Anda di halaman 1dari 9

Satuan Pendidikan : SMK

Mata Pelajaran : Administrasi Umum


Kelas : XI OTKP/ Ganjil
Tahun Pelajaran : 2018 / 2019

Kompetensi Inti
KI 3: Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang
dan lingkup Simulasi dan Komunikasi Digital, dan Dasar Bidang Bisnis dan Manajemen pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan
ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja,
warga masyarakat nasional, regional, dan internasional.
KI 4: Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat,informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan lingkup
Simulasi dan Komunikasi Digital, dan Dasar Bidang Bisnis dan Manajemen.
Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja.
Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif,kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah
abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta
mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

KOMPETENSI
MATERI POKOK INDIKATOR SOAL SOAL
DASAR

Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar !


3.3 Menganalisis 1. Pengertian
persyaratan personil Siswa dapat menentukan 1. Tahapan-tahapan rekrutmen yang diperlukan untuk memperoleh karyawan yang cakap
personal administrasi tahapan-tahapan dan andal adalah ...
administrasi 2. Macam-macam rekrutmen yang a. Membuka lamaran dan melakukan testing
personil diperlukan b. Analisis jabatan, rekrutmen dan seleksi
administrasi c. Testing, wawancara, dan tes kesehatan
3. Tugas dan d. Iklan lowongan kera surat panggilan
tanggung jawab e. Wawancara, tes tetulis, surat panggilan
personil KUNCI JAWABAN : B
administrasi 2. Analisis atau menganalisis pekerjaan- pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan,
4. Persyaratan Siswa dapat menentukan bagaimana mengerjakannya, dan mengapa pekerjaaan tersebut harus dilaksanakan,
perangkat kerja analisis pekerjaan- adalah ...
personil pekerjaan apa saja yang a. Analisi pekerjaan
administrasi harus dikerjakan b. Analisis tugas
5. Tahapan-tahapan c. Analisis karyawan
pengadaan d. Analisis jabatan
personil kantor e. Analisis pelatihan
6. Syarat-syarat
KUNCI JAWABAN : D
personil
3. Keunggulan perekrutan dari sumber eksternal adalah ...
administrasi Siswa dapat menentukan
a. Waktu relatif singkat
keunggulan rekrutmen
b. Biaya lebih murah
dari sumber eksternal
c. Kewibawaan karyawan yang diterima relatif baik
d. Kurang ada kesempatan untuk promosi
e. Loyalitas terhadap perusahaan belum bisa diketahui
KUNCI JAWABAN : C
Siswa dapat menentukan 4. Suatu proses mencari dan mempengaruhi tenaga kerja agar mau melamar untuk
suatu proses mencari lowongan yang ada dalam perusahaan, adalah ...
dan mempengaruhi a. Seleksi
tenaga kerja b. Rekrutmen
c. Lowongan pekerjaan
d. Bursa kerja
e. Tenaga kerja
KUNCI JAWABAN : B
5. Persyaratan personil kantor secara umum adalah ...
Siswa dapat menentukan a. Mempunyai persyaratan keterampilan
persyaratan personil b. Mempunyai motivasi tinggi
kantor secara umum
c. Berpartisipasi aktif
d. Bersikap optimis
e. Mempunyai semangat yang tinggi
KUNCI JAWABAN : A
Siswa dapat menentukan 6. Manfaat pelatihan personil kantor adalah ...
manfaat pelatihan a. Untuk promosi kenaikan pangkat
personil kantor b. Untuk meningkatkan gairah kerja
c. Agar karyawan dapat berkembang lebih cepat dan lebih baik
d. Untuk memperoleh sertifikat
e. Untuk menambah jumlah relasi
KUNCI JAWABAN : C
Siswa dapat menentukan
7. Salah satu manfaat mutasi karyawan adalah ...
salah satu manfaat
a. Untuk pengurangan karyawan
mutasi karyawan
b. Untuk efisiensi biaya kantor
c. Untuk memenuhi keinginan karyawan yang sesuai dengan minat, keahlian, dan
bidang tugas masing-masing
d. Untuk memenuhi keinginan pimpinan perusahaan
e. Untuk meningkatkan motivasi
Siswa dapat menentukan KUNCI JAWABAN : C
tujuan pelatihan dan 8. Tujuan pelatihan dan pengembangan personil kantor adalah...
pengembangan personil a. Untuk meningkatkan penghayatan ideologi karyawan
kantor b. Untuk meningkatkan produktivitas dan kualitas kerja karyawan
c. Untuk meningkatkan sumber penghasilan karyawan
d. Untuk meningkatkan SDA
e. Untuk mengatasi rasa jenuh dan bosan karyawan terhadap pekerjaan
KUNCI JAWABAN : B
Siswa dapat menentukan 9. Pemindahan karyawan dari satu jabatan ke jabatan lain atau ke kedudukan yang lebih
Pemindahan karyawan rendah, hal ini terjadi biasanya karena pengaruh negatif dan moral karyawan yang
dari satu jabatan ke
jabatan lain bersangkutan, adalah ...

