaksi.

LANDASAN TEORI
A. Aritmatik
Ada banyak jenis fungsi yang dimiliki oleh SQL, salah satunya adalah fungsi
agregasi. Fungsi agregasi digunakan seara luas karena sangat membantu pengguna
dalam mendapatkan informasi yang dibutuhkan terutama informasi yang
melibatkan perhitungan pada data yang ada pada basis data.
Beberapa fungsi agregasi standar yang dimiliki oleh SQL adalah sebagai berikut:
1. COUNT, untuk menghitung jumlah record yang mempunyai nilai (bukan
NULL) dari kolom tertentu. Biasanya digunakan untuk melakukan
pengecekan jumlah data dalam sebuah tabel yang isinya ratusan hingga
ribuan, sehingga kita tidak dapat menghitungnya secara manual.
2. SUM, untuk menghitung jumlah dari data yang terdapat di kolom
tertentu. Fungsi SUM hanya dapat digunakan pada kolom yang
mempunyai data dengan tipe numerik.
3. AVG, utuk menghitung rata–rata dari data yang terdapat di kolom
tertentu. Fungsi AVG hanya dapat digunakan pada kolom yang
mempunyai data dengan tipe numerik.
4. MIN, untuk mengetahui nilai minimum dari data yang terdapat di kolom
tertentu. Fungsi MIN hanya dapat digunakan pada kolom yang
mempunyai data dengan tipe numerik.
5. MAX, untuk mengetahui nilai minimum dari data yang terdapat di kolom
tertentu. Fungsi MAX hanya dapat digunakan pada kolom yang
mempunyai data dengan tipe numerik.
B. String pada SQL
Fungsi String ialah fungsi yang digunakan untuk melakukan manipulasi data
teks ( string ). Database MySQL juga memiliki fungsi string yang dapat
digunakan untuk memanipulasi setiap data yang akan dibuat. Berikut adalah
fungsi-fungsi yang digunakan untuk mengolah data bertipe String.
1. Substring
MySQL menyediakan fungsi SUBSTRING untuk memotong string.
Fungsi ini membutuhkan 2 argumen utama dan 1 argumen tambahan
(opsional). Fungsi Substring terdiri atas tiga parameter:
 Sebuah karakter atau string biner, nama kolom, atau string-ekspresi
bernilai yang mencakup nama kolom.
 Posisi di mana substring harus dimulai.
 Panjang (dalam jumlah karakter, atau dalam jumlah byte untuk biner)
dari string yang akan dikembalikan.
2. Replace
Fungsi Replace digunakan untuk mengganti teks tertentu sesuai dengan
karakter satu atau kumpulan karakter.
3. Concat
Fungsi Concat digunakan untuk menggabungkan satu atau lebih teks yang
telah diberikan
4. Trim
Fungsi Trim digunakan untuk menghapus atau menghilangkan spasi dari
bagian kiri dan kanan pada string.

C. Manajemen Transaksi
transaksi adalah sebuah unit dari eksekusi program yang mampu mengakses
dan mengupdate berbagai data yang memiliki kaitan logika transaksi itu sendiri
dimana dalam menjaga konsintensi data secara terintegrasi dipertahankan. Sebuah
transaksi harus menghasilkan konsistensi database jika sebuah transaksi tersebut
sudah dijalankan, atau dengan kata lain setelah transaksi selesai maka database
harus kembali konsisten.
Konsistensi suatu database berkaitan erat dengan integritas data, sehingga
untuk menjamin integritas tersebut suatu database dalam menjalakan sebuah
transaksi harus memiliki sifat –ACID :

1. ATOMIK : Dimana semua operasi dalam transaksi harus bekerja secara


utuh/total atau tidak bekerja sama sekali (artinya pekerjaan transaksi tidak
boleh dikerjakan sebagian).

2. CONSISTEN : Dampak eksekusi dari sebuah transaksi harus menjamin


keadaan data yang konsisten.

