Anda di halaman 1dari 5

Kelas 2

Irama
SBDP
Di dalam lagu terdapat irama.
Ada irama yang diatur dengan memperhatikan panjang
pendeknya bunyi.
Ada juga irama yang diatur dengan memperhatikan kuat
lemahnya bunyi.
Kuat dan lemahnya nada disebut dinamika.
Hitungan pertama pada satu birama selalu lebih kuat
daripada hitungan berikutnya.
Syair lagu bertanda
dinyanyikan dengan
tekanan kuat atau
dengan suara
mengeras.
Syair lagu yang tidak
ditandai dinyanyikan
dengan tekanan
lemah atau dengan
suara lembut.
Tulislah kembali
lirik lagu Hari
Merdeka berikut!
Berilah garis
bawah pada lirik
yang menurutmu
dinyanyikan
dengan tekanan
kuat!
Terima
Kasih

Anda mungkin juga menyukai