a. Promosi
b. Rekrutmen
c. Mutasi
d. Demosi
e. Rotasi
Siswa dapat menentukan KUNCI JAWABAN : D
mutasi pada jabatan 10. Mutasi pada jabatan yang sama karena produksi di tempat yang lama menurun,
yang sama karena
adalah ...
produksi di tempat yang
a. Production transfer
lama menurun
b. Replacement transfer
c. Remedial transfer
d. Versality transfer
e. Shift transfer
Siswa dapat menentukan
KUNCI JAWABAN : A
Mutasi karyawan di
tinjau dari tempat kerja 11. Mutasi karyawan ditinjau dari tempat kerja karyawan, dibedakan menjadi beberapa
karyawan macam antara lain, kecuali ...
a. Mutasi antar urusan
b. Mutasi antar seksi
c. Mutasi antar negara
d. Mutasi antar bagian
Siswa dapat menentukan e. Mutasi antar instansi
keunggulan perekrutan KUNCI JAWABAN : C
dari sumber internal 12. Keunggulan perekrutan dari sumber internal antara lain kecuali ...
a. Meningkatkan kinerja dan kedisiplinan karyawan, karena terdapat peluang untuk
promosi
b. Loyalitas karyawan menjadi besar/ tinggi terhadap perusahaan
c. Biaya rekrutmen dapat ditekan, karena tidak perlu biaya untuk iklan
d. Kemungkinan akan membawa sistem kerja baru
Siswa dapat menentukan e. Waktu perekrutan relatif singkat
metode perekrutan yang KUNCI JAWABAN : D
pelaksanaannya 13. Metode perekrutan yang pelaksanaannya dilakukan di kalangan terbatas, dan hanya
dilakukan dikalangan untuk karyawan atau orang-orang tertentu saja, sehingga lamaran yang masuk tidak
terbatas banyak adalah ...
a. Metode terbuka
b. Metode intern
c. Metode extern
d. Metode analisis
Siswa dapat menentukan
e. Metode tertutup
tahapan- tahapan dalam
KUNCI JAWABAN : E
seleksi
14. Tahapan-tahapan seleksi yang dalam pelaksanaannya harus memperhatikan hal-hal
sebagai berikut, antara lain adalah ...
a. Seleksi harus efisien dan efektif
b. Seleksi harus memperhatikan peraturan pemerintah yang berlaku
c. Petugas seleksi harus cerdas dan jujur
Siswa dapat menentukan d. The right men on the right place
tes untuk mengetahui e. a, b, c, d benar
tingkat kecerdasan KUNCI JAWABAN : E
15. Tes untuk mengetahui tingkat kecerdasan adalah ...
a. Tes intelegensi
b. Tes individu
c. Tes bakat
d. Tes minat
Siswa dapat menentukan e. Tes kesehatan
seleksi yang didasarkan KUNCI JAWABAN : A
kepada job specification 16. Seleksi yang didasarkan kepada job specification akan kebutuhan pekerjaan dan
jabatan yang harus segera diisi berdasarkan kriteria-kriteria tertentu adalah ...
a. Seleksi ilmiah
b. Seleksi nonilmiah
c. Seleksi profesional
d. Seleksi qualified
e. Seleksi bakat
Siswa dapat menentukan KUNCI JAWABAN : A
pelatihan yang bertujuan 17. Pelatihan yang bertujuan memberikan pengetahuan tentang bagaimana mempraktikkan
memberikan teknik- teknik kerja berhubungan dengan pekerjaan kantor adalah ...
pengetahuan
a. Supervisory training
b. Administrative training
c. Office method training
d. Refreshing training
Siswa dapat menentukan
e. Remedial training
mutasi dari jabatan yang
KUNCI JAWABAN : B
satu ke jabatan yang lain
18. Mutasi dari jabatan yang satu ke jabatan lain untuk menambah pengetahuan karyawan
untuk menambah
pengetahuan yang bersangkutan adalah ...
a. Production transfer
b. Replacement transfer
c. Versality transfer
d. Remedial transfer
Siswa dapat menentukan e. Shift transfer
pemindahan karyawan KUNCI JAWABAN : C
dari satu jabatan ke 19. Pemindahan karyawan dari satu jabatan ke jabatan lain yang lebih tinggi disertai
jabatan yang lain yang dengan wewenang, dan tanggung jawab yang lebih besar adalah ...
lebih tinggi a. Promosi
b. Rekrutmen
c. Mutasi
Siswa dapat menentukan d. Demosi
ketentuan menurut pasal e. Rotasi
10 ayat 4 UU No.24 KUNCI JAWABAN : A
tahun 1969
20. Ketentuan menurut Pasal 10 ayat 4 UU No. 24 tahun 1969 adalah ...
a. Uang pesangon
b. Uang ganti rugi
c. Uang jasa
d. Uang THR
Essay Test
e. Upah karyawan
KUNCI JAWABAN : B