3. ISOLASI : Pada sejumlah Transaksi yang terjadi secara bersamaan , setiap


transaksi tidak boleh terpengaruh transaksi lainnya yang juga sedang
berjalan walaupun berhubungan atau menurun pada database yang sama.
Hasil transaksi sementara harus terjaga dan terlindungi dari eksekusi-
eksekusi yang lain.

4. DURABILITY : Setelah terjadinya transaksi maka akan diikuti update


atau perubahan data pada database, maka perubahan tersebut harus tetap
bertahan dan dianggap paling valid dan konsisten.
BAB II PEMBAHASAN

1. Pada praktikum ini, kali ini yang akan dibahas adalah menggunakan
procedure dan function untuk agregasi.
2. Untuk menampilkan jumlah merek sepatu yang paling banyak dibeli,
menggunakan fungsi “count” pada stored procedure untuk menjumlahkan
semua merk sepatu yang paling banyak dibeli.

Gambar 2.1 Procedure Count

3. Untuk menampilkan harga sepatu yang paling mahal, menggunakan fungsi


“max” pada stored procedure untuk mencari harga sepatu yang paling mahal.

Gambar 2.2 Procedure Max

4. Untuk menampilkan harga sepatu yang paling murah, menggunakan fungsi


“min” pada stored procedure untuk mencari harga sepatu yang paling murah.
Gambar 2.3 Procedure Min

5. Untuk menampilkan banyaknya transaksi pembelian sepatu, menggunakan


fungsi “avg” pada stored procedure untuk menjumlahkan semua total
pembayaran sepatu yang telah dilakukan.

Gambar 2.4 Procedure Average

6. Menbuat Fungsi bernama BuatNoNota untuk membuat NoNota pada tabel


header_bayar yang terdiri dari tahun, bulan, tanggal, dan no. urut yang sesuai
dengan data pembelian sepatu yang telah ditentukan.
7. Selanjutnya, untuk membuat procedure HitungTotalPembelian diperlukan
fungsi manajemen transaksi untuk menghitung jumlah pembayaran yang telah
dimasukan.

Gambar 2.5 Procedure Manajemen Transaksi


BAB III KESIMPULAN

Kesimpulan:

Ada banyak jenis fungsi yang dimiliki oleh SQL, salah satunya adalah fungsi
agregasi. Fungsi agregasi digunakan seara luas karena sangat membantu pengguna
dalam mendapatkan informasi yang dibutuhkan terutama informasi yang
melibatkan perhitungan pada data yang ada pada basis data.
Fungsi String ialah fungsi yang digunakan untuk melakukan manipulasi data
teks ( string ). Database MySQL juga memiliki fungsi string yang dapat
digunakan untuk memanipulasi setiap data yang akan dibuat.
transaksi adalah sebuah unit dari eksekusi program yang mampu mengakses
dan mengupdate berbagai data yang memiliki kaitan logika transaksi itu sendiri
dimana dalam menjaga konsintensi data secara terintegrasi dipertahankan.
DAFTAR PUSTAKA

https://www.academia.edu/37829315/Modul_7_Fungsi_Agregasi _ Basis _ Data


_ docx (diakses pada tanggal 07 April 2021 pukul 21.10 WIB)

https://plajarisaja.medium.com/beberapa-fungsi-agregasi (diakses pada tanggal 07


April 2021 pukul 19.00 WIB)

https://www.eplusgo.com/fungsi-string-mysql/ (diakses pada tanggal 07 April


2021 pukul 18.50 WIB)

https://www.malasngoding.com/tutorial-mysql-part-7-tipe-data-string-atau-huruf-
mysql/ (diakses pada tanggal 08 April 2021 pukul 18.45 WIB)

https://www.academia.edu/35255264/Manajemen_Transaksi_Dalam_Basis_Data
_docx (diakses pada tanggal 08 April 2021 pukul 18.43 WIB)
LAMPIRAN

Gambar 2.1 Procedure Count

Gambar 2.2 Procedure Max

Gambar 2.3 Procedure Min

Gambar 2.4 Procedure Average


Gambar 2.5 Procedure Manajemen Transaksi

Anda mungkin juga menyukai