Anda di halaman 1dari 3

1.

Ada seorang yang cukup umur, berpenghasilan tetap, mampu menafkahi,


dan dikhawatirkan terjerumus dalam perzinahan. Nikah bagi orang
tersebut hukumnya..

A. Wajib
B. Sunah
C. Mubah
D. Makruh
E. Haram

2. Pemberian wajib dari suami terhadap istri pada saat prosesi pernikahan
disebut..
A. Hadiah
B. Kado
C. Bingkisan
D. Nafkah
E. Mahar

3. Tujuan pernikahan sering diungkapkan dengan istilah sakinah, mawadah,


dan rahnah. Maksud dari sakinah yaitu ….
a. cinta kasih
b. kasih sayang
c. persaudaraan
d. ketenangan hidup lahir batin
e. kekeluargaan

4. Jika seseorang pria dipastikan tidak sanggup membahagiakan istri


dikarenakan suatu sebab, maka aturan nikah baginya yaitu ….
a. sunah
b. wajib
c. makruh
d. haram
e. jaiz

5. Bab 1 dalam Undang-Undang No. 1 Tahun 1974 berisi tentang ….


a. Dasar-dasar perkawinan
b. Syarat-syarat perkawinan
c. Pencegahan perkawinan/keluarga berencana
d. Hak dan kewajiban istri
e. Hak dan Kewajiban suami

6. Untuk menikah, menurut ajaran agama Islam calon suami harus


memenuhi syarat-syarat tertentu, di antaranya adalah ….
a. Bukan muhrimnya
b. Tidak cacat jasmaninya
c. Kehendak calon istri
d. Mempunyai harta yang banyak
e. Muhrimnya

7. Kriteria calon istri yang ideal dalam perspektif ajaran islam salah satunya
Shalihah maksudnya adalah..
A. Wanita yang memiliki pendidikan yang tinggi
B. Wanita yang memiliki silsilah keluarga yang baik
C. Wanita yang memiliki kekayaan atau jabatan
D. Wanita yang memiliki aqidah dan akhlak yang baik..
E. Wanita yang dermawan

8. Berikut ini yang termasuk kode etik dalam memilih calon istri adalah
A. Mengikuti saran tetangga atau teman
B. Fisik sebagai syarat utama untuk diajadikan pertimbangan
C. Tidak mempedulikan asal – usul calon istri
D. Melakukan sholat istikharah untuk mendapat petunjuk Allah SWT..
E. Mencocokkan calon istri melalui ramalan orang pintar.

9. Dimanakah calon pasangan suami-istri sanggup mengurus segala


keperluan mengenai surat-surat nikah….
a. Departemen Sosial
b. Koperasi
c. Pengadilan Agama
d. Kecamatan
e. Kantor Urusan Agama

10.Berikut ini perempuan yang dilarang dinikahi yaitu ….


a. perempuan musyrik
b. perempuan yang sudah tamat masa iddahnya
c. perempuan yang pernah ditalak tiga lalu pernah nikah dengan orang
lain
d. perempuan perawan
e. perempuan janda

Anda mungkin juga menyukai