Siswa dapat
menguraikan bagaimana
Essay Test
proses seleksi karyawan

1. Bagaimana menguraikan proses seleksi karyawan ? (7)


Jawab :
Proses seleksi :
Siswa dapat menjelaskan Penyaringan pelamaran  Tes  Wawancara awal  Evaluasi latar belakang dan
perbedaan antara referensi  Wawancara mendalam  Test kesehatan/ fisik  Pengambilan
metode terbuka dan keputusan
metode tertutup dalam
melakukan perekrutan 2. Apa perbedaan antara metode terbuka dan metode tertutup dalam melakukan
karyawan perekrutan karyawan ? (4)
Jawab :
a. Metode terbuka (2)
Yaitu pelaksanaan rekrutmen yang dilakukan dikalangan terbatas, hanya untuk
karyawan atau orang-orang tertentu saja, sehingga lamaran yang masuk tidak
banyak, dengan demikian akan sulit memperoleh karyawan yang baik.
b. Metode tertutup (2)
Yaitu pelaksanaan rekrutmen yang diumumkan melalui iklan di media massa. Hal
ini dilakukan untuk mendapatkan banyak lamaran, sehingga kesempatan untuk
memperoleh karyawan yang baik dan andal menjadi lebih besar.

PENSKORAN

 Objective Test
Skor Perolehan
Nilai = ------------------ X 100
Skor Maksimal

 Essay Test :
Kriteria Penilaian
Nomor 1 bobot = 7 mendapat skor 7 ; salah skor 0
Nomor 2 bobot = 4 mendapat skor 4; salah skor 0

Skor Perolehan
Nilai = ------------------ X 100
Skor Maksimal

Lewoloba, 23 November 2018

Mengetahui,
Kepala Sekolah SMK Swasta Lamaholot Guru Mata pelajaran
Rofinus Belawa Doren Theresia Hadu Hayon

Anda mungkin juga menyukai